Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Adang: Jangan Tuduh Ibu "Ngumpet"

Kompas.com - 15/12/2011, 11:54 WIB
Sandro Gatra

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Adang Daradjatun meminta kepada publik untuk memahami kondisi kesehatan istrinya, Nunun Nurbaeti. Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat itu menolak jika istrinya disebut menghindari proses hukum dengan dirawat di Rumah Sakit Polri, Kramat Jati, Jakarta Timur.

"Jangan masyarakat menuduh dirawat di Kramat Jati karena Pak Adang bekas polisi. Di situ Ibu mau ngumpet lagi. Enggak," kata Adang di Kompleks DPR, Jakarta, Kamis (16/12/2011).

Ia mengatakan, sakitnya Nunun karena stres ketika hendak diperiksa di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), pekan lalu. Saat itu, kata dia, Nunun berdesakan dengan para wartawan ketika akan masuk ke KPK.

"Ibu jatuh karena terdorong-dorong, akhirnya stroke lamanya kambuh lagi. Dia, kan, memang ada gejala stroke sehingga diperiksa oleh dokter KPK. Ternyata Ibu tekanan darahnya sampai 200/110. Lalu, dibawalah ke rumah sakit di Kuningan, lalu dirujuk ke Kramat Jati," katanya.

Adang menegaskan, Nunun dan semua anggota keluarga sudah siap menghadapi proses hukum. "Tapi tolong, dokter Andreas, kan, bilang kalau mau periksa Ibu di tempat yang sepi, tidak mendapat tekanan-tekanan yang menyebabkan Ibu seperti kemarin, stres lalu tekanan darah tinggi, pingsan," ujarnya.

Mantan Wakil Kepala Polri itu mengatakan, setelah sehat nanti, Nunun akan menjelaskan kepada penyidik apa yang dia ketahui mengenai kasus suap cek pelawat kepada anggota DPR ketika pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Ide Prabowo Tambah Kementerian Dianggap Tak Sejalan dengan Pemerintahan Efisien

    Ide Prabowo Tambah Kementerian Dianggap Tak Sejalan dengan Pemerintahan Efisien

    Nasional
    Chappy Hakim: Kita Belum Punya Konsep Besar Sistem Pertahanan Indonesia, Gimana Bicara Pengembangan Drone?

    Chappy Hakim: Kita Belum Punya Konsep Besar Sistem Pertahanan Indonesia, Gimana Bicara Pengembangan Drone?

    Nasional
    Dukung Khofifah di Pilgub Jatim, Zulhas: Wakilnya Terserah Beliau

    Dukung Khofifah di Pilgub Jatim, Zulhas: Wakilnya Terserah Beliau

    Nasional
    Polisi Buru 2 Buron Penyelundup 20.000 Ekstasi Bermodus Paket Suku Cadang ke Indonesia

    Polisi Buru 2 Buron Penyelundup 20.000 Ekstasi Bermodus Paket Suku Cadang ke Indonesia

    Nasional
    Tanggapi Prabowo, Ganjar: Jangan Sampai yang di Dalam Malah Ganggu Pemerintahan

    Tanggapi Prabowo, Ganjar: Jangan Sampai yang di Dalam Malah Ganggu Pemerintahan

    Nasional
    Tanggapi Prabowo, PDI-P: Partai Lain Boleh Kok Pasang Gambar Bung Karno

    Tanggapi Prabowo, PDI-P: Partai Lain Boleh Kok Pasang Gambar Bung Karno

    Nasional
    Zulhas: Hubungan Pak Prabowo dan Pak Jokowi Dekat Sekali, Sangat Harmonis...

    Zulhas: Hubungan Pak Prabowo dan Pak Jokowi Dekat Sekali, Sangat Harmonis...

    Nasional
    Lapor Hasil Rakornas PAN ke Presiden, Zulhas: Pak Jokowi Owner

    Lapor Hasil Rakornas PAN ke Presiden, Zulhas: Pak Jokowi Owner

    Nasional
    Budiman Sudjatmiko Pastikan Tak Ada “Deadlock” Pertemuan Prabowo dan Megawati

    Budiman Sudjatmiko Pastikan Tak Ada “Deadlock” Pertemuan Prabowo dan Megawati

    Nasional
    Kode PAN soal Jatah Menteri ke Prabowo, Pengamat: Sangat Mungkin Dapat Lebih

    Kode PAN soal Jatah Menteri ke Prabowo, Pengamat: Sangat Mungkin Dapat Lebih

    Nasional
    Pengamat Usul Anggota BPK Diseleksi Panitia Independen Agar Tak Dimanfaatkan Parpol

    Pengamat Usul Anggota BPK Diseleksi Panitia Independen Agar Tak Dimanfaatkan Parpol

    Nasional
    KPU Tak Masalah Caleg Terpilih Dilantik Belakangan Usai Kalah Pilkada

    KPU Tak Masalah Caleg Terpilih Dilantik Belakangan Usai Kalah Pilkada

    Nasional
    Zulhas: Katanya PAN Cuma Bisa Joget-joget, Eh Capres yang Menang Bisa Joget

    Zulhas: Katanya PAN Cuma Bisa Joget-joget, Eh Capres yang Menang Bisa Joget

    Nasional
    Prabowo Bilang Ada Partai Klaim Sosok Bung Karno, Budiman Sudjatmiko: Bukan Diskreditkan PDI-P

    Prabowo Bilang Ada Partai Klaim Sosok Bung Karno, Budiman Sudjatmiko: Bukan Diskreditkan PDI-P

    Nasional
    Ketua KPU: Caleg Terpilih Tak Perlu Mundur jika Maju Pilkada 2024

    Ketua KPU: Caleg Terpilih Tak Perlu Mundur jika Maju Pilkada 2024

    Nasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com