Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PBNU: KH Hasyim Muzadi Luwes Bergaul

Kompas.com - 16/03/2017, 13:44 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Rais Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama KH Masdar Faried Mas'udi berpendapat, sosok almarhum KH Hasyim Muzadi dikenal sebagai ulama yang sangat luwes dalam pergaulan.

"Almarhum adalah kiai yang sangat luwes dalam bergaul. Ia juga luwes dalam menyikapi berbagai hal," ujar KH Masdar Faried Mas'udi di Jakarta, Kamis (16/3/2017), seperti dikutip Antara.

Ia mengatakan, dalam situasi genting pun, anggota Dewan Pertimbangan Presiden itu masih bisa menguasai emosinya.

(baca: Jokowi: Selamat Jalan, Kiai Hasyim...)

KOMPAS.com / KRISTIANTO PURNOMO Jenazah almarhum KH Hasyim Muzadi usai dishalatkan di Masjid Pondok Pesantren Al Hikam II, Depok, Jawa Barat, Kamis (16/3/2017). KH Hasyim Muzadi meninggal karena sakit dan dikebumikan di komplek Pondok Pesantren Al Hikam II Depok.
"Ngobrol santai maupun diskusi persoalan genting pun almarhum masih bisa menguasai keadaaan dan mengeluarkan candaannya yang segar," kata dia.

Wakil Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia itu mengenang KH Hasyim Muzadi sebagai pemimpin sekaligus manager yang luwes terhadap semua orang dari strata yang berbeda-beda.

"Almarhum juga seorang social enterpreneur. Ia membangun dan mengasuh pesantren mahasiswa di Malang dan Depok. Kedua pesantren itu berjalan dan berkembang sangat baik," kata dia.

KRISTIANTO PURNOMO Jenazah almarhum KH Hasyim Muzadi usai dishalatkan di Masjid Pondok Pesantren Al Hikam II, Depok, Jawa Barat, Kamis (16/3/2017). KH Hasyim Muzadi meninggal karena sakit dan dikebumikan di komplek Pondok Pesantren Al Hikam II Depok. KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMO
(baca: Megawati: Hasyim Muzadi Sosok Pembawa Damai di Tengah Perbedaan)

Ia mengatakan, keluarga besar NU khususnya dan umat Islam Nusantara sangat kehilangan dengan kepergiannya.

"Kita hanya bisa bedoa semoga dengan penuh harapan bahwa almarhum diterima oleh Allah SWT dalam surga dengan ridho dan rahmat-Nya. Aaamiiin," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polri Bentuk 10 Satgas Pengamanan untuk World Water Forum Ke-10 di Bali

Polri Bentuk 10 Satgas Pengamanan untuk World Water Forum Ke-10 di Bali

Nasional
Nurul Ghufron Sengaja Absen Sidang Etik di Dewas KPK, Beralasan Sedang Gugat Aturan ke MA

Nurul Ghufron Sengaja Absen Sidang Etik di Dewas KPK, Beralasan Sedang Gugat Aturan ke MA

Nasional
Korlantas Polri Ungkap Jasa Pemalsuan Pelat Khusus “ZZ”, Tarifnya Rp 55-100 Juta

Korlantas Polri Ungkap Jasa Pemalsuan Pelat Khusus “ZZ”, Tarifnya Rp 55-100 Juta

Nasional
Absen di Pembubaran Timnas Anies-Muhaimin, Surya Paloh: Terus Terang, Saya Enggak Tahu

Absen di Pembubaran Timnas Anies-Muhaimin, Surya Paloh: Terus Terang, Saya Enggak Tahu

Nasional
KPU Mulai Tetapkan Kursi DPRD, Parpol Sudah Bisa Berhitung Soal Pencalonan di Pilkada

KPU Mulai Tetapkan Kursi DPRD, Parpol Sudah Bisa Berhitung Soal Pencalonan di Pilkada

Nasional
PKB Jajaki Pembentukan Koalisi untuk Tandingi Khofifah di Jatim

PKB Jajaki Pembentukan Koalisi untuk Tandingi Khofifah di Jatim

Nasional
PKB Bilang Sudah Punya Figur untuk Tandingi Khofifah, Pastikan Bukan Cak Imin

PKB Bilang Sudah Punya Figur untuk Tandingi Khofifah, Pastikan Bukan Cak Imin

Nasional
KPK Sita Gedung Kantor DPD Nasdem Milik Bupati Nonaktif Labuhan Batu

KPK Sita Gedung Kantor DPD Nasdem Milik Bupati Nonaktif Labuhan Batu

Nasional
MA Kuatkan Vonis 5 Tahun Penjara Angin Prayitno Aji

MA Kuatkan Vonis 5 Tahun Penjara Angin Prayitno Aji

Nasional
Soal Jokowi Jadi Tembok Tebal antara Prabowo-Megawati, Sekjen PDI-P: Arah Politik Partai Ranah Ketua Umum

Soal Jokowi Jadi Tembok Tebal antara Prabowo-Megawati, Sekjen PDI-P: Arah Politik Partai Ranah Ketua Umum

Nasional
TNI-Polri Bahas Penyalahgunaan Pelat Nomor Kendaraan yang Marak Terjadi Akhir-akhir Ini

TNI-Polri Bahas Penyalahgunaan Pelat Nomor Kendaraan yang Marak Terjadi Akhir-akhir Ini

Nasional
Andi Gani Ungkap Alasan Ditunjuk Jadi Penasihat Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Andi Gani Ungkap Alasan Ditunjuk Jadi Penasihat Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Nasional
PKB Siap Bikin Poros Tandingan Hadapi Ridwan Kamil di Pilkada Jabar

PKB Siap Bikin Poros Tandingan Hadapi Ridwan Kamil di Pilkada Jabar

Nasional
Hari Pendidikan Nasional, Serikat Guru Soroti Kekerasan di Ponpes

Hari Pendidikan Nasional, Serikat Guru Soroti Kekerasan di Ponpes

Nasional
Bukan Staf Ahli, Andi Gani Ditunjuk Jadi Penasihat Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Bukan Staf Ahli, Andi Gani Ditunjuk Jadi Penasihat Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com