Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tim Transisi Sebut Pembentukan Pengadilan HAM Ad Hoc Tergantung Anggaran

Kompas.com - 23/09/2014, 20:59 WIB
Dani Prabowo

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com
– Deputi Tim Transisi Bidang Arsitektur Kabinet, Andi Wijayanto mengatakan, presiden terpilih Joko Widodo sangat serius dalam mempertimbangkan masukan masyarakat terkait penyelesaian kasus pelanggaran hak asasi manusia yang terjadi di masa lalu. Usulan itu pun kini tengah dibahas di dalam Tim Transisi.

Andi menuturkan, salah satu persoalan penyelesaian kasus HAM yakni belum adanya pengadilan HAM Ad Hoc yang didirikan di Indonesia. Sementara, menurut dia, belum ada pos anggaran yang dimasukkan pemerintah saat ini di dalam RAPBN untuk pembentukan pengadilan HAM Ad Hoc.

“Usulannya dipertimbangkan serius, oleh karena itu kami sampai berpikir hingga ketersediaan anggaran 2015. Kalau pengadilan HAM yang diharapkan di Papua dan Aceh itu mau didirikan di tahun 2015,” kata Andi di Kantor Transisi, Jakarta Pusat, Selasa (23/9/2014).

Tim Transisi bersama Jokowi-JK, kata dia, kini tengah mencari solusi pembiayaan pembentukan pengadilan HAM Ad Hoc tersebut. Menurut dia, pembentukan itu seharusnya berasal dari pos anggaran kementerian. Namun demikian, ia tak menyebut kementerian mana yang dimaksud.

“Dan harus langsung dicari pos anggarannya di kementerian mana. Jadi kalau sekarang saya mengatakan (pengadilan HAM Ad Hoc) itu belum bisa didirikan karena belum ada anggarannya,” ujarnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pejabat Kementan Tanggung Sewa 'Private Jet' SYL Rp 1 Miliar

Pejabat Kementan Tanggung Sewa "Private Jet" SYL Rp 1 Miliar

Nasional
Pejabat Kementan Tanggung Kebutuhan SYL di Brasil, AS, dan Arab Saudi

Pejabat Kementan Tanggung Kebutuhan SYL di Brasil, AS, dan Arab Saudi

Nasional
Gubernur Maluku Utara Akan Didakwa Terima Suap dan Gratifikasi Rp 106,2 Miliar

Gubernur Maluku Utara Akan Didakwa Terima Suap dan Gratifikasi Rp 106,2 Miliar

Nasional
MK Jadwalkan Putusan 'Dismissal' Sengketa Pileg pada 21-22 Mei 2024

MK Jadwalkan Putusan "Dismissal" Sengketa Pileg pada 21-22 Mei 2024

Nasional
Mahfud Ungkap Jumlah Kementerian Sudah Diminta Dipangkas Sejak 2019

Mahfud Ungkap Jumlah Kementerian Sudah Diminta Dipangkas Sejak 2019

Nasional
Tanggapi Ide Tambah Kementerian, Mahfud: Kolusinya Meluas, Rusak Negara

Tanggapi Ide Tambah Kementerian, Mahfud: Kolusinya Meluas, Rusak Negara

Nasional
[POPULER NASIONAL] Perbandingan Jumlah Kementerian Masa Megawati sampai Jokowi | Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah

[POPULER NASIONAL] Perbandingan Jumlah Kementerian Masa Megawati sampai Jokowi | Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah

Nasional
Tanggal 12 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 12 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 11 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 11 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Demokrat Anggap Rencana Prabowo Tambah Kementerian Sah Saja, asal...

Demokrat Anggap Rencana Prabowo Tambah Kementerian Sah Saja, asal...

Nasional
Indonesia Digital Test House Diresmikan, Jokowi: Super Modern dan Sangat Bagus

Indonesia Digital Test House Diresmikan, Jokowi: Super Modern dan Sangat Bagus

Nasional
Menko Polhukam Harap Perpres 'Publisher Rights' Bisa Wujudkan Jurnalisme Berkualitas

Menko Polhukam Harap Perpres "Publisher Rights" Bisa Wujudkan Jurnalisme Berkualitas

Nasional
Saksi Sebut Kementan Beri Rp 5 Miliar ke Auditor BPK untuk Status WTP

Saksi Sebut Kementan Beri Rp 5 Miliar ke Auditor BPK untuk Status WTP

Nasional
Kasus Dugaan Asusila Ketua KPU Jadi Prioritas DKPP, Sidang Digelar Bulan Ini

Kasus Dugaan Asusila Ketua KPU Jadi Prioritas DKPP, Sidang Digelar Bulan Ini

Nasional
Gubernur Maluku Utara Nonaktif Diduga Cuci Uang Sampai Rp 100 Miliar Lebih

Gubernur Maluku Utara Nonaktif Diduga Cuci Uang Sampai Rp 100 Miliar Lebih

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com