Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 168 Obat Sirup dari 60 Produsen yang Aman Berdasarkan Data Registrasi BPOM

Kompas.com - 17/11/2022, 21:26 WIB
Fika Nurul Ulya,
Icha Rastika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) melaporkan, ada 168 obat sirup dari 60 produsen yang aman untuk dikonsumsi oleh masyarakat.

Kepala BPOM Penny K Lukito mengatakan, obat-obat sirup tersebut dinyatakan aman berdasarkan penelusuran data registrasi dan sampling post market oleh lembaganya.

"Berdasarkan penelusuran data registrasi dan sampling post market, ada 168 obat (sirup) dari 60 produsen, ini sudah pasti aman," kata Penny dalam konferensi pers di Gedung BPOM Jakarta Pusat, Kamis (17/11/2022).

Baca juga: Daftar Terbaru 126 Obat Sirup dari 15 Perusahaan Farmasi Dinyatakan Aman

Penny menyebut, obat tersebut tidak mengandung empat zat pelarut tambahan, yaitu propilen glikol, polietilen glikol, sorbitol, dan gliserin/gliserol.

Jika tidak memakai zat pelarut tambahan, tidak ada cemaran etilen glikol (EG) dan dietilen glikol (DEG) dalam obat-obatan tersebut.

"(Sebanyak) 168 produk sirup obat ini tidak mengandung empat pelarut tambahan, polietilen glikol, propilen glikol, sorbitol, gliserin/gliserol, sehingga tidak mengandung cemaran etilen glikol dan aman untuk diedarkan," kata Penny.

Selain 168 obat aman, pihaknya juga mengumumkan terdapat 126 obat sirup dari 15 perusahaan farmasi yang aman.

Perusahaan-perusahaan farmasi itu sudah melakukan pengujian mandiri terhadap produk obat sirup, kemudian diverifikasi kembali oleh BPOM.

Perusahaan tersebut sudah memiliki sistem jaminan mutu yang baik. Begitu pun sudah memproduksi obat sesuai dengan izin edar dan cara pembuatan yang baik (CPOB).

"Obat-obat sirup yang aman dan bermutu juga ada, jadi tidak semuanya masuk dalam klasifikasi yang tidak bisa kita percaya. Dan sudah dilakukan tes sendiri oleh masing-masing produsen dan diverifikasi kembali (oleh BPOM)," tutur Penny.

Baca juga: BPOM Sebut 126 Obat Sirup dari 15 Perusahaan Farmasi Aman Dikonsumsi, Ada Kalbe hingga Abbott

Berikut ini 168 obat sirop yang tidak menggunakan propilen glikol, polietilen glikol, sorbitol, dan/atau gliserin/gliserol:

1. Saldextamin sirop 60ml (Itrasal)

2. Cazetin drops 15ml (Ifars Pharmaceutical Laboraties)

3. Kandisdatin suspensi 12ml (Metiska Farma)

4. Nystatin suspensi 15ml (Ifars Pharmaceutical Laboraties)

5. Noprenia larutan oral 30ml (Novell Pharmaceutical Laboraties)

6. Rispeldal 30ml (Soho Indusri Pharmasi)

7. Chloramphenicol Palmitate suspensi 60ml (Meprofarm)

8. Colsancetine suspensi 60ml (Sanbe Farma)

9. Cotrimoxazole suspensi 60ml (Harsen)

10. Cotrimoxazole suspensi 60ml (Holi Pharma)

11. Erlamycetin suspensi 60ml (Erlangga Edi Laboratories/Erela)

Baca juga: Digugat ke PTUN, BPOM Akan Didampingi Pihak Kejagung

12. Gitri suspensi 60ml (Holi Pharma)

13. Lapicef drops 15ml (Lapi Laboratories)

14. Saltrim Forte suspensi 60ml (Itrasal)

15. Suprachlor suspensi 60ml (Meprofarm)

16. Supramox drops 20ml (Meprofarm)

17. Trimeta suspensi 60ml (Intijaya Meta Ratna Pharmindo)

18. Decatrim suspensi 60ml (Harsen)

19. Flagyl suspensi 60ml (Aventis Pharma)

20. Grafazol suspensi 60ml (Graha Farma)

21. Metrolet suspensi 100ml (Harsen)

22. Metronidazole Benzoat suspensi 100ml (Harsen)

23. Metronidazole Benzoate suspensi 60ml (Graha Farma)

24. Deferiprone cairan oral 250ml (Pratapa Nirmala)

25. Durafer cairan oral 250ml (Pratapa Nirmala)

26. Methadone Hydrochloride sirop 1000ml (Kimia Farma Tbk)

27. Alergon sirop 60ml (Konimex)

28. B-Dex sirop 60ml (Nulab Pharmaceutical Indonesia)

29. BDM sirop 60ml (Nulab Pharmaceutical Indonesia)

30. Cetirizine Dihydrochloride sirop 60ml (Novapharin)

31. Cetzin sirop 60ml (Nufarindo)

32. Chlorphenamine Maleat sirop 60ml (Yekatria Farma)

33. Hislorex sirop 60ml (Konimex)

Baca juga: BPOM: Pihak PT Yarindo Farmatama dan PT Universal Sudah Ditetapkan Jadi Tersangka

