Salin Artikel

Rayakan Idul Adha 1444 H, Antam Salurkan 207 Hewan Kurban di Seluruh Wilayah Operasi

KOMPAS.com - PT Aneka Tambang Tbk (Antam) sebagai anggota Mining Industry Indonesia (MIND ID) menyalurkan 207 hewan kurban yang terdiri dari 71 ekor sapi dan 136 ekor kambing. Hewan kurban ini didistribusikan di seluruh wilayah operasi perusahaan melalui unit-unit bisnisnya.

Kegiatan penyaluran hewan kurban tersebut merupakan program tahunan Antam dalam rangka merayakan Hari Raya Idul Adha dan perwujudan penerapan tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) melalui pilar sosial.

Direktur Utama (Dirut) Antam Nico Kanter mengatakan, penyaluran hewan kurban yang dilakukan pihaknya melalui unit bisnis perusahaan merupakan salah satu bentuk kontribusi dalam merayakan Idul Adha 1444 Hijriah (H).

“Secara rutin, kami menyalurkan hewan kurban di sekitar wilayah operasi dengan harapan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat yang memerlukan,” katanya dalam keterangan tertulis yang dikutip dari laman antam.com, Selasa (4/7/2023).

Nico menyebut, kegiatan tersebut juga merupakan salah satu bentuk sinergi harmoni dan silaturahmi perusahaan dengan masyarakat di sekitar wilayah operasi yang senantiasa mendukung kegiatan Antam.

Sebagai informasi, Antam melalui kantor pusat dan Unit Geomin menyalurkan 21 ekor sapi dan 66 ekor kambing untuk wilayah Jakarta.

Sementara itu, Antam melalui Unit Bisnis Pengolahan dan Pemurnian (UBPP) Logam Mulia, menyalurkan enam ekor sapi dan 22 ekor kambing.

Selain itu, Antam melalui Unit Bisnis Pertambangan (UBP) Emas menyalurkan dua ekor sapi dan 43 ekor kambing untuk wilayah Jawa Barat (Jabar).

Tak hanya dalam Pulau Jawa, Antam melalui UBP Nikel Kolaka dan UBP Nikel Konawe Utara juga menyalurkan 12 ekor sapi untuk masyarakat di Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra). Ada pula penyaluran 16 ekor sapi untuk masyarakat di sekitar wilayah operasi.

Penyaluran juga dilakukan lewat UBP Nikel Maluku Utara dengan delapan ekor sapi serta UBP Bauksit Kalimantan Barat (Kalbar) dengan enam ekor sapi dan lima ekor kambing untuk masyarakat sekitar.

https://nasional.kompas.com/read/2023/07/04/17461371/rayakan-idul-adha-1444-h-antam-salurkan-207-hewan-kurban-di-seluruh-wilayah

Terkini Lainnya

Gubernur Maluku Utara Akan Didakwa Terima Suap dan Gratifikasi Rp 106,2 Miliar

Gubernur Maluku Utara Akan Didakwa Terima Suap dan Gratifikasi Rp 106,2 Miliar

Nasional
MK Jadwalkan Putusan 'Dismissal' Sengketa Pileg pada 21-22 Mei 2024

MK Jadwalkan Putusan "Dismissal" Sengketa Pileg pada 21-22 Mei 2024

Nasional
Mahfud Ungkap Jumlah Kementerian Sudah Diminta Dipangkas Sejak 2019

Mahfud Ungkap Jumlah Kementerian Sudah Diminta Dipangkas Sejak 2019

Nasional
Tanggapi Ide Tambah Kementerian, Mahfud: Kolusinya Meluas, Rusak Negara

Tanggapi Ide Tambah Kementerian, Mahfud: Kolusinya Meluas, Rusak Negara

Nasional
[POPULER NASIONAL] Perbandingan Jumlah Kementerian Masa Megawati sampai Jokowi | Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah

[POPULER NASIONAL] Perbandingan Jumlah Kementerian Masa Megawati sampai Jokowi | Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah

Nasional
Tanggal 12 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 12 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 11 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 11 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Demokrat Anggap Rencana Prabowo Tambah Kementerian Sah Saja, asal...

Demokrat Anggap Rencana Prabowo Tambah Kementerian Sah Saja, asal...

Nasional
Indonesia Digital Test House Diresmikan, Jokowi: Super Modern dan Sangat Bagus

Indonesia Digital Test House Diresmikan, Jokowi: Super Modern dan Sangat Bagus

Nasional
Menko Polhukam Harap Perpres 'Publisher Rights' Bisa Wujudkan Jurnalisme Berkualitas

Menko Polhukam Harap Perpres "Publisher Rights" Bisa Wujudkan Jurnalisme Berkualitas

Nasional
Saksi Sebut Kementan Beri Rp 5 Miliar ke Auditor BPK untuk Status WTP

Saksi Sebut Kementan Beri Rp 5 Miliar ke Auditor BPK untuk Status WTP

Nasional
Kasus Dugaan Asusila Ketua KPU Jadi Prioritas DKPP, Sidang Digelar Bulan Ini

Kasus Dugaan Asusila Ketua KPU Jadi Prioritas DKPP, Sidang Digelar Bulan Ini

Nasional
Gubernur Maluku Utara Nonaktif Diduga Cuci Uang Sampai Rp 100 Miliar Lebih

Gubernur Maluku Utara Nonaktif Diduga Cuci Uang Sampai Rp 100 Miliar Lebih

Nasional
Cycling de Jabar Segera Digelar di Rute Anyar 213 Km, Total Hadiah Capai Rp 240 Juta

Cycling de Jabar Segera Digelar di Rute Anyar 213 Km, Total Hadiah Capai Rp 240 Juta

Nasional
Hindari Konflik TNI-Polri, Sekjen Kemenhan Sarankan Kegiatan Integratif

Hindari Konflik TNI-Polri, Sekjen Kemenhan Sarankan Kegiatan Integratif

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke