Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

12 Calon Komisioner Komnas HAM Jalani "Fit and Proper Test" di Komisi III DPR Hari Ini

Kompas.com - 30/09/2022, 10:49 WIB
Adhyasta Dirgantara,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Komisi III DPR RI melakukan uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) terhadap calon komisioner Komisi Nasional (Komnas) Hak Asasi Manusia (HAM) periode 2022-2027, hari ini, Jumat (30/9/2022).

Ada 14 calon komisioner Komnas HAM yang akan mengikuti uji kelayakan dan kepatutan di ruang rapat Komisi III DPR, Senayan, Jakarta Pusat.

Dalam agenda yang diterima, fit and proper test dimulai sejak pukul 09.00 WIB.

Kemudian, rencananya ada 12 calon komisioner Komnas HAM yang mengikuti fit and proper test hari ini.

Sementara dua kandidat lainnya baru akan melaksanakan uji kelayakan dan kepatutan pada Senin (3/10/2022).

Baca juga: Berikut Daftar Calon Komisioner Komnas HAM 2022-2027 yang Ikut Fit and Proper Test Hari Ini

Setelah itu, barulah pemilihan anggota Komnas HAM dilakukan dengan sistem voting tertutup.

Anggota Komisi III DPR Fraksi Gerindra Habiburokhman membenarkan agenda fit and proper test tersebut.

Namun, Habiburokman menyesalkan pembuatan panitia seleksi (pansel) dan proses seleksi yang terlambat.

"Kalau saya akan mengusulkan hari ini juga segera diputus, karena pembentukan pansel dan proses seleksi sebenarnya sudah terlambat," ujar Habiburokhman saat dimintai konfirmasi Kompas.com.

Habiburokhman menjelaskan, penutupan masa persidangan DPR RI digelar pada Selasa (4/10/2022).

Baca juga: Komnas HAM Tegaskan ke Papua Bukan untuk Temui Lukas Enembe, tapi Lanjutkan Dialog Damai

Oleh karenanya, ia berharap pemilihan anggota Komnas HAM diputuskan hari ini. Sebab, Habiburokhman tak ingin terjadi kekosongan jabatan Komisioner Komnas HAM.

"Jangan sampai terjadi kekosongan komisioner Komnas HAM, bisa bahaya. Sedang akan dibahas (untuk diputus hari ini)," imbuhnya.

Berikut daftar calon komisioner Komnas HAM yang menjalani fit and proper test:

  1. Advokat/konsultan hukum dan dosen Abdul Haris Semendawai
  2. Wakil Ketua Komnas HAM RI Periode 2017-2022 Amiruddin
  3. Ketua Pusat Studi Migrasi Migrant Care Anis Hidayah
  4. Antonio Padjasto Hardojo
  5. Dosen Atnike Nova Sigiro
  6. Anggota Komnas HAM RI Periode 2017-2022 Beka Ulung Hapsara
  7. Aktivis Chrisbiantoro
  8. Advokat Hari Kurniawan
  9. Tenaga Ahli Bidang Reforma Agraria dan Kehutanan pada Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Prabianto Mukti Wibowo
  10. Komisioner KPU RI Periode 2017-2022 Pramono Ubaid Tanthowi
  11. Anggota KPAI Putu Elvina
  12. Advokat Rita Serena Kolibonso
  13. Peneliti/pekerja sosial dan dosen Saurlin P Siagian
  14. Direktur ILRC Uli Parulian Sihombing

Baca juga: Komnas HAM Berjanji Sampaikan Kondisi Kesehatan Lukas Enembe ke KPK

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Pimpinan DPR Sebut Jurnalistik Investigasi Harus Diatur dalam RUU Penyiaran, Ini Alasannya

Pimpinan DPR Sebut Jurnalistik Investigasi Harus Diatur dalam RUU Penyiaran, Ini Alasannya

Nasional
4 Poin Krusial dalam Revisi UU MK, Evaluasi Hakim hingga Komposisi Anggota MKMK

4 Poin Krusial dalam Revisi UU MK, Evaluasi Hakim hingga Komposisi Anggota MKMK

Nasional
Kasus TPPU Hasbi Hasan, KPK Kembali Periksa Kepala Biro Umum Mahkamah Agung

Kasus TPPU Hasbi Hasan, KPK Kembali Periksa Kepala Biro Umum Mahkamah Agung

Nasional
Anggarannya Besar, Program Makan Siang Gratis Prabowo Bakal Dimonitor KPK

Anggarannya Besar, Program Makan Siang Gratis Prabowo Bakal Dimonitor KPK

Nasional
BNPB Salurkan Dana Bantuan Bencana Rp 3,2 Miliar untuk Penanganan Banjir Lahar di Sumbar

BNPB Salurkan Dana Bantuan Bencana Rp 3,2 Miliar untuk Penanganan Banjir Lahar di Sumbar

Nasional
Draf RUU Penyiaran: Eksploitasi Anak di Bawah 18 Tahun untuk Iklan Dilarang

Draf RUU Penyiaran: Eksploitasi Anak di Bawah 18 Tahun untuk Iklan Dilarang

Nasional
Ungkap Kriteria Pansel Capim KPK, Jokowi: Tokoh yang Baik, 'Concern' ke Pemberantasan Korupsi

Ungkap Kriteria Pansel Capim KPK, Jokowi: Tokoh yang Baik, "Concern" ke Pemberantasan Korupsi

Nasional
Presiden PKS Akan Umumkan Langsung Sosok yang Diusung di Pilkada DKI

Presiden PKS Akan Umumkan Langsung Sosok yang Diusung di Pilkada DKI

Nasional
KSAL Sebut Pelatihan Prajurit Pengawak Kapal Selam Scorpene Akan Dimulai Usai Kontrak Efektif

KSAL Sebut Pelatihan Prajurit Pengawak Kapal Selam Scorpene Akan Dimulai Usai Kontrak Efektif

Nasional
Draf RUU Penyiaran: Migrasi Radio Analog ke Digital Maksimal 2028

Draf RUU Penyiaran: Migrasi Radio Analog ke Digital Maksimal 2028

Nasional
Pemerintah dan DPR Diam-Diam Lanjutkan Revisi UU MK, Jokowi: Tanya DPR

Pemerintah dan DPR Diam-Diam Lanjutkan Revisi UU MK, Jokowi: Tanya DPR

Nasional
RUU Penyiaran Larang Siaran Berlangganan Memuat Materi LGBT

RUU Penyiaran Larang Siaran Berlangganan Memuat Materi LGBT

Nasional
Jokowi Sebut Susunan Pansel Capim KPK Diumumkan Juni

Jokowi Sebut Susunan Pansel Capim KPK Diumumkan Juni

Nasional
Jokowi Pastikan Stok Beras Aman Jelang Idul Adha

Jokowi Pastikan Stok Beras Aman Jelang Idul Adha

Nasional
Ketua KPK Tak Masalah Capim dari Polri dan Kejagung Asal Berintegritas

Ketua KPK Tak Masalah Capim dari Polri dan Kejagung Asal Berintegritas

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com