Salin Artikel

Jokowi Yakin Dua Bendungan di Bogor Kurangi Banjir Jakarta 30 Persen

Kali ini, Presiden Jokowi meninjau proyek infrastruktur bendungan yang lokasinya ada di Sukamahi dan Ciawi, Kabupaten Bogor. Ini merupakan wilayah hulu dari sungai-sungai di Jakarta.

Di sela-sela peninjauannya, Presiden Jokowi mengatakan, bendungan ini nantinya dapat mengurangi debit air dari hulu ke Jakarta cukup besar.

"Dengan adanya dua waduk ini akan ada pengurangan jumlah air yang masuk ke Jakarta lebih kurang 30 persen. Artinya mengurangi banjir di Jakarta 30 persen," ujar Presiden Jokowi.

Menyoal banjir Jakarta, mantan Gubernur DKI Jakarta itu mengatakan, penyelesaiannya perlu dilakukan dari hulu ke hilir.

Salah satu cara, kata Presiden Jokowi, yaitu membangun bendungan-bendungan di wilayah hulu guna mengontrol arus air yang mengalir ke hilir.

"Di hilirnya, di Jakarta sendiri, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus mengerjakan pelebaran Kali Ciliwung. Itu akan terus dikerjakan," kata Presiden Jokowi.

Untuk pembangunan dua bendungan ini, Presiden Jokowi mengatakan, pembebasan lahan sudah mencapai 22 persen dan diharapkan kedua bendungan ini ditargetkan selesai pada pertengahan 2019.

(Imanuel Nicolas Manafe/Tribunnews.com)
__
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul: "Tinjau Bendungan di Bogor, Jokowi Yakin Kurangi Banjir Jakarta 30 Persen"

https://nasional.kompas.com/read/2017/12/15/13563281/jokowi-yakin-dua-bendungan-di-bogor-kurangi-banjir-jakarta-30-persen

Terkini Lainnya

Tak Cemas Lawan Kandidat Lain pada Pilkada Jatim, Khofifah: Kenapa Khawatir?

Tak Cemas Lawan Kandidat Lain pada Pilkada Jatim, Khofifah: Kenapa Khawatir?

Nasional
Khofifah Tolak Tawaran Jadi Menteri Kabinet Prabowo-Gibran, Pilih Maju Pilkada Jatim

Khofifah Tolak Tawaran Jadi Menteri Kabinet Prabowo-Gibran, Pilih Maju Pilkada Jatim

Nasional
Soal Duetnya pada Pilkada Jatim, Khofifah: Saya Nyaman dan Produktif dengan Mas Emil

Soal Duetnya pada Pilkada Jatim, Khofifah: Saya Nyaman dan Produktif dengan Mas Emil

Nasional
Pertamina Goes To Campus, Langkah Kolaborasi Pertamina Hadapi Trilema Energi

Pertamina Goes To Campus, Langkah Kolaborasi Pertamina Hadapi Trilema Energi

Nasional
Respons Luhut Soal Orang 'Toxic', Golkar Klaim Menterinya Punya Karya Nyata

Respons Luhut Soal Orang "Toxic", Golkar Klaim Menterinya Punya Karya Nyata

Nasional
Ditanya Soal Progres Pertemuan Prabowo-Megawati, Gerindra: Keduanya Mengerti Kapan Harus Bertemu

Ditanya Soal Progres Pertemuan Prabowo-Megawati, Gerindra: Keduanya Mengerti Kapan Harus Bertemu

Nasional
Gerindra Tangkap Sinyal PKS Ingin Bertemu Prabowo, tapi Perlu Waktu

Gerindra Tangkap Sinyal PKS Ingin Bertemu Prabowo, tapi Perlu Waktu

Nasional
Mencegah 'Presidential Club' Rasa Koalisi Pemerintah

Mencegah "Presidential Club" Rasa Koalisi Pemerintah

Nasional
Nasdem-PKB Gabung Prabowo, Zulhas Singgung Pernah Dicap Murtad dan Pengkhianat

Nasdem-PKB Gabung Prabowo, Zulhas Singgung Pernah Dicap Murtad dan Pengkhianat

Nasional
Pengamat HI Harap Menlu Kabinet Prabowo Paham Geopolitik, Bukan Cuma Ekonomi

Pengamat HI Harap Menlu Kabinet Prabowo Paham Geopolitik, Bukan Cuma Ekonomi

Nasional
PDI-P Harap MPR Tak Lantik Prabowo-Gibran, Gerindra: MK Telah Ambil Keputusan

PDI-P Harap MPR Tak Lantik Prabowo-Gibran, Gerindra: MK Telah Ambil Keputusan

Nasional
Sepakat dengan Luhut, Golkar: Orang 'Toxic' di Pemerintahan Bahaya untuk Rakyat

Sepakat dengan Luhut, Golkar: Orang "Toxic" di Pemerintahan Bahaya untuk Rakyat

Nasional
Warung Madura, Etos Kerja, dan Strategi Adaptasi

Warung Madura, Etos Kerja, dan Strategi Adaptasi

Nasional
BMKG: Suhu Panas Mendominasi Cuaca Awal Mei, Tak Terkait Fenomena 'Heatwave' Asia

BMKG: Suhu Panas Mendominasi Cuaca Awal Mei, Tak Terkait Fenomena "Heatwave" Asia

Nasional
Momen Unik di Sidang MK: Ribut Selisih Satu Suara, Sidang 'Online' dari Pinggir Jalan

Momen Unik di Sidang MK: Ribut Selisih Satu Suara, Sidang "Online" dari Pinggir Jalan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke