Salin Artikel

Lili Pintauli Sampaikan 4 Usulan KPK untuk Forum G20 Terkait Pemberantasan Korupsi

Lili memaparkan usulan itu adalah, pertama, mendorong peran audit dalam pemberantasan korupsi.

“Kami harapkan kesepakatan tentu dalam bentuk prinsip-prinsip untuk mendorong peningkatan peran auditor dan juga peran kelembagaan audit dalam mendeteksi dan mencegah tindak pidana korupsi,” tutur Lili dalam diskusi virtual Kick Off G20 Anti-Corruption Working Group (ACWG), Jumat (4/3/2022).

Usulan kedua, lanjut Lili, adalah pencegahan korupsi terkait transformasi energi baru.

Ia berharap ada kesepakatan antar negara anggota G20 untuk menyusun prinsip-prinsip pencegahan korupsi di sektor energi baru dan terbarukan.

“Sehingga kemudian diharapkan dapat berkontribusi dalam hal perbaikan sistem dan juga untuk menutup celah korupsi pada sektor ini,” ucapnya.

Lili mengatakan usulan ketiga adalah meningkatkan pertisipasi publik pada pemberantasan korupsi serta pendidikan anti korupsi.

Terakhir usulan yang diberikan KPK adalah mendorong kerangka regulasi dan tugas supervisi peran profesi hukum pada tindak pidana pencucian uang (TPPU) dari hasil korupsi.

“Tentu ini sangat penting untuk mendukung program pencegahan TPPU dari hasil korupsi di negara-negara G20,” imbuhnya.

Dalam kesempatan yang sama Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menegaskan TPPU perlu diberantas dengan kerja sama antar negara.

Pasalnya berdasarkan temuan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) banyak hasil korupsi dialihkan ke luar negeri.

Mahfud menuturkan target dari kerja sama ini adalah memulihkan aset kerugian negara dan memiskinkan pelaku korupsi.

https://nasional.kompas.com/read/2022/03/04/18500361/lili-pintauli-sampaikan-4-usulan-kpk-untuk-forum-g20-terkait-pemberantasan

Terkini Lainnya

KPK: Ada Upaya Perintangan Penyidikan di Kasus TPPU SYL

KPK: Ada Upaya Perintangan Penyidikan di Kasus TPPU SYL

Nasional
Prabowo Koreksi Istilah 'Makan Siang Gratis': Yang Tepat, Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Prabowo Koreksi Istilah "Makan Siang Gratis": Yang Tepat, Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Nasional
Giliran Cucu SYL Disebut Turut Menikmati Fasilitas dari Kementan

Giliran Cucu SYL Disebut Turut Menikmati Fasilitas dari Kementan

Nasional
Kinerja dan Reputasi Positif, Antam Masuk 20 Top Companies to Watch 2024

Kinerja dan Reputasi Positif, Antam Masuk 20 Top Companies to Watch 2024

Nasional
KPK Sita 1 Mobil Pajero Milik SYL yang Disembunyikan di Lahan Kosong di Makassar

KPK Sita 1 Mobil Pajero Milik SYL yang Disembunyikan di Lahan Kosong di Makassar

Nasional
Tak Setuju Kenaikan UKT, Prabowo: Kalau Bisa Biaya Kuliah Gratis!

Tak Setuju Kenaikan UKT, Prabowo: Kalau Bisa Biaya Kuliah Gratis!

Nasional
Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Nasional
Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi jika Setujui RUU Penyiaran

Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi jika Setujui RUU Penyiaran

Nasional
Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Nasional
Korban Dugaan Asusila Ketua KPU Bakal Minta Perlindungan LPSK

Korban Dugaan Asusila Ketua KPU Bakal Minta Perlindungan LPSK

Nasional
Pemerintah Belum Terima Draf Resmi RUU Penyiaran dari DPR

Pemerintah Belum Terima Draf Resmi RUU Penyiaran dari DPR

Nasional
Akui Cita-citanya adalah Jadi Presiden, Prabowo: Dari Kecil Saya Diajarkan Cinta Tanah Air

Akui Cita-citanya adalah Jadi Presiden, Prabowo: Dari Kecil Saya Diajarkan Cinta Tanah Air

Nasional
Budi Arie: Pemerintah Pastikan RUU Penyiaran Tak Kekang Kebebasan Pers

Budi Arie: Pemerintah Pastikan RUU Penyiaran Tak Kekang Kebebasan Pers

Nasional
Perayaan Trisuci Waisak, Menag Berharap Jadi Momentum Rajut Kerukunan Pasca-Pemilu

Perayaan Trisuci Waisak, Menag Berharap Jadi Momentum Rajut Kerukunan Pasca-Pemilu

Nasional
Vendor Kementan Disuruh Pasang 6 AC di Rumah Pribadi SYL dan Anaknya

Vendor Kementan Disuruh Pasang 6 AC di Rumah Pribadi SYL dan Anaknya

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke