Salin Artikel

Naik Satu Mobil, Jokowi, Anies dan Basuki Tinjau Rute Atlet Asian Games

Hal itu dilakukan setelah Presiden Jokowi bersama Anies dan Basuki meninjau kesiapan Wisma Atlet di Kemayoran, Jakarta Pusat, Senin (26/2/2018) sore.

"Setelah ini saya ingin mengajak Pak Menteri PU, Pak Gubernur, melihat rute dari sini menuju ke bandara (Soekarno-Hatta) dan dari sini menuju ke Senayan (Kompleks Gelora Bung Karno) agar yang dilewati itu betul-betul kondisinya siap betul," ujar Jokowi.

Kondisi yang akan ditinjau, meliputi penghijauan di tepi jalan, permukiman kumuh, kondisi aspal jalan hingga kebersihan sepanjang jalan dari aksi vandalisme.

"Corat-coret, kehijauan, tempat-tempat kumuh harus diapakan, mungkin nanti bisa dikerjakan oleh Pak Gubernur atau bisa dikerjakan Pak Menteri PU," ujar Jokowi.

Setelah wawancara itu, Presiden Jokowi, Anies dan Basuki langsung menjalani rute tersebut. Ketiganya menaiki mobil kepresidenan Indonesia-1.

Pengamatan Kompas.com, Jokowi dan Anies duduk di kursi belakang. Sementara, Basuki duduk di kursi samping sopir.

Dari Wisma Atlet Kemayoran, rombongan pertama melintasi Jalan Benyamin Sueb, kemudian masuk Tol Jakarta Inner Ring Road.

Namun, rombongan tidak masuk ke Jalan Tol Sedyatmo arah Bandara Internasional Soekarno-Hatta, melainkan belok ke kiri, ke arah Semanggi.

Rombongan kemudian keluar dari tol menuju ke Kompleks Gelora Bung Karno Senayan.

Jokowi, Anies dan Basuki kemudian berpisah di Parkir Timur Senayan.

Presiden Jokowi kemudian bertolak pulang ke Istana Presiden Bogor menggunakan mobil Indonesia-1, Anies dan Basuki melanjutkan kegiatannya menggunakan kendaraan dinas masing-masing.

https://nasional.kompas.com/read/2018/02/26/18213081/naik-satu-mobil-jokowi-anies-dan-basuki-tinjau-rute-atlet-asian-games

Terkini Lainnya

Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Nasional
Pakai Dana Kementan untuk Pribadi dan Keluarga, Kasus Korupsi SYL Disebut Sangat Banal

Pakai Dana Kementan untuk Pribadi dan Keluarga, Kasus Korupsi SYL Disebut Sangat Banal

Nasional
'Brigadir RAT Sudah Kawal Pengusaha 2 Tahun, Masa Atasan Tidak Tahu Apa-Apa?'

"Brigadir RAT Sudah Kawal Pengusaha 2 Tahun, Masa Atasan Tidak Tahu Apa-Apa?"

Nasional
Prabowo: Selamat Hari Buruh, Semoga Semua Pekerja Semakin Sejahtera

Prabowo: Selamat Hari Buruh, Semoga Semua Pekerja Semakin Sejahtera

Nasional
Peringati Hari Buruh Internasional, Puan Tekankan Pentingnya Perlindungan dan Keadilan bagi Semua Buruh

Peringati Hari Buruh Internasional, Puan Tekankan Pentingnya Perlindungan dan Keadilan bagi Semua Buruh

Nasional
Pertamina Bina Medika IHC dan Singhealth Kolaborasi Tingkatkan Layanan Kesehatan

Pertamina Bina Medika IHC dan Singhealth Kolaborasi Tingkatkan Layanan Kesehatan

Nasional
Prabowo Diprediksi Tinggalkan Jokowi dan Pilih PDI-P Usai Dilantik Presiden

Prabowo Diprediksi Tinggalkan Jokowi dan Pilih PDI-P Usai Dilantik Presiden

Nasional
Daftar Aliran Uang Kementan ke SYL dan Keluarga: 'Skincare' Anak, Ultah Cucu, hingga Bulanan Istri

Daftar Aliran Uang Kementan ke SYL dan Keluarga: "Skincare" Anak, Ultah Cucu, hingga Bulanan Istri

Nasional
Jokowi dan Mentan Amran Sulaiman Bersepeda Bareng di Mataram

Jokowi dan Mentan Amran Sulaiman Bersepeda Bareng di Mataram

Nasional
'Jokowi Tembok Tebal yang Halangi PDI-P Berkoalisi dengan Prabowo'

"Jokowi Tembok Tebal yang Halangi PDI-P Berkoalisi dengan Prabowo"

Nasional
Projo Ungkap Kemungkinan Jokowi Akan Gabung Parpol Lain Setelah Tak Dianggap PDI-P

Projo Ungkap Kemungkinan Jokowi Akan Gabung Parpol Lain Setelah Tak Dianggap PDI-P

Nasional
Jokowi Makan Mie Gacoan di NTB, Pesan Mi Level 0

Jokowi Makan Mie Gacoan di NTB, Pesan Mi Level 0

Nasional
Kaum Intelektual Dinilai Tak Punya Keberanian, Justru Jadi Penyokong Kekuasaan Tirani

Kaum Intelektual Dinilai Tak Punya Keberanian, Justru Jadi Penyokong Kekuasaan Tirani

Nasional
[POPULER NASIONAL] Para Sesepuh Kopassus Bertemu | Prabowo Ingin Libatkan Megawati Susun Kabinet

[POPULER NASIONAL] Para Sesepuh Kopassus Bertemu | Prabowo Ingin Libatkan Megawati Susun Kabinet

Nasional
Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke