Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Motif Pelaku Pengeboman Masih Misteri

Kompas.com - 18/04/2011, 14:52 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Kepolisian RI menyatakan belum bisa menentukan motif bom bunuh diri yang dilakukan Muhammad Syarif di Masjid Adz-Dzikro di Markas Polisi Resor Kota Cirebon, 15 April lalu.

Menurut Wakil Kepala Bareskrim Markas Besar Polri Irjen Matius Salempang, tim Detasemen Khusus 88 Antiteror masih menelusurinya hingga saat ini.

"Motif kami belum bisa menyebutkan. Kalau misalnya yang bersangkutan bisa ditanya, maka tidak masalah. Tapi, ini pelakunya sudah tidak ada. Jadi, sampai saat ini masih dikembangkan," ungkap Irjen Matius Salempang dalam jumpa pers di Mabes Polri, Senin (18/4/2011).

Menurut Matius, kepolisian juga belum bisa memastikan apakah Muhammad Syarif bekerja sendiri untuk merakit bom bunuh diri yang dilakukannya tersebut. Apalagi, Syarif disebut-sebut pemain baru meskipun dia sempat diduga terlibat dalam penyerangan Alfamart di Cirebon dan pembunuhan anggota TNI di Jalan Sultan Ageng Tirtayasa, Desa Cempaka, Kecamatan Talun, Kabupaten Cirebon, pada 2 April lalu.

"Saya belum bisa sampaikan karena teman-teman masih dalami di lapangan," tambah Matius.

Nama Muhammad Syarif Astanagarif sendiri baru dinyatakan secara resmi oleh Markas Besar Polri setelah melakukan tes DNA, sidik jari, serta kecocokan gigi dan jasad Syarif dengan orangtua. Ia diketahui juga memiliki hubungan keluarga dengan Keraton Kanoman Cirebon.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Dubes Palestina Yakin Dukungan Indonesia Tak Berubah Saat Prabowo Dilantik Jadi Presiden

    Dubes Palestina Yakin Dukungan Indonesia Tak Berubah Saat Prabowo Dilantik Jadi Presiden

    Nasional
    Gambarkan Kondisi Terkini Gaza, Dubes Palestina: Hancur Lebur karena Israel

    Gambarkan Kondisi Terkini Gaza, Dubes Palestina: Hancur Lebur karena Israel

    Nasional
    Ada Isu Kemensos Digabung KemenPPPA, Khofifah Menolak: Urusan Perempuan-Anak Tidak Sederhana

    Ada Isu Kemensos Digabung KemenPPPA, Khofifah Menolak: Urusan Perempuan-Anak Tidak Sederhana

    Nasional
    DPR Disebut Dapat KIP Kuliah, Anggota Komisi X: Itu Hanya Metode Distribusi

    DPR Disebut Dapat KIP Kuliah, Anggota Komisi X: Itu Hanya Metode Distribusi

    Nasional
    Komisi II DPR Sebut Penambahan Kementerian Perlu Revisi UU Kementerian Negara

    Komisi II DPR Sebut Penambahan Kementerian Perlu Revisi UU Kementerian Negara

    Nasional
    Pengamat Dorong Skema Audit BPK Dievaluasi, Cegah Jual Beli Status WTP

    Pengamat Dorong Skema Audit BPK Dievaluasi, Cegah Jual Beli Status WTP

    Nasional
    Maju Nonpartai, Berapa KTP yang Harus Dihimpun Calon Wali Kota dan Bupati Independen?

    Maju Nonpartai, Berapa KTP yang Harus Dihimpun Calon Wali Kota dan Bupati Independen?

    Nasional
    Pengamat: Status WTP Diperjualbelikan karena BPK Minim Pengawasan

    Pengamat: Status WTP Diperjualbelikan karena BPK Minim Pengawasan

    Nasional
    DKPP Terima 233 Aduan Pelanggaran Etik Penyelenggara Pemilu hingga Mei

    DKPP Terima 233 Aduan Pelanggaran Etik Penyelenggara Pemilu hingga Mei

    Nasional
    DKPP Keluhkan Anggaran Minim, Aduan Melonjak Jelang Pilkada 2024

    DKPP Keluhkan Anggaran Minim, Aduan Melonjak Jelang Pilkada 2024

    Nasional
    Jawab Prabowo, Politikus PDI-P: Siapa yang Klaim Bung Karno Milik Satu Partai?

    Jawab Prabowo, Politikus PDI-P: Siapa yang Klaim Bung Karno Milik Satu Partai?

    Nasional
    Pengamat Sarankan Syarat Pencalonan Gubernur Independen Dipermudah

    Pengamat Sarankan Syarat Pencalonan Gubernur Independen Dipermudah

    Nasional
    Komnas Haji Minta Masyarakat Tak Mudah Tergiur Tawaran Haji Instan

    Komnas Haji Minta Masyarakat Tak Mudah Tergiur Tawaran Haji Instan

    Nasional
    Libur Panjang, Korlantas Catat Peningkatan Arus Lalu Lintas

    Libur Panjang, Korlantas Catat Peningkatan Arus Lalu Lintas

    Nasional
    DKPP Terima 233 Pengaduan Pemilu dalam 4 Bulan Terakhir

    DKPP Terima 233 Pengaduan Pemilu dalam 4 Bulan Terakhir

    Nasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com