Salin Artikel

Menhan Prabowo Dinobatkan Jadi Tokoh Santri oleh BKPRMI

Penobatan itu dilaksanakan saat Prabowo menghadiri Rapimnas BKPRMI sekaligus wisuda 3.000 santri di Islamic Center Balikpapan, Kalimantan Timur, Minggu (12/3/2023).

“Saya ingatkan peran santri, peran ulama, dalam pertahanan negara sangat besar. Karena itu juga presiden kita, Pak Joko Widodo, menetapkan 22 Oktober sebagai hari santri,” ujar Prabowo usai acara, dikutip dari tayangan KompasTV, Senin (13/3/2023).

Prabowo mengatakan bahwa BKPRMI mempunyai gagasan yang bagus dan ia senantiasa mendukung kegiatan-kegiatan dari BKPRMI.

Dalam kesempatan itu, Prabowo juga mengatakan bahwa Indonesia akan terus tumbuh dan berkembang.

“Menjadi negara yang berhasil, kuat. Banyak tantangan, ada perang Ukraina (dan Rusia), ada pandemi (Covid-19) kemarin kita atasi, tantangannya banyak tapi InshaAllah kuncinya kita harus bersatu, kita harus rukun, terutama para pemimpinnya harus menciptakan keadaan yang sejuk dan damai untuk bangsa Indonesia,” kata Prabowo.

Prabowo berpesan agar masyarakat Indonesia, khususnya para pemimpin, jangan mau diadu domba.

“Karena dulu ratusan tahun bangsa kita sering lengah, tokoh-tokohnya mudah dipanas-panasin, nah kita sekarang cari yang baik, yang penting rukun,” kata Prabowo.

https://nasional.kompas.com/read/2023/03/13/10451251/menhan-prabowo-dinobatkan-jadi-tokoh-santri-oleh-bkprmi

Terkini Lainnya

Airlangga Yakin Terpilih Kembali Jadi Ketum Golkar Secara Aklamasi

Airlangga Yakin Terpilih Kembali Jadi Ketum Golkar Secara Aklamasi

Nasional
Diberi Tugas Maju Pilkada Banten, Airin Ucapkan Terima Kasih ke Airlangga

Diberi Tugas Maju Pilkada Banten, Airin Ucapkan Terima Kasih ke Airlangga

Nasional
PKS: Pasangan Sohibul Iman untuk Pilkada Jakarta Tunggu Koalisi Terbentuk

PKS: Pasangan Sohibul Iman untuk Pilkada Jakarta Tunggu Koalisi Terbentuk

Nasional
Optimalkan Pengelolaan, Kemenag Siapkan Peta Jalan Zakat Nasional 2025-2045

Optimalkan Pengelolaan, Kemenag Siapkan Peta Jalan Zakat Nasional 2025-2045

Nasional
Golkar Tugaskan Airin Rachmi Diany jadi Calon Gubernur Banten

Golkar Tugaskan Airin Rachmi Diany jadi Calon Gubernur Banten

Nasional
PP KPPG Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum Partai Golkar

PP KPPG Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum Partai Golkar

Nasional
Usung La Nyalla, Nono, Elviana, dan Tamsil, Fahira Idris: DPD Butuh Banyak Terobosan

Usung La Nyalla, Nono, Elviana, dan Tamsil, Fahira Idris: DPD Butuh Banyak Terobosan

Nasional
VoB Bakal Sampaikan Kritik Genosida Hingga Lingkungan di Glastonbury Festival

VoB Bakal Sampaikan Kritik Genosida Hingga Lingkungan di Glastonbury Festival

Nasional
La Nyalla Sebut Amendemen UUD 1945 Jadi Prioritas DPD

La Nyalla Sebut Amendemen UUD 1945 Jadi Prioritas DPD

Nasional
La Nyalla Akan Ajak Prabowo Kembalikan UUD 1945 ke Naskah Asli

La Nyalla Akan Ajak Prabowo Kembalikan UUD 1945 ke Naskah Asli

Nasional
Puluhan Anggota DPD Dukung La Nyalla Jadi Ketua Meski Suara Komeng Lebih Banyak

Puluhan Anggota DPD Dukung La Nyalla Jadi Ketua Meski Suara Komeng Lebih Banyak

Nasional
Kemensos Bantah Bansos Salah Sasaran, Klaim Data Diperbarui Tiap Bulan

Kemensos Bantah Bansos Salah Sasaran, Klaim Data Diperbarui Tiap Bulan

Nasional
Digitalisasi dan Riset Teknologi, Kunci Utama Kinerja Positif Pertamina Sepanjang 2023

Digitalisasi dan Riset Teknologi, Kunci Utama Kinerja Positif Pertamina Sepanjang 2023

Nasional
Kaget PDI-P Ingin Usung Anies, Ketua Nasdem Jakarta: Wow, Ada Apa Nih?

Kaget PDI-P Ingin Usung Anies, Ketua Nasdem Jakarta: Wow, Ada Apa Nih?

Nasional
Jemaah Haji Diimbau Patuhi Jadwal Kepulangan ke Tanah Air

Jemaah Haji Diimbau Patuhi Jadwal Kepulangan ke Tanah Air

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke