Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Rapat Kabinet, Kunjungan Kerja Jokowi ke Luar Kota Ditunda

Kompas.com - 18/06/2020, 08:47 WIB
Ihsanuddin,
Bayu Galih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo batal melakukan kunjungan kerja ke Jawa Tengah pada Kamis (18/6/2020) hari ini.

"Tidak jadi kunjungan kerja ke luar kota," kata Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono kepada Kompas.com, Kamis pagi.

Heru menyebutkan, rencana kunjungan ke luar kota dibatalkan karena Presiden Jokowi akan memimpin rapat kabinet di Istana.

"Ada rapat terbatas," kata dia.

Baca juga: Seskab: Presiden Jokowi Sudah Enggak Tahan untuk Blusukan

Menurut Heru, belum ada jadwal pasti kapan kunjungan kerja akan dilakukan. Namun, ada kemungkinan baru akan dilakukan pekan depan.

"Belum tahu, minggu depan kali ya," ujar Heru.

Heru sebelumnya sempat menyebutkan bahwa Presiden Jokowi akan kembali melakukan kunjungan ke luar kota pada hari ini ke wilayah Jawa Tengah.

Selama pandemi Covid-19 berlangsung, Jokowi memang tak pernah lagi berkunjung ke daerah.

Kegiatan rapat dan sejumlah acara juga masih dilakukan secara virtual lewat video conference demi mencegah penularan virus corona.

Baca juga: Politisi, Relawan, hingga Eks Pemred Harian Kompas Diajukan Jokowi Jadi Dubes

Namun, belakangan pemerintah memang mendorong tatanan hidup baru, di mana masyarakat bisa beraktivitas sambil tetap menerapkan protokol kesehatan.

Heru memastikan protokol kesehatan yang ketat akan diterapkan saat Presiden melakukan kunjungan kerja ke daerah.

Sementara Sekretaris Kabinet Pramono Anung menyebutkan, Jokowi akan berkunjung ke wilayah yang dinyatakan zona hijau.

"Setelah melihat perkembangan yang ada, hampir 100-an daerah yang hijau, Presiden tetap akan berkunjung ke beberapa daerah hijau," kata dia.

Baca juga: Jokowi Minta Koruptor Anggaran Covid-19 Ditindak Tegas, Ini Respons Kapolri

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Syaikhu Sebut Koalisi atau Oposisi Itu Kewenangan Majelis Syuro PKS

Syaikhu Sebut Koalisi atau Oposisi Itu Kewenangan Majelis Syuro PKS

Nasional
Jokowi Tak Lagi Dianggap Kader, PDI-P: Loyalitas Sangat Penting

Jokowi Tak Lagi Dianggap Kader, PDI-P: Loyalitas Sangat Penting

Nasional
PPP Buka Peluang Usung Sandiaga Jadi Cagub DKI

PPP Buka Peluang Usung Sandiaga Jadi Cagub DKI

Nasional
Soal Jokowi dan PDI-P, Joman: Jangan karena Beda Pilihan, lalu Dianggap Berkhianat

Soal Jokowi dan PDI-P, Joman: Jangan karena Beda Pilihan, lalu Dianggap Berkhianat

Nasional
Surya Paloh Buka Peluang Nasdem Usung Anies pada Pilkada DKI

Surya Paloh Buka Peluang Nasdem Usung Anies pada Pilkada DKI

Nasional
Dukung Prabowo-Gibran, Surya Paloh Sebut Nasdem Belum Dapat Tawaran Menteri

Dukung Prabowo-Gibran, Surya Paloh Sebut Nasdem Belum Dapat Tawaran Menteri

Nasional
PKS: Pak Anies Sudah Jadi Tokoh Nasional, Kasih Kesempatan Beliau Mengantarkan Kader Kami Jadi Gubernur DKI

PKS: Pak Anies Sudah Jadi Tokoh Nasional, Kasih Kesempatan Beliau Mengantarkan Kader Kami Jadi Gubernur DKI

Nasional
Soal Bertemu Prabowo, Sekjen PKS: Tunggu Saja, Nanti Juga Kebagian

Soal Bertemu Prabowo, Sekjen PKS: Tunggu Saja, Nanti Juga Kebagian

Nasional
Prabowo Absen dalam Acara Halalbihalal PKS

Prabowo Absen dalam Acara Halalbihalal PKS

Nasional
Joman: Jokowi Dukung Prabowo karena Ingin Penuhi Perjanjian Batu Tulis yang Tak Dibayar Megawati

Joman: Jokowi Dukung Prabowo karena Ingin Penuhi Perjanjian Batu Tulis yang Tak Dibayar Megawati

Nasional
Langkah Mahfud Membersamai Masyarakat Sipil

Langkah Mahfud Membersamai Masyarakat Sipil

Nasional
5 Smelter Terkait Kasus Korupsi Timah yang Disita Kejagung Akan Tetap Beroperasi

5 Smelter Terkait Kasus Korupsi Timah yang Disita Kejagung Akan Tetap Beroperasi

Nasional
Deretan Mobil Mewah yang Disita dalam Kasus Korupsi Timah, 7 di Antaranya Milik Harvey Moeis

Deretan Mobil Mewah yang Disita dalam Kasus Korupsi Timah, 7 di Antaranya Milik Harvey Moeis

Nasional
[POPULER NASIONAL] PKS Sebut Surya Paloh Main Cantik di Politik | Ganjar-Mahfud Dapat Tugas Baru dari Megawati

[POPULER NASIONAL] PKS Sebut Surya Paloh Main Cantik di Politik | Ganjar-Mahfud Dapat Tugas Baru dari Megawati

Nasional
Tanggal 29 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 29 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com