Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita JK soal Joget Bersama Cucu di Video Tik Tok yang Viral

Kompas.com - 28/09/2018, 08:35 WIB
Yoga Sukmana,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com — Video Wakil Presiden Jusuf Kalla berjoget bersama cucunya, Jamila, dalam unggahan di Tik Tok, viral dan menjadi perbincangan para netizen.

Kabar viralnya video itu pun sampai ke telinga Wapres yang saat ini sedang berada di New York, Amerika Serikat, untuk menghadiri Sidang Majelis Umum PBB ke-73.

Setelah video ini viral, Wapres mengatakan, dia sempat bertanya ke putrinya, Muchlisah, yang merupakan ibu Jamila.

Baca juga: Saat Jusuf Kalla Asyik Joget Bersama Cucu di Video Tik Tok

Video Tik Tok Jamila itu beredar di grup-grup internal keluarga Kalla. Ternyata, di antara anggota grup itu, ada yang mengirim ke temannya sehingga viral.

“Itu keponakan ada yang kirim ke temannya, jadi virallah. Tapi enggak apa-apalah,” ujar Kalla dikutip dari siaran pers, Jumat (28/9/2018).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Joget JK. Gara2 tik tok Jamila dan Papa JK ini viral. Saya banyak dapat pertanyaan, goyangnya goyang apa? Saya jawab aja; joget JK

A post shared by Husain Abdullah (@husainabdullah1) on Sep 26, 2018 at 5:56am PDT

Wapres menceritakan, Jamila adalah cucunya saat ini berusia 12 tahun. Menurut Kalla, cucunya itu memang sangat pintar dan aktif.

Jamila adalah putri Muchlisah, anak Wapres Kalla yang tinggal London, Inggris.

Kalla sendiri tidak mengetahui apa itu aplikasi Tik Tok. Ia mengatakan, aksi jogetnya bersama cucunya itu dilakukan secara spontan.

"Ini anak memang sangat aktif, dia ketua kelas, dia ketua seni di sekolahnya, SD. Dia ketua olahraga, jadi sangat aktif," kata Kalla.

"Dia main ke kamar saya, saya datang, jadi ikut menari. Dia rekam sendiri untuk dirinya, ikut saja kita," ujar Kalla.

.

.

.

Kompas TV Aksinya disukai banyak warganet karena terlihat akrab bersama sang cucu.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Tanggal 30 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 30 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Nasional
Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Nasional
TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

Nasional
Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Nasional
PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

Nasional
Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Nasional
Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Nasional
Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Nasional
PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

Nasional
Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Nasional
Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Nasional
Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Nasional
Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Nasional
Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com