Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Calon Petahana yang Lolos Verifikasi di Pilkada Serentak

Kompas.com - 26/08/2015, 10:58 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum telah menetapkan 784 pasangan calon kepala daerah yang berhak mengikuti pemilihan kepala daerah secara serentak pada 9 Desember 2015. Dari jumlah tersebut, lebih dari 125 calon maupun pasangan calon merupakan kepala daerah petahana.

Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 9 Tahun 2015 mengenai pencalonan kepala daerah, calon petahana adalah kepala daerah, baik gubernur, bupati, wali kota maupun wakilnya, yang masih menjabat pada saat ditetapkan sebagai calon kepala daerah. KPU telah menetapkan calon kepala daerah di 261 wilayah pada Senin (24/8/2015). Tiga daerah lain, yakni Kota Surabaya, Kota Samarinda, dan Kabupaten Pacitan akan menetapkan calon kepala daerah pada 30 Agustus. Di ketiga daerah itu, kepala dan wakil kepala daerah juga mencalonkan diri sebagai kepala daerah periode berikutnya.

Berdasarkan data yang dipublikasikan di situs web KPU, ada sejumlah daerah yang diikuti oleh calon kepala daerah yang berasal dari pasangan kepala daerah petahana ataupun kepala daerah dan wakilnya yang bersaing di daerah yang sama. Berikut daftar kepala daerah ataupun wakil kepala daerah petahana yang akan bertarung di Pilkada Serentak 2015.

Prov. Sulawesi Tengah:
1. Gubernur Sulawesi Tengah Longki Djanggola dan Wakil Gubernur Sulawesi Tengah Sudarto dengan masa jabatan hingga 17/06/2016.

Prov. Bali:
Kab. Jembrana
2. Bupati Jembrana I Putu Artha dan Wakil Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan dengan masa jabatan hingga 16/02/2016.

Prov. Banten:
Kota Tangerang Selatan
3. Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany dan Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie dengan masa jabatan hingga 20/04/2016.

Prov. Bengkulu:
Kab. Bengkulu Selatan
4. Bupati Bengkulu Selatan Reskan Effendi (akhir masa jabatan 16/09/2015) dan Rini Susanti.

Kab. Bengkulu Utara
5. Wakil Bupati Bengkulu Utara Mian (akhir masa jabatan 04/02/2016) dan Arie Septia Adinata.

Kab. Kepahiang
6. Wakil Bupati Kepahiang Bambang Sugianto (akhir masa jabatan 30/08/2015) dan Arbi.

Kab. Lebong
7. Bupati Lebong Rosjonsyah (akhir masa jabatan 30/08/2015) dan Wawan Fernandez.

Prov. Gorontalo:
Kab. Gorontalo
8. Wakil Bupati Gorontalo Tonny S Junus (akhir masa jabatan 30/08/2015) dan Sofyan Puhi.

Kab. Pohuwato
9. Bupati Pohuwato Syarif Mbuinga dan Wakil Bupati Pohuwato Amin Haras dengan masa jabatan hingga 22/09/2015.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com