Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Sneakers" dan Jins Sedang Dicuci, Jokowi Kembali Tampil Formal

Kompas.com - 21/06/2017, 18:51 WIB
Fabian Januarius Kuwado

Penulis

SUKABUMI, KOMPAS.com - Blusukan Presiden Joko Widodo tepat di hari ulang tahunnya ke-56, Rabu (21/6/2017) tampak berbeda dibandingkan dengan blusukannya beberapa waktu lalu.

Jokowi tidak lagi tampil kasual seperti saat blusukan ke Tasikmalaya dan Ciamis, beberapa waktu lalu.

Sepatu Nike running shoes abu-abu Lunarepic Low Flyknit 2 yang sempat jadi tren di media sosial berganti sepatu pantofel biasa. Celana jins biru yang sempat dikenakannya bersama sepatu sneakers itu pun berganti celana bahan hitam seperti biasanya.

Kompas.com mencoba mencari tahu alasan Jokowi tak lagi tampil kasual ke sang istri, Ibu Negara Iriana Jokowi.

"Ya gantianlah," ujar dia singkat di sela-sela blusukan di Cicurug, Sukabumi, Jawa Barat, Rabu siang.

(Baca: Kenapa Jokowi "Blusukan" Pakai "Sneakers"?)

Iriana mengatakan, sang suami ingin berganti penampilan.

Tidak melulu formal, juga tidak melulu kasual. Seperti yang Jokowi pernah katakan kepada wartawan, yakni "biar yang lihat enggak bosan".

Lagipula, celana jins biru dan sepatu sneakers Jokowi itu rupanya sedang dicuci dan belum bisa digunakan.

"Lagi di-laundry. Belum kering. Hehehehe," tambah Iriana.

Alhasil, Jokowi tampil seperti biasa. Kemeja putih dengan lengan panjang tergulung, celana bahan hitam dan sepatu pantofel hitam.

Diketahui sepanjang Rabu pagi hingga siang hari, Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Bogor serta Sukabumi, Jawa Barat. Jokowi mendatangi empat titik pembagian 12.000 paket bahan pangan. Keempat titik itu masing-masing berada dua titik di Bogor dan dua titik di Sukabumi.

Kompas TV Sushi Unik Ini Berbentuk Berbagai Merk “Sneakers”
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Airlangga Yakin Terpilih Kembali Jadi Ketum Golkar Secara Aklamasi

Airlangga Yakin Terpilih Kembali Jadi Ketum Golkar Secara Aklamasi

Nasional
Diberi Tugas Maju Pilkada Banten, Airin Ucapkan Terima Kasih ke Airlangga

Diberi Tugas Maju Pilkada Banten, Airin Ucapkan Terima Kasih ke Airlangga

Nasional
PKS: Pasangan Sohibul Iman untuk Pilkada Jakarta Tunggu Koalisi Terbentuk

PKS: Pasangan Sohibul Iman untuk Pilkada Jakarta Tunggu Koalisi Terbentuk

Nasional
Optimalkan Pengelolaan, Kemenag Siapkan Peta Jalan Zakat Nasional 2025-2045

Optimalkan Pengelolaan, Kemenag Siapkan Peta Jalan Zakat Nasional 2025-2045

Nasional
Golkar Tugaskan Airin Rachmi Diany jadi Calon Gubernur Banten

Golkar Tugaskan Airin Rachmi Diany jadi Calon Gubernur Banten

Nasional
PP KPPG Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum Partai Golkar

PP KPPG Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum Partai Golkar

Nasional
Usung La Nyalla, Nono, Elviana, dan Tamsil, Fahira Idris: DPD Butuh Banyak Terobosan

Usung La Nyalla, Nono, Elviana, dan Tamsil, Fahira Idris: DPD Butuh Banyak Terobosan

Nasional
VoB Bakal Sampaikan Kritik Genosida Hingga Lingkungan di Glastonbury Festival

VoB Bakal Sampaikan Kritik Genosida Hingga Lingkungan di Glastonbury Festival

Nasional
La Nyalla Sebut Amendemen UUD 1945 Jadi Prioritas DPD

La Nyalla Sebut Amendemen UUD 1945 Jadi Prioritas DPD

Nasional
La Nyalla Akan Ajak Prabowo Kembalikan UUD 1945 ke Naskah Asli

La Nyalla Akan Ajak Prabowo Kembalikan UUD 1945 ke Naskah Asli

Nasional
Puluhan Anggota DPD Dukung La Nyalla Jadi Ketua Meski Suara Komeng Lebih Banyak

Puluhan Anggota DPD Dukung La Nyalla Jadi Ketua Meski Suara Komeng Lebih Banyak

Nasional
Kemensos Bantah Bansos Salah Sasaran, Klaim Data Diperbarui Tiap Bulan

Kemensos Bantah Bansos Salah Sasaran, Klaim Data Diperbarui Tiap Bulan

Nasional
Digitalisasi dan Riset Teknologi, Kunci Utama Kinerja Positif Pertamina Sepanjang 2023

Digitalisasi dan Riset Teknologi, Kunci Utama Kinerja Positif Pertamina Sepanjang 2023

Nasional
Kaget PDI-P Ingin Usung Anies, Ketua Nasdem Jakarta: Wow, Ada Apa Nih?

Kaget PDI-P Ingin Usung Anies, Ketua Nasdem Jakarta: Wow, Ada Apa Nih?

Nasional
Jemaah Haji Diimbau Patuhi Jadwal Kepulangan ke Tanah Air

Jemaah Haji Diimbau Patuhi Jadwal Kepulangan ke Tanah Air

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com