Salin Artikel

Pemerintah Diminta Cermati Tren Peningkatan Kasus Kematian akibat Covid-19

Catatan Netty, pada Agustus, angka kasus kematian Covid-19 telah melewati 20 orang. Padahal, pada Juni, angka kematian harian masih di bawah 10 orang.

"Pada 2 Agustus 2022, angka kematian akibat Covid-19 di Indonesia menjadi yang tertinggi dalam tiga bulan terakhir, yakni 24 orang. Sementara kasus aktif Covid-19 ada 49.048. Jumlah ini naik 1.239 kasus dibandingkan sehari sebelumnya. Kita harus waspadai ini agar tidak semakin melonjak,“ kata Netty dalam keterangannya, Kamis (4/8/2022).

Netty mengatakan, salah satu upaya yang harus dilakukan pemerintah dalam menghadapi kondisi ini adalah mempercepat realisasi vaksin booster pertama atau vaksin dosis 3 yang saat ini berada di angka 27 persen. Angka ini masih jauh dari target pemerintah yaitu 50 persen.

"Perlu ada strategi khusus untuk mendidik  masyarakat agar bersedia divaksin booster. Jangan sampai ada unsur paksaan yang malah dapat menimbulkan resistensi masyarakat,“ ujarnya.

Netty juga mendorong masyarakat agar segera melakukan vaksin booster.

Dia mengingatkan, vaksin booster perlu dilakukan sebagai upaya melindungi diri dan keluarga dari paparan Covid-19.

"Sekaligus sebagai upaya membangun kekebalan komunitas," tambahnya.

Terakhir, Netty meminta pemerintah meningkatkan testing, tracing serta mengawasi penerapan protokol kesehatan.

Menurutnya, testing dan tracing perlu dilakukan terus menerus untuk mengetahui angka sesungguhnya kasus serta sebaran penularan Covid-19.

“Prokes juga harus terus digalakkan dan  diawasi di tengah melonggarnya disiplin masyarakat," ujar Ketua DPP PKS itu.

Sebelumnya diberitakan, pemerintah, pada Selasa (2/8/2022), melaporkan penambahan 5.827 kasus baru Covid-19 dalam 24 jam terakhir.

Penambahan kasus baru itu tersebar di 33 provinsi.

Berdasarkan data tersebut maka total kasus konfirmasi Covid-19 di Tanah Air berjumlah 6.216.621.

Menurut data Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19, penambahan tertinggi ada di DKI Jakarta dengan 1.993 kasus, Jawa Barat 1.549 kasus, dan Banten 788 kasus.

Kemudian, pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh bertambah 4.564 kasus, sehingga jumlahnya menjadi 6.010.545.

Ada penambahan 24 kasus kematian akibat Covid-19. Dengan demikian, pasien Covid-19 meninggal dunia jadi 157.028 orang.

https://nasional.kompas.com/read/2022/08/04/13191061/pemerintah-diminta-cermati-tren-peningkatan-kasus-kematian-akibat-covid-19

Terkini Lainnya

Data Penyelidikan SYL Diduga Bocor, KPK Akan Periksa Internal Setelah Febri Diansyah dkk Bersaksi di Sidang

Data Penyelidikan SYL Diduga Bocor, KPK Akan Periksa Internal Setelah Febri Diansyah dkk Bersaksi di Sidang

Nasional
Prabowo Tiba di Acara Halal Bihalal PBNU, Diantar Gibran Masuk Gedung

Prabowo Tiba di Acara Halal Bihalal PBNU, Diantar Gibran Masuk Gedung

Nasional
Gerindra Tegaskan Prabowo Belum Susun Kabinet, Minta Pendukung Tak Bingung

Gerindra Tegaskan Prabowo Belum Susun Kabinet, Minta Pendukung Tak Bingung

Nasional
Hadiri Halal Bihalal PBNU, Gibran Disambut Gus Yahya dan Gus Ipul

Hadiri Halal Bihalal PBNU, Gibran Disambut Gus Yahya dan Gus Ipul

Nasional
Gempa Garut, Tenda Pengungsian Didirikan di Halaman RS Sumedang

Gempa Garut, Tenda Pengungsian Didirikan di Halaman RS Sumedang

Nasional
Anies Diprediksi Bakal Terima Tawaran Nasdem Jadi Cagub DKI jika Tak Ada Panggung Politik Lain

Anies Diprediksi Bakal Terima Tawaran Nasdem Jadi Cagub DKI jika Tak Ada Panggung Politik Lain

Nasional
9 Kabupaten dan 1 Kota  Terdampak Gempa M 6,2 di Garut

9 Kabupaten dan 1 Kota Terdampak Gempa M 6,2 di Garut

Nasional
KPK Sebut Dokter yang Tangani Gus Muhdlor Akui Salah Terbitkan Surat 'Dirawat Sampai Sembuh'

KPK Sebut Dokter yang Tangani Gus Muhdlor Akui Salah Terbitkan Surat "Dirawat Sampai Sembuh"

Nasional
BNPB: Tim Reaksi Cepat Lakukan Pendataan dan Monitoring Usai Gempa di Garut

BNPB: Tim Reaksi Cepat Lakukan Pendataan dan Monitoring Usai Gempa di Garut

Nasional
BNPB: Gempa M 6,2 di Garut Rusak Tempat Ibadah, Sekolah, dan Faskes

BNPB: Gempa M 6,2 di Garut Rusak Tempat Ibadah, Sekolah, dan Faskes

Nasional
PBNU Gelar Karpet Merah Sambut Prabowo-Gibran

PBNU Gelar Karpet Merah Sambut Prabowo-Gibran

Nasional
KPK Nonaktifkan Dua Rutan Buntut Pecat 66 Pegawai yang Terlibat Pungli

KPK Nonaktifkan Dua Rutan Buntut Pecat 66 Pegawai yang Terlibat Pungli

Nasional
BNPB: 4 Orang Luka-luka Akibat Gempa M 6,2 di Kabupaten Garut

BNPB: 4 Orang Luka-luka Akibat Gempa M 6,2 di Kabupaten Garut

Nasional
Prahara di KPK: Usai Laporkan Albertina Ho, Nurul Ghufron Dilaporkan Novel Baswedan Cs Ke Dewas

Prahara di KPK: Usai Laporkan Albertina Ho, Nurul Ghufron Dilaporkan Novel Baswedan Cs Ke Dewas

Nasional
BNPB: Gempa M 6,2 di Kabupaten Garut Rusak 27 Unit Rumah, 4 di Antaranya Rusak Berat

BNPB: Gempa M 6,2 di Kabupaten Garut Rusak 27 Unit Rumah, 4 di Antaranya Rusak Berat

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke