Salin Artikel

UPDATE 9 September: Sebaran 5.990 Kasus Baru Covid-19, Tertinggi di Jateng

Maka, hingga Kamis (9/9/2021), total kasus Covid-19 di Tanah Air berjumlah 4.153.355.

Menurut data Satuan Tugas Penanganan Covid-19, penambahan tertinggi ada di Jawa Tengah sebanyak 534 kasus. Kemudian, disusul Jawa Barat dengan 517 kasus dan Jawa Timur dengan 508 kasus.

Sementara itu, secara kumulatif, kasus sembuh dari Covid-19 bertambah 10.650, sehingga totalnya menjadi 3.887.410 kasus.

Kemudian, ada penambahan 334 kasus kematian akibat Covid-19. Dengan demikian, pasien Covid-19 meninggal dunia jadi 138.116 jiwa.

Berikut ini sebaran penambahan kasus baru Covid-19 pada hari ini.

1. Jawa Tengah: 534
2. Jawa Barat: 517
3. Jawa Timur: 508
4. Sumatera Utara: 431
5. DKI Jakarta: 308

6. Kalimantan Timur: 273
7. Kalimantan Barat: 268
8. Bali: 256
9. Kalimantan Selatan: 241
10. Aceh: 230

11. Bangka Belitung: 230
12. Riau: 194
13. Kalimantan Utara: 192
14. DI Yogyakarta: 183
15. Sulawesi Selatan: 183

16. Sulawesi Tengah: 160
17. NTT: 151
18. Banten: 134
19. Sumatera Barat: 132
20. Lampung: 130

21. Sulawesi Utara: 114
22. Kalimantan Tengah: 113
23. Sumatera Selatan: 108
24. NTB: 73
25. Jambi: 70

26. Kepulauan Riau: 52
27. Papua: 48
28. Gorontalo: 44
29. Sulawesi Barat: 36
30. Bengkulu: 29

31. Papua Barat: 25
32. Sulawesi Tenggara: 11
33. Maluku Utara: 7
34. Maluku: 5

Total: 5.990

https://nasional.kompas.com/read/2021/09/09/17443761/update-9-september-sebaran-5990-kasus-baru-covid-19-tertinggi-di-jateng

Terkini Lainnya

Veteran Perang Jadi Jemaah Haji Tertua, Berangkat di Usia 110 Tahun

Veteran Perang Jadi Jemaah Haji Tertua, Berangkat di Usia 110 Tahun

Nasional
Salim Said Meninggal Dunia, PWI: Indonesia Kehilangan Tokoh Pers Besar

Salim Said Meninggal Dunia, PWI: Indonesia Kehilangan Tokoh Pers Besar

Nasional
Indonesia Perlu Kembangkan Sendiri 'Drone AI' Militer Untuk Cegah Kebocoran Data

Indonesia Perlu Kembangkan Sendiri "Drone AI" Militer Untuk Cegah Kebocoran Data

Nasional
Tokoh Pers Salim Said Meninggal Dunia

Tokoh Pers Salim Said Meninggal Dunia

Nasional
Sekjen PBB: Yusril Akan Mundur dari Ketum, Dua Nama Penggantinya Mengerucut

Sekjen PBB: Yusril Akan Mundur dari Ketum, Dua Nama Penggantinya Mengerucut

Nasional
Sekjen DPR Gugat Praperadilan KPK ke PN Jaksel

Sekjen DPR Gugat Praperadilan KPK ke PN Jaksel

Nasional
Gaduh Kenaikan UKT, Pengamat: Jangan Sampai Problemnya di Pemerintah Dialihkan ke Kampus

Gaduh Kenaikan UKT, Pengamat: Jangan Sampai Problemnya di Pemerintah Dialihkan ke Kampus

Nasional
15 Tahun Meneliti Drone AI Militer, 'Prof Drone UI' Mengaku Belum Ada Kerja Sama dengan TNI

15 Tahun Meneliti Drone AI Militer, "Prof Drone UI" Mengaku Belum Ada Kerja Sama dengan TNI

Nasional
Pengembangan Drone AI Militer Indonesia Terkendala Ketersediaan 'Hardware'

Pengembangan Drone AI Militer Indonesia Terkendala Ketersediaan "Hardware"

Nasional
Indonesia Harus Kembangkan 'Drone AI' Sendiri untuk TNI Agar Tak Bergantung ke Negara Lain

Indonesia Harus Kembangkan "Drone AI" Sendiri untuk TNI Agar Tak Bergantung ke Negara Lain

Nasional
Tak Kunjung Tegaskan Diri Jadi Oposisi, PDI-P Dinilai Sedang Tunggu Hubungan Jokowi dan Prabowo Renggang

Tak Kunjung Tegaskan Diri Jadi Oposisi, PDI-P Dinilai Sedang Tunggu Hubungan Jokowi dan Prabowo Renggang

Nasional
Tingkatkan Kapasitas SDM Kelautan dan Perikanan ASEAN, Kementerian KP Inisiasi Program Voga

Tingkatkan Kapasitas SDM Kelautan dan Perikanan ASEAN, Kementerian KP Inisiasi Program Voga

Nasional
9 Eks Komisioner KPK Surati Presiden, Minta Jokowi Tak Pilih Pansel Problematik

9 Eks Komisioner KPK Surati Presiden, Minta Jokowi Tak Pilih Pansel Problematik

Nasional
Tak Undang Jokowi di Rakernas, PDI-P Pertegas Posisinya Menjadi Oposisi

Tak Undang Jokowi di Rakernas, PDI-P Pertegas Posisinya Menjadi Oposisi

Nasional
Bea Cukai: Pemerintah Sepakati Perubahan Kebijakan dan Pengaturan Barang Impor

Bea Cukai: Pemerintah Sepakati Perubahan Kebijakan dan Pengaturan Barang Impor

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke