Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

716 Peserta SKD CPNS BKKBN Lolos dan Ikuti SKB, Ini Informasinya

Kompas.com - 07/12/2018, 12:44 WIB
Mela Arnani,
Bayu Galih

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mengumumkan hasil seleksi kompetensi dasar (SKD) dalam rekrutmen calon pegawai negeri sipil atau CPNS 2018.

Pengumuman tersebut disampaikan melalui situs resmi BKKBN, bkkbn.go.id dan akun resmi Twitter miliknya, @BKKBNofficial.

Peserta SKD yang dinyatakan lolos dan akan mengikuti tahapan selanjutnya, yakni tes seleksi kompetensi bidang (SKB) untuk BKKBN sebanyak 716 orang.

Dalam pengumuman tersebut juga terdapat informasi nilai setiap peserta yang direkap oleh panitia seleksi CPNS tahun ini, dilengkapi dengan keterangan kelolosannya.

 Terkait dengan nilai setiap peserta dapat diunduh di sini.

Ujian SKB BKKBN tahun ini akan dilaksanakan di 31 tempat, pada rentang waktu 9-13 Desember 2018.

Berikut rincian lengkapnya:

1. Yogyakarta

Tes SKB bertempat di Kantor Regional I BKN Yogyakarta, Jalan Magelang KM 7.5, Yogyakarta pada 13 dan 14 Desember 2018.

2. Jakarta

Tes SKB bertempat di Kantor Regional V BKN Jakarta, Jalan Raya Ciracas Nomor 36, Jakarta Timur pada 10 Desember 2018.

3. Palembang

Tes SKB bertempat di Kantor Regional VII BKN Palembang, Jalan Gubernur H.A Bastari, Seberang Ulu I, Jakabaring, Palembang pada 11 Desember 2018.

4. Jayapura

Tes SKB bertempat di Kantor Regional IX BKN Jayapura, Jalan Baru Nomor 100/B Kota Raja, Jayapura pada 11 Desember 2018.

5. Denpasar

Tes SKB bertempat di Kantor Regional X BKN Denpasar, Jalan By Pass I Gusti Ngurah Rai Nomor 646 Suwung, Denpasar, Bali pada 10 Desember 2018.

6. Pekanbaru

Tes SKB bertempat di Kantor Regional XII BKN Pekanbaru, Jalan Hang Tuah Ujung Nomor 148, Pekanbaru pada 11 Desember 2018.

7. Jambi

Tes SKB bertempat di UPT BKN Jambi, Lorong Riska Tani Nomor 90, Simpang IV Sipin, Telanaipura, Kota Jambi pada 9 Desember 2018.

8. Serang

Tes SKB bertempat di UPT BKN Serang, Jalan Kh. Sokhari Nomor 40, Cipare, Kecamatan Serang, Kota Serang, Banten pada 10 Desember 2018.

9. Ambon

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sempat Berkelakar Hanif Dhakiri Jadi Menteri, Muhaimin Bilang Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo

Sempat Berkelakar Hanif Dhakiri Jadi Menteri, Muhaimin Bilang Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo

Nasional
PKS Janji Fokus Jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

PKS Janji Fokus Jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

Nasional
Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

Nasional
PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

Nasional
ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

Nasional
Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

Nasional
PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

Nasional
Demokrat Tak Ingin Ada 'Musuh dalam Selimut' di Periode Prabowo-Gibran

Demokrat Tak Ingin Ada "Musuh dalam Selimut" di Periode Prabowo-Gibran

Nasional
Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Nasional
Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Nasional
Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

Nasional
Gugat Dewas ke PTUN hingga 'Judicial Review' ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

Gugat Dewas ke PTUN hingga "Judicial Review" ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

Nasional
Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

Nasional
Pemerintah Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Tiga Lokasi

Pemerintah Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Tiga Lokasi

Nasional
KPK Pertimbangkan Anggota DPR yang Diduga Terima THR dari Kementan jadi Saksi Sidang SYL

KPK Pertimbangkan Anggota DPR yang Diduga Terima THR dari Kementan jadi Saksi Sidang SYL

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com