Salin Artikel

UPDATE: Total 4.282 WNI Terpapar Covid-19 di Luar Negeri, Tambah 11 di Singapura

Kemenlu mencatat, terdapat penambahan 13 kasus WNI yang positif Covid-19.

"Tambahan WNI terkonfirmasi Covid-19 di India, Singapura dan Kuwait," tulis Kemenlu dikutip dari akun Twitter resminya, Selasa.

Dengan penambahan kasus di tiga negara itu, kini ada 4.282 WNI yang positif Covid-19.

Rincian 13 kasus baru tersebut yakni, 11 di Singapura, satu di India dan satu di Kuwait.

Kemenlu juga melaporkan ada enam WNI yang sembuh dari Covid-19 di Singapura dan satu WNI yang meninggal dunia akibat virus corona di India.

Dari data tersebut, pasien yang dinyatakan sembuh kini sebanyak 3.363 orang atau 78.5 persen dari total kasus.

Sementara, total pasien meninggal sebanyak 183 orang dan 736 orang masih dalam perawatan.

Berikut data sebaran 4.282 WNI yang terkonfirmasi Covid-19 di luar negeri hingga 20 April 2021:

1. Albania: 2 WNI (sembuh)
2. Arab Saudi: 270 WNI (89 sembuh, 80 stabil, 101 meninggal)
3. Aljazair: 12 WNI (sembuh)
4. Amerika Serikat: 201 WNI (149 sembuh, 26 stabil, 26 meninggal)
5. Argentina : 2 WNI (stabil)

6. Australia: 11 WNI (10 sembuh, 1 stabil)
7. Austria: 3 WNI (2 sembuh, 1 stabil)
8. Azerbaijan: 19 WNI (17 sembuh, 2 stabil)
9. Bahamas: 1 WNI (sembuh)
10. Bahrain: 44 WNI (43 sembuh, 1 meninggal)

11. Bangladesh: 16 WNI (14 sembuh, 2 stabil)
12. Belanda: 52 WNI (41 sembuh, 6 stabil, 5 meninggal)
13. Belgia: 19 WNI (16 sembuh, 3 stabil)
14. Bosnia dan Herzegovina: 5 WNI (sembuh)
15. Brunei Darussalam: 8 WNI (7 sembuh, 1 stabil)

16. Bulgaria: 7 WNI (6 sembuh, 1 stabil)
17. Ceko: 8 WNI (2 sembuh, 6 stabil)
18. Chile: 3 WNI (2 sembuh, 1 stabil)
19. Denmark: 5 WNI (2 sembuh, 3 stabil)
20. Ekuador: 2 WNI (sembuh)

21. Filipina: 33 WNI (sembuh)
22. Ethiopia: 6 WNI (sembuh)
23. Finlandia: 22 WNI (sembuh)
24. Ghana: 1 WNI (meninggal)
25. Hongaria: 22 WNI (21 sembuh, 1 stabil)

26. India: 79 WNI (75 sembuh, 3 stabil, 1 meninggal)
27. Inggris: 111 WNI (101 sembuh, 4 stabil, 6 meninggal)
28. Irlandia: 2 WNI (sembuh)
29. Italia: 30 WNI (29 sembuh, 1 stabil)
30. Jepang : 35 WNI (4 sembuh, 31 stabil)

31. Jerman: 36 WNI (11 sembuh, 22 stabil, 3 meninggal)
32. Kamboja: 19 WNI (16 sembuh, 3 stabil)
33. Kanada: 11 WNI (7 sembuh, 4 stabil)
34. Kazakhstan: 19 WNI (5 sembuh, 14 stabil)
35. Korea Selatan: 231 WNI (214 sembuh, 17 stabil)

36. Kuba: 2 WNI (1 sembuh, 1 stabil)
37. Kuwait: 234 WNI (215 sembuh, 11 stabil, 8 meninggal)
38. Lebanon: 1 WNI (stabil)
39. Libya: 1 WNI (meninggal)
40. Madagaskar: 4 WNI (stabil)

41. Malaysia: 168 WNI (52 sembuh, 114 stabil, 2 meninggal)
42. Maladewa: 27 WNI (25 sembuh, 1 stabil, 1 meninggal)
43. Meksiko: 3 WNI (sembuh)
44. Mesir: 52 WNI (46 sembuh, 6 stabil)
45. Makedonia Utara: 2 WNI (sembuh)

46. Mozambik: 3 WNI (2 sembuh, 1 stabil)
47. Myanmar: 2 WNI (sembuh)
48. Namibia: 1 WNI (sembuh)
49. Nigeria: 2 WNI (sembuh)
50. Oman: 20 WNI (2 sembuh, 18 stabil)

51. Norwegia: 4 WNI (sembuh)
52. Pakistan: 37 WNI (33 sembuh, 4 stabil)
53. UEA: 113 WNI (106 sembuh, 1 stabil, 6 meninggal)
54. Panama: 4 WNI (sembuh)
55. Papua Nugini: 3 WNI (stabil)

56. Peru: 16 WNI (12 sembuh, 2 stabil, 2 meninggal)
57. Polandia: 2 WNI (sembuh)
58. Portugal: 15 WNI (stabil)
59. Prancis: 6 WNI (3 sembuh, 3 stabil)
60. Qatar: 364 WNI (328 sembuh, 35 stabil, 1 meninggal)

61. RRT (China) : 2 WNI (1 sembuh, 1 stabil)
62. RRT (Makau): 3 WNI (sembuh)
63. RRT (Hong Kong): 298 WNI (292 sembuh, 6 stabil)
64. Rusia: 34 WNI (sembuh)
65. Rumania: 12 WNI (sembuh)

66. Singapura: 696 WNI (661 sembuh, 33 stabil, 2 meninggal)
67. Slovenia: 2 WNI (sembuh)
68. Serbia: 2 WNI (stabil)
69. Siprus: 1 WNI (sembuh)
70. Spanyol: 35 WNI (31 sembuh, 3 stabil, 1 meninggal)

71. Sri Lanka: 4 WNI (sembuh)
72. Sudan: 22 WNI (21 sembuh, 1 meninggal)
73. Suriah: 37 WNI (35 sembuh, 2 stabil)
74. Swedia: 1 WNI (stabil)
75. Suriname: 3 WNI (sembuh)

76. Swiss: 9 WNI (stabil)
77. Taiwan: 192 WNI (72 sembuh, 120 stabil)
78. Thailand: 12 WNI (9 sembuh, 3 stabil)
79. Timor Leste: 11 WNI (stabil)
80. Tunisia: 14 WNI (stabil)

81. Turki: 133 WNI (90 sembuh, 39 stabil, 4 meninggal)
82. Uzbekistan: 19 WNI (18 sembuh, 1 meninggal)
83. Vatikan: 47 WNI (28 sembuh, 19 stabil)
84. Vietnam: 1 WNI (stabil)
85. Jordania: 69 WNI (60 sembuh, 6 stabil, 3 meninggal)

86. Kapal pesiar: 200 WNI (182 sembuh, 12 stabil, 6 meninggal)

https://nasional.kompas.com/read/2021/04/20/09301281/update-total-4282-wni-terpapar-covid-19-di-luar-negeri-tambah-11-di

Terkini Lainnya

Refly Harun Anggap PKB dan Nasdem 'Mualaf Oposisi'

Refly Harun Anggap PKB dan Nasdem "Mualaf Oposisi"

Nasional
Berharap Anies Tak Maju Pilkada, Refly Harun: Levelnya Harus Naik, Jadi 'King Maker'

Berharap Anies Tak Maju Pilkada, Refly Harun: Levelnya Harus Naik, Jadi "King Maker"

Nasional
Perkara Besar di Masa Jampidum Fadil Zumhana, Kasus Sambo dan Panji Gumilang

Perkara Besar di Masa Jampidum Fadil Zumhana, Kasus Sambo dan Panji Gumilang

Nasional
Refly Harun: Anies Tak Punya Kontrol Terhadap Parpol di Koalisi Perubahan

Refly Harun: Anies Tak Punya Kontrol Terhadap Parpol di Koalisi Perubahan

Nasional
Verifikasi Bukti Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai, Warga Akan Didatangi Satu-satu

Verifikasi Bukti Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai, Warga Akan Didatangi Satu-satu

Nasional
Indonesia Dorong Pemberian Hak Istimewa ke Palestina di Sidang PBB

Indonesia Dorong Pemberian Hak Istimewa ke Palestina di Sidang PBB

Nasional
Beban Melonjak, KPU Libatkan PPK dan PPS Verifikasi Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai

Beban Melonjak, KPU Libatkan PPK dan PPS Verifikasi Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai

Nasional
Peran Kritis Bea Cukai dalam Mendukung Kesejahteraan Ekonomi Negara

Peran Kritis Bea Cukai dalam Mendukung Kesejahteraan Ekonomi Negara

Nasional
Refly Harun Ungkap Bendera Nasdem Hampir Diturunkan Relawan Amin Setelah Paloh Ucapkan Selamat ke Prabowo

Refly Harun Ungkap Bendera Nasdem Hampir Diturunkan Relawan Amin Setelah Paloh Ucapkan Selamat ke Prabowo

Nasional
UU Pilkada Tak Izinkan Eks Gubernur Jadi Cawagub, Wacana Duet Anies-Ahok Buyar

UU Pilkada Tak Izinkan Eks Gubernur Jadi Cawagub, Wacana Duet Anies-Ahok Buyar

Nasional
Jemaah Haji Tak Punya 'Smart Card' Terancam Deportasi dan Denda

Jemaah Haji Tak Punya "Smart Card" Terancam Deportasi dan Denda

Nasional
Sebelum Wafat, Jampidum Kejagung Sempat Dirawat di RSCM 2 Bulan

Sebelum Wafat, Jampidum Kejagung Sempat Dirawat di RSCM 2 Bulan

Nasional
Jampidum Kejagung Fadil Zumhana Meninggal Dunia

Jampidum Kejagung Fadil Zumhana Meninggal Dunia

Nasional
Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, PKS: Kontrol Terhadap Pemerintah Wajib

Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, PKS: Kontrol Terhadap Pemerintah Wajib

Nasional
Istri di Minahasa Dibunuh karena Mengigau, Komnas Perempuan Sebut Fenomena Femisida

Istri di Minahasa Dibunuh karena Mengigau, Komnas Perempuan Sebut Fenomena Femisida

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke