Salin Artikel

PoliticaWave: Sepanjang Debat Pertama, Jokowi-Ma'ruf Lebih Banyak Dibicarakan Netizen

Berdasarkan rilis analisis data PoliticaWave, percakapan soal Jokowi-Ma'ruf mencapai 55 persen dari total 675.885 percakapan soal debat Pilpres 2019. Sementara itu percakapan soal pasangan calon nomor urut 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Uno mencapai 45 persen.

"Total percakapan debat Pilpres mencapai 675.885. Jokowi-Ma'ruf 55 persen, Prabowo-Sandiaga 45 persen," ujar Direktur Eksekutif Politica Wave saat memaparkan rilis di Cikini, Menteng, Jakarta, Kamis (7/2/2019).

Jokowi-Ma'ruf juga mengungguli Prabowo-Sandiaga dalam semen positif pada percakapan di media sosial. Jokowi-Ma'ruf memperoleh sentimen positif sebesar 82,5 persen, sedangkan Prabowo-Sandiaga memperoleh 75,8 persen sentimen positif.

Ia menambahkan, debat pertama mampu menarik perhatian netizen secara masif. Hal itu terlihat dari lonjakan jumlah percakapan.

Sebelum debat percakapan mengenai Pilpres 2019 tercatat sebanyak 257.000 percakapan. Sementara itu total percakapan mengenai Pilpres 2019 saat debat berlangsung mencapai 675.885.

"Karena itu dari sini terlihat debat memengaruhi pemilihan presiden karena terjadi lonjakan yang cukup besar (percakapan dari sebelum debat hingga saat debat)," lanjut dia.

Rilis di atas dilakukan PoliticaWave dengan mengumpulkan data secara "real time" dari berbagai media sosial yang ada di Indonesia, yakni Facebook, Twitter, Instagram, Youtube, forum online dan portal berita.

PoliticaWave sebelumnya menyaring data secara real time dengan mengeluarkan akun robot dari data dan analisa. Data yang diambil dari unggahan mengandung kata kunci terkait Jokowi, Ma’ruf, Prabowo dan Sandiaga sepanjang debat pertama berlangsung, 17 Januari 2019.

https://nasional.kompas.com/read/2019/02/07/21283921/politicawave-sepanjang-debat-pertama-jokowi-maruf-lebih-banyak-dibicarakan

Terkini Lainnya

[POPULER NASIONAL] Perbandingan Jumlah Kementerian Masa Megawati sampai Jokowi | Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah

[POPULER NASIONAL] Perbandingan Jumlah Kementerian Masa Megawati sampai Jokowi | Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah

Nasional
Tanggal 12 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 12 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 11 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 11 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Demokrat Anggap Rencana Prabowo Tambah Kementerian Sah Saja, asal...

Demokrat Anggap Rencana Prabowo Tambah Kementerian Sah Saja, asal...

Nasional
Indonesia Digital Test House Diresmikan, Jokowi: Super Modern dan Sangat Bagus

Indonesia Digital Test House Diresmikan, Jokowi: Super Modern dan Sangat Bagus

Nasional
Menko Polhukam Harap Perpres 'Publisher Rights' Bisa Wujudkan Jurnalisme Berkualitas

Menko Polhukam Harap Perpres "Publisher Rights" Bisa Wujudkan Jurnalisme Berkualitas

Nasional
Saksi Sebut Kementan Beri Rp 5 Miliar ke Auditor BPK untuk Status WTP

Saksi Sebut Kementan Beri Rp 5 Miliar ke Auditor BPK untuk Status WTP

Nasional
Kasus Dugaan Asusila Ketua KPU Jadi Prioritas DKPP, Sidang Digelar Bulan Ini

Kasus Dugaan Asusila Ketua KPU Jadi Prioritas DKPP, Sidang Digelar Bulan Ini

Nasional
Gubernur Maluku Utara Nonaktif Diduga Cuci Uang Sampai Rp 100 Miliar Lebih

Gubernur Maluku Utara Nonaktif Diduga Cuci Uang Sampai Rp 100 Miliar Lebih

Nasional
Cycling de Jabar Segera Digelar di Rute Anyar 213 Km, Total Hadiah Capai Rp 240 Juta

Cycling de Jabar Segera Digelar di Rute Anyar 213 Km, Total Hadiah Capai Rp 240 Juta

Nasional
Hindari Konflik TNI-Polri, Sekjen Kemenhan Sarankan Kegiatan Integratif

Hindari Konflik TNI-Polri, Sekjen Kemenhan Sarankan Kegiatan Integratif

Nasional
KPK Tetapkan Gubernur Nonaktif Maluku Utara Tersangka TPPU

KPK Tetapkan Gubernur Nonaktif Maluku Utara Tersangka TPPU

Nasional
Soal Kemungkinan Duduki Jabatan di DPP PDI-P, Ganjar: Itu Urusan Ketua Umum

Soal Kemungkinan Duduki Jabatan di DPP PDI-P, Ganjar: Itu Urusan Ketua Umum

Nasional
Kapolda Jateng Disebut Maju Pilkada, Jokowi: Dikit-dikit Ditanyakan ke Saya ...

Kapolda Jateng Disebut Maju Pilkada, Jokowi: Dikit-dikit Ditanyakan ke Saya ...

Nasional
Jokowi dan Prabowo Rapat Bareng Bahas Operasi Khusus di Papua

Jokowi dan Prabowo Rapat Bareng Bahas Operasi Khusus di Papua

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke