Salin Artikel

Dukungan Kader PAN Menambah Kekuatan Jokowi-Ma'ruf di Daerah

Hal itu disampaikan menanggapi dukungan kader Partai Amanat Nasional di Sumatera Selatan dan Kalimantan Selatan kepada Jokowi-Ma'ruf.

"Dukungan beberapa kader PAN di Kalsel dan Sumsel menunjukan kami semakin percaya diri karena ternyata partai koalisi kubu sebelah sudah berani secara terbuka memberi dukungannya," ujar Ace di Jalan Letjen S Parman, Kamis (13/12/2018).

"Mereka nanti akan menambah kekuatan kita di daerah," tambah dia.

Ace yakin dukungan mereka kepada Jokowi-Ma'ruf bukan hanya mempertimbangkan suara hati masing-masing saja. Melainkan juga karena tidak ingin mengkhianati masyarakat setempat yang selama ini telah mendukung mereka, tetapi memilih Jokowi-Ma'ruf.

"Mereka tidak bisa melawan kehendak rakyat di daerah tersebut yang kecenderungannya lebih banyak memilih Jokowi-Ma'ruf," ujar Ace.

Ace mengatakan pihaknya begitu menghargai dukungan itu. Apalagi, kader PAN yang mendukung Jokowi-Ma'ruf mendapatkan sanksi pemberhentian dari DPP PAN.

Ace menilai sejak awal mereka sudah tahu risiko itu.

"Kami sangat menghargai pilihan politik mereka dan tentu kami akan memperhatikan pengorbanan yang mereka lakukan tersebut," kata dia.

https://nasional.kompas.com/read/2018/12/13/20244591/dukungan-kader-pan-menambah-kekuatan-jokowi-maruf-di-daerah

Terkini Lainnya

PKS Janji Fokus Jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

PKS Janji Fokus Jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

Nasional
Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

Nasional
PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

Nasional
ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

Nasional
Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

Nasional
PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

Nasional
Demokrat Tak Ingin Ada 'Musuh dalam Selimut' di Periode Prabowo-Gibran

Demokrat Tak Ingin Ada "Musuh dalam Selimut" di Periode Prabowo-Gibran

Nasional
Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Nasional
Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Nasional
Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

Nasional
Gugat Dewas ke PTUN hingga 'Judicial Review' ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

Gugat Dewas ke PTUN hingga "Judicial Review" ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

Nasional
Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

Nasional
Pemerintah Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Tiga Lokasi

Pemerintah Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Tiga Lokasi

Nasional
KPK Pertimbangkan Anggota DPR yang Diduga Terima THR dari Kementan jadi Saksi Sidang SYL

KPK Pertimbangkan Anggota DPR yang Diduga Terima THR dari Kementan jadi Saksi Sidang SYL

Nasional
PDI-P Sebut Prabowo-Gibran Bisa Tak Dilantik, Pimpinan MPR Angkat Bicara

PDI-P Sebut Prabowo-Gibran Bisa Tak Dilantik, Pimpinan MPR Angkat Bicara

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke