Salin Artikel

Satgas: Kasus Aktif Covid-19 Turun Signifikan, 83,92 Persen dari Puncak Gelombang Kedua

Dewi mengatakan, sejak 1 Juni 2021 kasus aktif naik 466 persen atau lima kali lipat hingga mencapai puncak kasus pada 24 Juli 2021 yaitu sebesar 574.135 kasus.

"Kita tidak berpuas diri meski sudah di bawah 100.000, sekarang ayo kita tarik lagi target kita agar tidak hanya sekedar di bawah 100.000 seminimal mungkin, kalau bisa ditarik lagi mungkin nanti sudah di bawah 80.000, di bawah 70.000," kata Dewi memulai kanal YouTube BNPB, Rabu (15/9/2021).

Dewi mengatakan, penurunan kasus aktif ini terjadi secara perlahan dan tidak langsung turun drastis.

Ia berharap penurunan kasus aktif masih konsisten terjadi pada pekan mendatang.

"Kita lihat grafik penurunannya tidak secara langsung (turun), ini masih stabil," ujarnya.

Berdasarkan data Satgas Penanganan Covid-19 pada Rabu (15/9/2021), ada penambahan 3.948 kasus baru positif dalam 24 jam terakhir.

Dengan demikian, total kasus Covid-19 di Indonesia saat ini mencapai 4.178.164 orang, terhitung sejak pengumuman kasus pertama pada 2 Maret 2020.

Sementara itu, kasus sembuh dalam sehari bertambah 11.046 kasus. Sehingga totalnya menjadi 3.953.519 kasus.

Dalam kurun waktu yang sama, kasus kematian bertambah 267 kasus. Sehingga, angka kematian pasien mencapai 139.682 kasus.

Satgas juga mencatat ada 84.963 kasus aktif Covid-19. Kasus aktif ialah pasien yang terkonfirmasi positif virus corona, dan menjalani perawatan di rumah sakit atau isolasi mandiri.

https://nasional.kompas.com/read/2021/09/16/10310311/satgas-kasus-aktif-covid-19-turun-signifikan-8392-persen-dari-puncak

Terkini Lainnya

Airlangga Yakin Terpilih Kembali Jadi Ketum Golkar Secara Aklamasi

Airlangga Yakin Terpilih Kembali Jadi Ketum Golkar Secara Aklamasi

Nasional
Diberi Tugas Maju Pilkada Banten, Airin Ucapkan Terima Kasih ke Airlangga

Diberi Tugas Maju Pilkada Banten, Airin Ucapkan Terima Kasih ke Airlangga

Nasional
PKS: Pasangan Sohibul Iman untuk Pilkada Jakarta Tunggu Koalisi Terbentuk

PKS: Pasangan Sohibul Iman untuk Pilkada Jakarta Tunggu Koalisi Terbentuk

Nasional
Optimalkan Pengelolaan, Kemenag Siapkan Peta Jalan Zakat Nasional 2025-2045

Optimalkan Pengelolaan, Kemenag Siapkan Peta Jalan Zakat Nasional 2025-2045

Nasional
Golkar Tugaskan Airin Rachmi Diany jadi Calon Gubernur Banten

Golkar Tugaskan Airin Rachmi Diany jadi Calon Gubernur Banten

Nasional
PP KPPG Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum Partai Golkar

PP KPPG Dukung Airlangga Hartarto Kembali Jadi Ketum Partai Golkar

Nasional
Usung La Nyalla, Nono, Elviana, dan Tamsil, Fahira Idris: DPD Butuh Banyak Terobosan

Usung La Nyalla, Nono, Elviana, dan Tamsil, Fahira Idris: DPD Butuh Banyak Terobosan

Nasional
VoB Bakal Sampaikan Kritik Genosida Hingga Lingkungan di Glastonbury Festival

VoB Bakal Sampaikan Kritik Genosida Hingga Lingkungan di Glastonbury Festival

Nasional
La Nyalla Sebut Amendemen UUD 1945 Jadi Prioritas DPD

La Nyalla Sebut Amendemen UUD 1945 Jadi Prioritas DPD

Nasional
La Nyalla Akan Ajak Prabowo Kembalikan UUD 1945 ke Naskah Asli

La Nyalla Akan Ajak Prabowo Kembalikan UUD 1945 ke Naskah Asli

Nasional
Puluhan Anggota DPD Dukung La Nyalla Jadi Ketua Meski Suara Komeng Lebih Banyak

Puluhan Anggota DPD Dukung La Nyalla Jadi Ketua Meski Suara Komeng Lebih Banyak

Nasional
Kemensos Bantah Bansos Salah Sasaran, Klaim Data Diperbarui Tiap Bulan

Kemensos Bantah Bansos Salah Sasaran, Klaim Data Diperbarui Tiap Bulan

Nasional
Digitalisasi dan Riset Teknologi, Kunci Utama Kinerja Positif Pertamina Sepanjang 2023

Digitalisasi dan Riset Teknologi, Kunci Utama Kinerja Positif Pertamina Sepanjang 2023

Nasional
Kaget PDI-P Ingin Usung Anies, Ketua Nasdem Jakarta: Wow, Ada Apa Nih?

Kaget PDI-P Ingin Usung Anies, Ketua Nasdem Jakarta: Wow, Ada Apa Nih?

Nasional
Jemaah Haji Diimbau Patuhi Jadwal Kepulangan ke Tanah Air

Jemaah Haji Diimbau Patuhi Jadwal Kepulangan ke Tanah Air

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke