Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pak Tif, Ditunggu Pantunnya...

Kompas.com - 08/04/2011, 16:59 WIB

JAKARTA, KOMPA.com - Pasca-tepergoknya anggota DPR dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Arifinto, melihat konten porno di tengah Rapat Paripurna DPR di Gedung DPR, Jakarta, Jumat (8/4/2011), akun twitter Menteri Komunikasi dan Informasi Tifatul Sembiring kebanjiran mention. Serentak, ratusan atau ribuan pengguna twitter me-mention Tifatul dengan beragam komentar.

LPninta me-retweet, "finally gerakan blokir web porno Pak @tifsembiring dinyatakan gagal karena bisa diakses kader partainya sendiri." Adhipriatna menulis, "Bagaimana pak @tifsembiring koq yg justru harusnya dengerin rapat paripurna, malah liat video porno, malu2in yaa pak :)."

Tweep lain, tingnongtingcer, berkomentar, "Padahal yang punya proyek "blokir situs porno" adalah @tifsembiring, Eh, ternyata proyek tersebut justru GAGAL oleh kader partainya sendiri."

Dalam mengomentari sesuatu Tifatul kerap menggunakan pantun. Sore ini masyarakat twitter menunggu pantun Tifatul yang akrab disapa Pak Tif. Demikian terungkap dalam kicauan rambutbiru, "Seru nih keriaan sore2 di twitter gara2 PKS, @tifsembiring apa kabar? Kasih komen dong, pantun juga gpp deh :)."

Ada banyak sekali kicauan yang membuat kita senyum-senyum sendiri. Ada yang sengaja menyebar hoax menyindir Tifatul. Ade Siboro, misalnya, menulis "Pasca insiden "bokep di paripurna", Menkominfo @tifsembiring akan memblokir peredaran Samsung Galaxy Tab :) #hoax"

"Serangan" para pengguna twitter tak lepas dari sepak terjang Tifatul yang beberapa watu lalu gencar memerangi pornografi di jaringan Blakcberry.  Sampai berita ini diturunkan belum ada  kicauan Pak Tif yang juga kader PKS di akun twitternya.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Sempat Berkelakar Hanif Dhakiri Jadi Menteri, Muhaimin Bilang Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo

    Sempat Berkelakar Hanif Dhakiri Jadi Menteri, Muhaimin Bilang Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo

    Nasional
    PKS Janji Fokus Jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

    PKS Janji Fokus Jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

    Nasional
    Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

    Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

    Nasional
    PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

    PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

    Nasional
    ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

    ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

    Nasional
    Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

    Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

    Nasional
    PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

    PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

    Nasional
    Demokrat Tak Ingin Ada 'Musuh dalam Selimut' di Periode Prabowo-Gibran

    Demokrat Tak Ingin Ada "Musuh dalam Selimut" di Periode Prabowo-Gibran

    Nasional
    Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

    Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

    Nasional
    Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

    Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

    Nasional
    Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

    Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

    Nasional
    Gugat Dewas ke PTUN hingga 'Judicial Review' ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

    Gugat Dewas ke PTUN hingga "Judicial Review" ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

    Nasional
    Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

    Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

    Nasional
    Pemerintah Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Tiga Lokasi

    Pemerintah Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Tiga Lokasi

    Nasional
    KPK Pertimbangkan Anggota DPR yang Diduga Terima THR dari Kementan jadi Saksi Sidang SYL

    KPK Pertimbangkan Anggota DPR yang Diduga Terima THR dari Kementan jadi Saksi Sidang SYL

    Nasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com