Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Hinca IP Pandjaitan XIII
Politikus

Politikus, sekretaris jenderal Partai Demokrat. Menulis untuk menyebarkan kebaikan, menabur optimisme sebagai bagian dari pendidikan politik bagi anak bangsa dalam kolom yang diberi judul: NONANGNONANG. Dalam budaya Batak berarti cerita ringan dan bersahaja tetapi penting bercirikan kearifan lokal. Horas Indonesia.

Natuna Jantung Indonesia

Kompas.com - 24/05/2016, 17:43 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini
EditorWisnubrata

Ombak-ombak yang berteriak

Selalu mengajak kau melemparkan sauh

Semakin ketengah dan tak gentar hanyut

 

Tulislah tentang Pulau Bunguran

Aku akan melihat mendu berada di bukit-bukit

Pada peta-peta tak bernama

Di situlah tempat watan memadu kasih

Dari hujan yang enggan berhenti

Sampai pada genangan membuat tersedu

Burung-burung terbang

Selalu kau panggil dengan senandung

Pada lenggang terakhir

Dari perjalanan yang melelahkan

 

Tulislah tentang Melayu

Aku akan melihat seorang laksamana berdiri

Di pelabuhan Penagi

Pada peta-peta tak bernama

Di situlah hidupmu yang semakin karam kau jelang

Senyap yang meraba sampai ke pelepah

Pada selodang yang begitu ranum

Merabak-rabakkan titik tujumu yang tak berskala

Ternyata tak kuasa adalah pengakuan diri

 

Tulislah sekali lagi Syam !

Tulislah sekali lagi !

Pada peta-peta tak bernama

Jadi tempat diam diangmu

Tak pernah siapa mampu menjawab rahasia.

 

Tak lebih dari satu jam selepas acara selesai, media sosial dengan #NatunaJantungIndonesia terus bermunculan.

@viasherly : Kepri bukan hanya tentang Batam. Ada Natuna di Utara Indonesia, yang menunggu kita untuk melawan Negara tetangga. #NatunaJantungIndonesia

Yudha_ADI.B @Djarjit_Singh99 Jangan biarkan jantung Indonesia ini direbut oleh Negara luar #NatunaJantungIndonesia

Yogie Rizky @togel13 Pemuda Bersatu Demi Bangsa #NatunaJantungIndonesia. Kami Pemuda Kepri Tidak Akan Merelakan Kedaulatan NKRI Tanah Natuna diambil walaupun hanya sejengkal. #BangsaJuara

Ketika tulisan nonangnonang ini diselesaikan, media sosial sebagai  panggung bersama anak muda Kepri terus bergulir. Terimakasih anak muda Kepri. Anda memang punya mental #bangsaJuara, karena berani ambil keputusan yang hebat #NatunaJantungIndonesia sebagai gerakan bersama di panggung media sosial sebagai simbol modernitas teknologi.

 

#salamnonangninang

@horasindonesia       

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com