Salin Artikel

Anies-Puan Berjumpa Saat Naik Haji, Sudirman Said: Sama-sama Ingin yang Terbaik

Menurutnya, kehangatan pertemuan keduanya membawa kesejukan untuk masyarakat jelang Pemilu 2024.

“Kami mensyukuri perkembangan yang akhir-akhir ini terjadi. Bahasan batin yang sesungguhnya sama-sama menginginkan yang terbaik untuk negeri kita,” tutur Sudirman pada Kompas.com, Jumat (30/6/2023).

“Semoga terus bersemayam dalam jiwa para pemimpin politik kita,” sambung dia.

Adapun Puan dan Anies bertemu di Mina, Arab Saudi saat lempar jumrah kedua yang berlangsung Jumat (29/6/2023) waktu saudi arabia (WSA).

Keduanya disebut tak sengaja bertemu, lalu berbincang dengan akrab dan saling mendoakan masing-masing.

Dalam pandangan Sudirman, pertemuan keduanya bisa menurunkan tensi pendukung masing-masing yang kian meninggi jelang kontestasi elektoral.

“Rakyat Indonesia merasakan kesejukan dan kedamaian bila para tokoh saling sapa, saling silaturahmi, dan saling mendoakan untuk kebaikan,” tutur dia.

Diketahui Anies saat ini merupakan bakal calon presiden (bacapres) Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP).

Koalisi tersebut diisi oleh Partai Demokrat, Partai Nasdem, serta Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

Sementara Puan merupakan ketua DPP PDI-P yang diperintah Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri untuk membuka komunikasi dengan pimpinan berbagai partai politik untuk memperkuat dukungan pada Ganjar Pranowo dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

https://nasional.kompas.com/read/2023/06/30/16315291/anies-puan-berjumpa-saat-naik-haji-sudirman-said-sama-sama-ingin-yang

Terkini Lainnya

Berkaca dari Kasus Firli, Pansel Capim KPK Diminta Lebih Dengarkan Masukan Masyarakat

Berkaca dari Kasus Firli, Pansel Capim KPK Diminta Lebih Dengarkan Masukan Masyarakat

Nasional
Sidang Kasus SYL Menguak Status Opini WTP BPK Masih Diperjualbelikan

Sidang Kasus SYL Menguak Status Opini WTP BPK Masih Diperjualbelikan

Nasional
Kemenag Sepakat Proses Hukum Penggerudukan Ibadah di Indekos Dilanjutkan

Kemenag Sepakat Proses Hukum Penggerudukan Ibadah di Indekos Dilanjutkan

Nasional
Soal Komposisi Pansel Capim KPK, Pukat UGM: Realitanya Presiden Amankan Kepentingan Justru Mulai dari Panselnya

Soal Komposisi Pansel Capim KPK, Pukat UGM: Realitanya Presiden Amankan Kepentingan Justru Mulai dari Panselnya

Nasional
PAN Lempar Kode Minta Jatah Menteri Lebih ke Prabowo, Siapkan Eko Patrio hingga Yandri Susanto

PAN Lempar Kode Minta Jatah Menteri Lebih ke Prabowo, Siapkan Eko Patrio hingga Yandri Susanto

Nasional
Kaitkan Ide Penambahan Kementerian dengan Bangun Koalisi Besar, BRIN: Mengajak Pasti Ada Bonusnya

Kaitkan Ide Penambahan Kementerian dengan Bangun Koalisi Besar, BRIN: Mengajak Pasti Ada Bonusnya

Nasional
Membedah Usulan Penambahan Kementerian dari Kajian APTHN-HAN, Ada 2 Opsi

Membedah Usulan Penambahan Kementerian dari Kajian APTHN-HAN, Ada 2 Opsi

Nasional
Zulhas: Indonesia Negara Besar, Kalau Perlu Kementerian Diperbanyak

Zulhas: Indonesia Negara Besar, Kalau Perlu Kementerian Diperbanyak

Nasional
Menag Cek Kesiapan Hotel dan Dapur Jemaah Haji di Madinah

Menag Cek Kesiapan Hotel dan Dapur Jemaah Haji di Madinah

Nasional
Usung Bima Arya atau Desy Ratnasari di Pilkada Jabar, PAN Yakin Ridwan Kamil Maju di Jakarta

Usung Bima Arya atau Desy Ratnasari di Pilkada Jabar, PAN Yakin Ridwan Kamil Maju di Jakarta

Nasional
[POPULER NASIONAL] Mahfud Singgung soal Kolusi Tanggapi Ide Penambahan Kementerian | Ganjar Disarankan Buat Ormas

[POPULER NASIONAL] Mahfud Singgung soal Kolusi Tanggapi Ide Penambahan Kementerian | Ganjar Disarankan Buat Ormas

Nasional
Zulhas Sebut Kader PAN yang Siap Jadi Menteri, Ada Yandri Susanto dan Eddy Soeparno

Zulhas Sebut Kader PAN yang Siap Jadi Menteri, Ada Yandri Susanto dan Eddy Soeparno

Nasional
Prabowo: Bung Karno Milik Seluruh Rakyat, Ada yang Ngaku-ngaku Seolah Milik Satu Partai

Prabowo: Bung Karno Milik Seluruh Rakyat, Ada yang Ngaku-ngaku Seolah Milik Satu Partai

Nasional
Jelang Munas Golkar, Soksi Nyatakan Dukung Airlangga Jadi Ketum Lagi

Jelang Munas Golkar, Soksi Nyatakan Dukung Airlangga Jadi Ketum Lagi

Nasional
Prabowo: Kalau Tak Mau Kerja Sama, Jangan Ganggu, Kami Mau Kerja...

Prabowo: Kalau Tak Mau Kerja Sama, Jangan Ganggu, Kami Mau Kerja...

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke