Salin Artikel

Indonesia dan UEA Bahas Kerja Sama Terkait Covid-19 hingga Energi dan Pangan

"Dua isu yang kami berdua bahas yaitu kerja sama dalam konteks Covid-19 dan kerja sama kesehatan, serta kerja sama ekonomi lainnya," kata Retno dalam konferensi pers virtual, Sabtu (22/8/2020) malam.

Retno menuturkan, dalam hal kerja sama kesehatan, Indonesia dan UEA menjajaki kerja sama distribusi produk farmasi Indonesia ke Timur Tengah serta kerja sama penyediaan vaksin Covid-19.

"Saat ini kita tengah memfokuskan kerja sama pada penyediaan vaksin dan alat deteksi atau screening Covid-19 dengan menggunakan teknologi laser dan artificial intelligence," kata Retno.

Dalam kerja sama terkait Covid-19, UAE sebelumnya telah mengirimkan 20 ton peralatan kesehatan. Peralatan itu antara lain berupa masker, sarung tangan, dan hand sanitizer pada 28 April 2020 sebagai tanda solidaritas.

Pada waktu yang sama, kata Retno, UEA juga mengimpor hampir 30 ton produk UMKM Indonesia berupa buah-buahan, sayuran segar, dan makanan kering.

Retno melanjutkan, isu kedua yang dibahas adalah peningkatan kerja sama di bidang ekonomi, terutama di bidang energi dan pangan.

Salah satu yang dibahas adalah terkait proyek pembangkit listrik tenaga surya terapung di Waduk Cirata Jawa Barat yang akan mulai dibangun pada Juni 2021 dan akan berporeasi pada semester 2 2022.

Selanjutnya, Indonesia juga meminta dukungan Pemerintah UAE terkait pembicaraan bisnis di bidang energi yaitu antara Pertamina dan ADNOC serta rencana investasi agrobisnis di wilayah Subang, Jawa Barat.

"Kita berdua melihat betapa kuatnya komitmen pemerintah UAE untukk mendukung kerja sama dengan Indonesia baik untuk kali ini kerja sama di bidang kesehatan maupun kerja sama ekonomi lainnya," kata Retno.

https://nasional.kompas.com/read/2020/08/23/06201651/indonesia-dan-uea-bahas-kerja-sama-terkait-covid-19-hingga-energi-dan-pangan

Terkini Lainnya

PKS: Pak Anies Sudah Jadi Tokoh Nasional, Kasih Kesempatan Beliau Mengantarkan Kader Kami Jadi Gubernur DKI

PKS: Pak Anies Sudah Jadi Tokoh Nasional, Kasih Kesempatan Beliau Mengantarkan Kader Kami Jadi Gubernur DKI

Nasional
Soal Bertemu Prabowo, Sekjen PKS: Tunggu Saja, Nanti juga Kebagian

Soal Bertemu Prabowo, Sekjen PKS: Tunggu Saja, Nanti juga Kebagian

Nasional
Prabowo Absen dalam Acara Halalbihalal PKS

Prabowo Absen dalam Acara Halalbihalal PKS

Nasional
Projo: Jokowi Dukung Prabowo karena Ingin Penuhi Perjanjian Batu Tulis yang Tak Dibayar Megawati

Projo: Jokowi Dukung Prabowo karena Ingin Penuhi Perjanjian Batu Tulis yang Tak Dibayar Megawati

Nasional
Langkah Mahfud Membersamai Masyarakat Sipil

Langkah Mahfud Membersamai Masyarakat Sipil

Nasional
5 Smelter Terkait Kasus Korupsi Timah yang Disita Kejagung Akan Tetap Beroperasi

5 Smelter Terkait Kasus Korupsi Timah yang Disita Kejagung Akan Tetap Beroperasi

Nasional
Deretan Mobil Mewah yang Disita dalam Kasus Korupsi Timah, 7 di Antaranya Milik Harvey Moeis

Deretan Mobil Mewah yang Disita dalam Kasus Korupsi Timah, 7 di Antaranya Milik Harvey Moeis

Nasional
[POPULER NASIONAL] PKS Sebut Surya Paloh Main Cantik di Politik | Ganjar-Mahfud Dapat Tugas Baru dari Megawati

[POPULER NASIONAL] PKS Sebut Surya Paloh Main Cantik di Politik | Ganjar-Mahfud Dapat Tugas Baru dari Megawati

Nasional
Tanggal 29 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 29 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kejagung: Kadis ESDM Babel Terbitkan RKAB yang Legalkan Penambangan Timah Ilegal

Kejagung: Kadis ESDM Babel Terbitkan RKAB yang Legalkan Penambangan Timah Ilegal

Nasional
Kejagung Tetapkan Kadis ESDM Babel dan 4 Orang Lainnya Tersangka Korupsi Timah

Kejagung Tetapkan Kadis ESDM Babel dan 4 Orang Lainnya Tersangka Korupsi Timah

Nasional
Masuk Bursa Gubernur DKI, Risma Mengaku Takut dan Tak Punya Uang

Masuk Bursa Gubernur DKI, Risma Mengaku Takut dan Tak Punya Uang

Nasional
Sambut PKB dalam Barisan Pendukung Prabowo-Gibran, PAN: Itu CLBK

Sambut PKB dalam Barisan Pendukung Prabowo-Gibran, PAN: Itu CLBK

Nasional
Dewas KPK Minta Keterangan SYL dalam Dugaan Pelanggaran Etik Nurul Ghufron

Dewas KPK Minta Keterangan SYL dalam Dugaan Pelanggaran Etik Nurul Ghufron

Nasional
Soal Jatah Menteri PSI, Sekjen: Kami Tahu Ukuran Baju, Tahu Kapasitas

Soal Jatah Menteri PSI, Sekjen: Kami Tahu Ukuran Baju, Tahu Kapasitas

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke