Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiga Muka Lama Lolos Profile Assesment Seleksi Anggota Ombudsman RI 2021-2026

Kompas.com - 16/10/2020, 14:31 WIB
Ardito Ramadhan,
Bayu Galih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Panitia Seleksi Calon Anggota Ombudsman Republik Indonesia periode 2021-2026 mengumumkan, terdapat tiga orang anggota Ombudsman RI periode 2016-2021 dari 22 peserta yang masuk ke tahapan seleksi berikutnya.

Ketua Pansel Ombudsman Chandra Hamzah mengatakan, tiga nama tersebut adalah Alvin Lie Ling Pao, Dadang Suparjo Suharmawijaya, dan Laode Ida.

"Dari 22 nama ini, yang sekarang menjabat yang kemudian lolos dalam tahapan berikutnya itu adalah Saudara Alvin Lie Ling Pao, Bapak Dadang Suparjo Suharmawijaya, kemudian Bapak Laode Ida," kata Chandra dalam konferensi pers, Jumat (15/10/2020).

Baca juga: 22 Calon Anggota Ombudsman 2021-2026 Lolos Tahap Profile Assesment

Chandra mengatakan, tiga anggota Ombudsman bersama 19 orang lain yang lolos itu merupakan orang-orang terpilih dari 71 orang yang mengikuti tahapan seleksi profile assesment.

Adapun tahapan seleksi berikutnya terdiri dari penelusuran rekam jejak, tes kesehatan, dan wawancara oleh panitia seleksi.

Wawancara akan dilakukan pada Senin (2/11/2020) di Gedung Krida Bhakti Jakarta Pusat, sedangkan tes kesehatan akan dilaksanakan di RSPAD Gatot Soebrotom Kamis (5/11/2020).

Chandra mengatakan, 18 dari 22 peserta tersebut nantinya akan diserahkan ke Presiden Joko Widodo untuk diteruskan ke DPR.

"Hasil akumulasi dari data penelusuran rekam jejak, kemudian tes kesehatan, dan hasil interview inilah yang kemudian kami akan menyampaikan kepada bapak presiden untuk diteruskan kepada Dewan Perwakilan Rakyat," kata Chandra.

Baca juga: Surati Kapolri, Ombudsman Minta Polri Tak Represif Saat Kawal Unjuk Rasa

Berikut 22 nama calon anggota Ombudsman RI yang lolos ke tahap seleksi berikutnya:

1. Alvie Lie Ling Piao (Anggota Ombudsman RI 2016-2021)

2. Andri Gunawan Sumianto (Tenaga Ahli DPR RI)

3. Bobby Hamzar Rafinus (ASN pada Kemenko Perekonomian)

4. Dadan Suparjo Suharmawijaya (Anggota Ombudsman RI 2016-2021)

5. Hani Hasjim (Konsultan Komunikasi pada PT Redwhite Communication)

Baca juga: Ombudsman Minta Polisi Tak Tahan Pedemo yang Ditangkap karena Pandemi Covid-19

6. Heru Setiawan (Vice Presiden Kelembagaan pada PT PLN Pusat)

7. Hery Susanto (Direktur Operasional PT Grage Nusantara Global

8. Ibnu Anwarudin (ASN pada Kementarian Agama)

9. Indraza Marzuki Rais (Kepala SPI PT Perikanan Nusantara Persero)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER NASIONAL] PDI-P Harap Putusan PTUN Buat Prabowo-Gibran Tak Bisa Dilantik | Menteri 'Triumvirat' Prabowo Diprediksi Bukan dari Parpol

[POPULER NASIONAL] PDI-P Harap Putusan PTUN Buat Prabowo-Gibran Tak Bisa Dilantik | Menteri "Triumvirat" Prabowo Diprediksi Bukan dari Parpol

Nasional
Tanggal 5 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 5 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Sempat Berkelakar Hanif Dhakiri Jadi Menteri, Muhaimin Bilang Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo

Sempat Berkelakar Hanif Dhakiri Jadi Menteri, Muhaimin Bilang Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo

Nasional
PKS Janji Fokus Jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

PKS Janji Fokus Jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

Nasional
Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

Nasional
PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

Nasional
ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

Nasional
Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

Nasional
PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

Nasional
Demokrat Tak Ingin Ada 'Musuh dalam Selimut' di Periode Prabowo-Gibran

Demokrat Tak Ingin Ada "Musuh dalam Selimut" di Periode Prabowo-Gibran

Nasional
Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Nasional
Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Nasional
Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

Nasional
Gugat Dewas ke PTUN hingga 'Judicial Review' ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

Gugat Dewas ke PTUN hingga "Judicial Review" ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

Nasional
Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com