Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beragam "Hashtag" Ulang Tahun Jokowi Bertebaran di Media Sosial

Kompas.com - 21/06/2014, 06:43 WIB
Indra Akuntono

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Calon presiden Joko Widodo kebanjiran ucapan selamat ulang tahun di media sosial, Sabtu (21/6/2014). Ucapan selamat ulang tahun untuknya pun dilengkapi dengan aneka rupa hashtag atau tagar.

Hari ini, Jokowi menapaki umur 53 tahun. Di antara tagar ucapan selamat ulang tahun itu adalah #jokowiultah dan #bdayjokowi.

Pengamat politik Fadjroel Rachman, lewat akun Twitter-nya, memunculkan pula tagar berbeda, mengakhiri ucapan selamat ulang tahunnya untuk Jokowi. Dia menulis, "Selamat Ultah ke-53 Pak Capres @Jokowi_do2 #UltahJOKOWI #JokowiBDay".

Ucapan dan tagar lain datang pula dari akun @aryanto_n. Dia menulis, "Selamat ulang tahun pak @jokowi_do2 jaga kesehatan, dan konsisten pada cita2 perubahan untuk Indonesia Hebat #UltahJokowi #JokowiBday".

Jokowi lahir di Surakarta, Jawa Tengah, pada 21 Juni 1961. Ia sempat menjabat Wali Kota Solo selama dua periode. Di tengah periode jabatan kedua sebagai wali kota itu, Jokowi mengikuti Pemilu Gubernur DKI Jakarta pada 2012.

Memenangi Pemilu Gubernur DKI Jakarta, Jokowi dilantik menjadi Gubernur DKI pada 15 Oktober 2012, bersanding dengan Basuki Tjahaja Purnama sebagai wakilnya. Belum genap dua tahun menjabat, Jokowi mendapat tugas dari partainya, PDI Perjuangan, menjadi calon presiden untuk Pemilu Presiden 2014.

Pada 19 Mei 2014, Jokowi mendeklarasikan calon wakil presiden yang akan mendampinginya di Pemilu Presiden 2014, yakni Jusuf Kalla. Pada hari yang sama, pasangan ini mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum. Pasangan ini kemudian menjadi peserta Pemilu Presiden 2014 dengan nomor urut dua.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Langkah Mahfud Membersamai Masyarakat Sipil

Langkah Mahfud Membersamai Masyarakat Sipil

Nasional
5 Smelter Terkait Kasus Korupsi Timah yang Disita Kejagung Akan Tetap Beroperasi

5 Smelter Terkait Kasus Korupsi Timah yang Disita Kejagung Akan Tetap Beroperasi

Nasional
Deretan Mobil Mewah yang Disita di Kasus Korupsi Timah, 7 di Antaranya Milik Harvey Moeis

Deretan Mobil Mewah yang Disita di Kasus Korupsi Timah, 7 di Antaranya Milik Harvey Moeis

Nasional
[POPULER NASIONAL] PKS Sebut Surya Paloh Main Cantik di Politik | Ganjar-Mahfud Dapat Tugas Baru dari Megawati

[POPULER NASIONAL] PKS Sebut Surya Paloh Main Cantik di Politik | Ganjar-Mahfud Dapat Tugas Baru dari Megawati

Nasional
Tanggal 29 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 29 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kejagung: Kadis ESDM Babel Terbitkan RKAB yang Legalkan Penambangan Timah Ilegal

Kejagung: Kadis ESDM Babel Terbitkan RKAB yang Legalkan Penambangan Timah Ilegal

Nasional
Kejagung Tetapkan Kadis ESDM Babel dan 4 Orang Lainnya Tersangka Korupsi Timah

Kejagung Tetapkan Kadis ESDM Babel dan 4 Orang Lainnya Tersangka Korupsi Timah

Nasional
Masuk Bursa Gubernur DKI, Risma Mengaku Takut dan Tak Punya Uang

Masuk Bursa Gubernur DKI, Risma Mengaku Takut dan Tak Punya Uang

Nasional
Sambut PKB dalam Barisan Pendukung Prabowo-Gibran, PAN: Itu CLBK

Sambut PKB dalam Barisan Pendukung Prabowo-Gibran, PAN: Itu CLBK

Nasional
Dewas KPK Minta Keterangan SYL dalam Dugaan Pelanggaran Etik Nurul Ghufron

Dewas KPK Minta Keterangan SYL dalam Dugaan Pelanggaran Etik Nurul Ghufron

Nasional
Soal Jatah Menteri PSI, Sekjen: Kami Tahu Ukuran Baju, Tahu Kapasitas

Soal Jatah Menteri PSI, Sekjen: Kami Tahu Ukuran Baju, Tahu Kapasitas

Nasional
Cinta Bumi, PIS Sukses Tekan Emisi 25.445 Ton Setara CO2

Cinta Bumi, PIS Sukses Tekan Emisi 25.445 Ton Setara CO2

Nasional
Menpan-RB Anas Bertemu Wapres Ma’ruf Amin Bahas Penguatan Kelembagaan KNEKS

Menpan-RB Anas Bertemu Wapres Ma’ruf Amin Bahas Penguatan Kelembagaan KNEKS

Nasional
Banyak Caleg Muda Terpilih di DPR Terindikasi Dinasti Politik, Pengamat: Kaderisasi Partai Cuma Kamuflase

Banyak Caleg Muda Terpilih di DPR Terindikasi Dinasti Politik, Pengamat: Kaderisasi Partai Cuma Kamuflase

Nasional
PKB Sebut Pertemuan Cak Imin dan Prabowo Tak Bahas Bagi-bagi Kursi Menteri

PKB Sebut Pertemuan Cak Imin dan Prabowo Tak Bahas Bagi-bagi Kursi Menteri

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com