34. Zentris sirop 60ml (Novapharin)

35. Asterol sirop 60ml (Meprofarm)

36. Bufabron sirop 60ml (Bufa Aneka)

37. Procaterol Hydrochloride sirop 60ml (Meprofarm)

38. Salbugen sirop 60ml (Mulia Farma Suci)

39. Salbutamol Sulfate sirop 60ml (Mulia Farma Suci)

40. Ventolin sirop 100ml (Glaxo Wellcome Indonesia)

41. Salbugen Ekspektoran sirop 60ml (Mulia Farma Suci)

42. Ventolin Espectorant sirop 100ml (Glaxo Wellcome Indonesia)

43. Ambroxol HCL sirop 60ml (Erlangga Edi Laboratories/Erela)

44. Batuksin sirop 60ml (Kaliroto)

45. Bisolvon larutan atau cairan 50ml (Aventis Pharma)

46. Broncholit sirop 60ml (Nicholas Lab Indonesia)

47. Bufagan Expectorant sirop 60ml (Bufa Aneka)

48. Cohistan Expectorant sirop 60 ml (Darya-Varia Laboratoria Tbk)

49. Cohistan Expectorant sirop 100 ml (Darya-Varia Laboratoria Tbk)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Setiap Hari, 100-an Jemaah Haji Tersasar di Madinah

Setiap Hari, 100-an Jemaah Haji Tersasar di Madinah

Nasional
PDI-P Sebut Anies Belum Bangun Komunikasi Terkait Pilkada Jakarta

PDI-P Sebut Anies Belum Bangun Komunikasi Terkait Pilkada Jakarta

Nasional
KPK: Ada Upaya Perintangan Penyidikan dalam Kasus TPPU SYL

KPK: Ada Upaya Perintangan Penyidikan dalam Kasus TPPU SYL

Nasional
Prabowo Koreksi Istilah 'Makan Siang Gratis': Yang Tepat, Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Prabowo Koreksi Istilah "Makan Siang Gratis": Yang Tepat, Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Nasional
Giliran Cucu SYL Disebut Turut Menikmati Fasilitas dari Kementan

Giliran Cucu SYL Disebut Turut Menikmati Fasilitas dari Kementan

Nasional
Kinerja dan Reputasi Positif, Antam Masuk 20 Top Companies to Watch 2024

Kinerja dan Reputasi Positif, Antam Masuk 20 Top Companies to Watch 2024

Nasional
KPK Sita 1 Mobil Pajero Milik SYL yang Disembunyikan di Lahan Kosong di Makassar

KPK Sita 1 Mobil Pajero Milik SYL yang Disembunyikan di Lahan Kosong di Makassar

Nasional
Tak Setuju Kenaikan UKT, Prabowo: Kalau Bisa Biaya Kuliah Gratis!

Tak Setuju Kenaikan UKT, Prabowo: Kalau Bisa Biaya Kuliah Gratis!

Nasional
Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Nasional
Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi jika Setujui RUU Penyiaran

Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi jika Setujui RUU Penyiaran

Nasional
Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Nasional
Korban Dugaan Asusila Ketua KPU Bakal Minta Perlindungan LPSK

Korban Dugaan Asusila Ketua KPU Bakal Minta Perlindungan LPSK

Nasional
Pemerintah Belum Terima Draf Resmi RUU Penyiaran dari DPR

Pemerintah Belum Terima Draf Resmi RUU Penyiaran dari DPR

Nasional
Akui Cita-citanya adalah Jadi Presiden, Prabowo: Dari Kecil Saya Diajarkan Cinta Tanah Air

Akui Cita-citanya adalah Jadi Presiden, Prabowo: Dari Kecil Saya Diajarkan Cinta Tanah Air

Nasional
Budi Arie: Pemerintah Pastikan RUU Penyiaran Tak Kekang Kebebasan Pers

Budi Arie: Pemerintah Pastikan RUU Penyiaran Tak Kekang Kebebasan Pers

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com