Salin Artikel

Rekapitulasi KPU: PDI-P, Golkar, dan Nasdem Tiga Besar di Maluku Utara

"Alhamdulillah provinsi Maluku Utara dinyatakan sah," kata Komisioner KPU RI Viryan Aziz, di kantor KPU, Jl Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Senin (13/5/2019).

Rapat tersebut dihadiri sejumlah saksi dari paslon 01 Jokowi-Ma'ruf Amin, saksi paslon 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Uno juga saksi parpol. Pleno ini juga dihadiri Ketua Bawaslu Abhan, anggota Bawaslu Mochammad Afifuddin dan Fritz Edward Siregar.

Berdasarkan hasil rekapitulasi, PDI-P menempati urutan pertama dengan perolehan suara 111.296, disusul Partai Golkar dengan perolehan 93.484. Posisi ketiga perolehan suara terbanyak ditempati Partai NasDem dengan perolehan suara 62.549.

Adapun jumlah seluruh suara sah yakni 622.755. Kemudian jumlah tidak sah di antaranya 39.682.

Berikut ini urutan hasil perolehan suara pileg DPR RI di Provinsi Maluku Utara berdasarkan hasil tertinggi:

1.PDIP: 111.296

2.Golkar: 93.484

3.NasDem: 62.549

4. PKB: 57.339

5.PKS: 57.293

6. Demokrat: 43.180

7.Perindo: 37.781

8.Gerindra: 33.333

9.Hanura: 28.025

10.Garuda: 24.080

11.Partai Berkarya: 21.877

12. PAN: 16.200

13. PPP: 15.861

14. PBB: 8.505

15. PSI: 8.425

16. PKPI: 3.527

https://nasional.kompas.com/read/2019/05/14/08512751/rekapitulasi-kpu-pdi-p-golkar-dan-nasdem-tiga-besar-di-maluku-utara

Terkini Lainnya

Eks Bawahan SYL Mengaku Beri Tip untuk Angota Paspampres Jokowi

Eks Bawahan SYL Mengaku Beri Tip untuk Angota Paspampres Jokowi

Nasional
Jokowi Harap Presiden Baru Tuntaskan Pengiriman Alkes ke RS Sasaran

Jokowi Harap Presiden Baru Tuntaskan Pengiriman Alkes ke RS Sasaran

Nasional
Pakar Hukum Sebut Kecil Kemungkinan Gugatan PDI-P ke KPU Dikabulkan PTUN

Pakar Hukum Sebut Kecil Kemungkinan Gugatan PDI-P ke KPU Dikabulkan PTUN

Nasional
Hakim Agung Gazalba Saleh Didakwa Terima Gratifikasi Rp 650 Juta Bersama Pengacara

Hakim Agung Gazalba Saleh Didakwa Terima Gratifikasi Rp 650 Juta Bersama Pengacara

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Pengamat: Siapa Pun yang Jadi Benalu Presiden

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Pengamat: Siapa Pun yang Jadi Benalu Presiden

Nasional
Syarat Usia Masuk TK, SD, SMP, dan SMA di PPDB 2024

Syarat Usia Masuk TK, SD, SMP, dan SMA di PPDB 2024

Nasional
Jokowi Sebut Semua Negara Takuti 3 Hal, Salah Satunya Harga Minyak

Jokowi Sebut Semua Negara Takuti 3 Hal, Salah Satunya Harga Minyak

Nasional
Demokrat Anggap SBY dan Jokowi Dukung “Presidential Club”, tetapi Megawati Butuh Pendekatan

Demokrat Anggap SBY dan Jokowi Dukung “Presidential Club”, tetapi Megawati Butuh Pendekatan

Nasional
Demokrat Bilang SBY Sambut Baik Ide “Presidential Club” Prabowo

Demokrat Bilang SBY Sambut Baik Ide “Presidential Club” Prabowo

Nasional
Jokowi Kembali Ingatkan agar Anggaran Tidak Habis Dipakai Rapat dan Studi Banding

Jokowi Kembali Ingatkan agar Anggaran Tidak Habis Dipakai Rapat dan Studi Banding

Nasional
Jaksa Ungkap Ayah Gus Muhdlor Hubungkan Terdakwa dengan Hakim Agung Gazalba lewat Pengacara

Jaksa Ungkap Ayah Gus Muhdlor Hubungkan Terdakwa dengan Hakim Agung Gazalba lewat Pengacara

Nasional
Disebut PAN Calon Menteri Prabowo, Eko Patrio Miliki Harta Kekayaan Rp 131 Miliar

Disebut PAN Calon Menteri Prabowo, Eko Patrio Miliki Harta Kekayaan Rp 131 Miliar

Nasional
Termohon Salah Baca Jawaban Perkara, Hakim MK: Kemarin Kalah Badminton Ada Pengaruhnya

Termohon Salah Baca Jawaban Perkara, Hakim MK: Kemarin Kalah Badminton Ada Pengaruhnya

Nasional
Suhu Udara Panas, BMKG: Indonesia Tak Terdampak 'Heatwave'

Suhu Udara Panas, BMKG: Indonesia Tak Terdampak "Heatwave"

Nasional
Jumlah Dokter Spesialis Indonesia Kecil Dibanding Negara ASEAN, Jokowi: Masuk 3 Besar, tapi dari Bawah

Jumlah Dokter Spesialis Indonesia Kecil Dibanding Negara ASEAN, Jokowi: Masuk 3 Besar, tapi dari Bawah

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke