Salin Artikel

Bahas "GovTech" dengan Menko Airlangga, Menpan-RB: Banyak Pelajaran terutama Digital "Payment"

KOMPAS.com - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Abdullah Azwar Anas menyambangi Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto di Kantor Kementerian Koordinator (Kemenko) Perekonomian, Jakarta, Jumat (5/1/2024).

Dalam pertemuan tersebut, Menpan-RB bertukar pikiran dengan Menko Airlangga dan jajarannya terkait penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) atau Government Technology (GovTech).

Menteri Anas mengaku banyak pelajaran yang bisa diambil dari rapat ini. Terutama dari Program Kartu Prakerja yang dilaksanakan oleh Kemenko Perekonomian.

“Alhamdulillah ada banyak lesson learned (pelajaran) yang bisa diambil dari pertemuan hari ini, terutama dalam penerapan digital payment yang menjadi salah satu program prioritas dalam SPBE,” ujar Menteri Anas dalam siaran persnya, Jumat. 

“Disinilah salah satu peran Kemenko Perekonomian, yakni untuk menjadi koordinator agar penerapan pembayaran digital atau digital payment dapat berjalan lancar dalam portal ini,” lanjutnya.

Menteri Anas mengatakan sesuai arahan Bapak Presiden Joko Widodo, Indonesia segera berproses memiliki layanan digital terpadu dengan berdasarkan interoperabilitas yang baik melalui Portal Nasional.

Portal ini memiliki tiga fokus utama, yakni identitas digital, data exchange, serta digital payment.

Untuk diketahui, Kemenko Perekonomian telah meluncurkan Kartu Prakerja pada 2020. Program Kartu Prakerja ini dinilai menjadi cikal bakal e-government yang diterapkan di Indonesia.

Menko Airlangga menyebutkan Kartu Prakerja dapat dijadikan bahan pembelajaran bagi Tim GovTech Indonesia dalam mengembangkan SPBE.

“Kita sedang mengintegrasikan payment system dan tadi kami sharing mengenai program Kartu Prakerja yang merupakan salah satu e-government pertama dan salah satu pelayanan publik pertama yang melayani government to people. Tentu ini bisa menjadi modal untuk transformasi digital,” imbuh Menko Airlangga. 

https://nasional.kompas.com/read/2024/01/05/21033001/bahas-govtech-dengan-menko-airlangga-menpan-rb-banyak-pelajaran-terutama

Terkini Lainnya

Kabaharkam Siapkan Strategi Pengamanan Khusus di Akses Masuk Pelabuhan Jelang WWF ke-10 di Bali

Kabaharkam Siapkan Strategi Pengamanan Khusus di Akses Masuk Pelabuhan Jelang WWF ke-10 di Bali

Nasional
Ketua KPU Sebut Caleg Terpilih Tak Harus Mundur jika Maju Pilkada, Pakar: Jangan-jangan Pesanan...

Ketua KPU Sebut Caleg Terpilih Tak Harus Mundur jika Maju Pilkada, Pakar: Jangan-jangan Pesanan...

Nasional
Sebut Caleg Terpilih Tak Wajib Mundur jika Maju Pilkada, Ketua KPU Dinilai Ingkari Aturan Sendiri

Sebut Caleg Terpilih Tak Wajib Mundur jika Maju Pilkada, Ketua KPU Dinilai Ingkari Aturan Sendiri

Nasional
Minta La Nyalla Kembali Pimpin DPD RI, Fahira Idris: Penguatan DPD RI Idealnya Dipimpin Sosok Pendobrak

Minta La Nyalla Kembali Pimpin DPD RI, Fahira Idris: Penguatan DPD RI Idealnya Dipimpin Sosok Pendobrak

Nasional
Sejumlah Bantuan Jokowi ke Prabowo Siapkan Pemerintahan ke Depan...

Sejumlah Bantuan Jokowi ke Prabowo Siapkan Pemerintahan ke Depan...

Nasional
Amankan World Water Forum 2024 di Bali, Korlantas Kirim 1.532 Polantas Gabungan

Amankan World Water Forum 2024 di Bali, Korlantas Kirim 1.532 Polantas Gabungan

Nasional
Sudirman Said Angkat Bicara soal Isu Mau Maju Cagub Independen di Pilgub Jakarta

Sudirman Said Angkat Bicara soal Isu Mau Maju Cagub Independen di Pilgub Jakarta

Nasional
Soal Revisi UU Kementerian Negara, Yusril Sebut Prabowo Bisa Keluarkan Perppu Usai Dilantik Jadi Presiden

Soal Revisi UU Kementerian Negara, Yusril Sebut Prabowo Bisa Keluarkan Perppu Usai Dilantik Jadi Presiden

Nasional
“Oposisi” Masyarakat Sipil

“Oposisi” Masyarakat Sipil

Nasional
Soal Pernyataan Prabowo, Pengamat: Ada Potensi 1-2 Partai Setia pada Jalur Oposisi

Soal Pernyataan Prabowo, Pengamat: Ada Potensi 1-2 Partai Setia pada Jalur Oposisi

Nasional
Pakar Nilai Ide KPU soal Caleg Terpilih Dilantik Usai Kalah Pilkada Inkonstitusional

Pakar Nilai Ide KPU soal Caleg Terpilih Dilantik Usai Kalah Pilkada Inkonstitusional

Nasional
Pakar Pertanyakan KPU, Mengapa Sebut Caleg Terpilih Tak Harus Mundur jika Maju Pilkada

Pakar Pertanyakan KPU, Mengapa Sebut Caleg Terpilih Tak Harus Mundur jika Maju Pilkada

Nasional
Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Ogah Kerja Sama, Gerindra: Upaya Rangkul Partai Lain Terus Dilakukan

Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Ogah Kerja Sama, Gerindra: Upaya Rangkul Partai Lain Terus Dilakukan

Nasional
Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Gerindra Pastikan Tetap Terbuka untuk Kritik

Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Gerindra Pastikan Tetap Terbuka untuk Kritik

Nasional
Kabinet Prabowo: Antara Pemerintahan Kuat dan Efektif

Kabinet Prabowo: Antara Pemerintahan Kuat dan Efektif

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke