Salin Artikel

Pemerintah Australia Minta Warganya di Indonesia untuk Segera Pulang

Bahkan, warga Australia yang kini berada di Indonesia, diharapkan segera meninggalkan Indonesia dan pulang ke Negeri Kanguru itu.

Hal itu menyusul ekskalasi kasus positif Covid-19 di Indonesia yang kian masif. Berdasarkan data terakhir per 26 Maret 2020, ada 893 kasus positif, dengan 78 pasien dinyatakan meninggal dunia dan 35 kasus sembuh.

"Jika Anda seorang turis Australia di Bali atau Indonesia secara lebih luas, tinggalkan sekarang. Jangan tunda kepulangan Anda," demikian imbauan yang dilansir Kompas.com dari laman milik Pemerintah Australia, Smartraveller.gov.au, Jumat (27/3/2020).

Imbauan tersebut dikeluarkan pada 26 Maret 2020.

Pemerintah Australia meminta warganya yang tinggal di Indonesia dalam jangka waktu yang panjang untuk meninjau dengan sejumlah pertimbangan.

Mereka diminta mempertimbangkan, apakah mereka memiliki dukungan dan akses yang cukup terhadap fasilitas kesehatan yang efektif selama periode yang menantang saat ini.

"(Sebab) banyak layanan tidak akan tersedia," imbuh imbauan tersebut.

Saat ini, opsi penerbangan ke Australia telah mengalami penurunan yang cukup signifikan. Bahkan, Qantas telah menghentikan layanan penerbangannya ke Indonesia sejak 25 Maret.

Pemerintah Australia menyebut, risiko penularan Covid-19 meningkat pesat di Indonesia.

Bahkan, penularan terjadi secara meluas, termasuk di Bali dan Jakarta yang kini terkonfirmasi memiliki kasus positif terbesar.

Berdasarkan data pemerintah, dari 893 kasus positif, 515 kasus terjadi di Jakarta.

Selain itu, Pemerintah Australia juga menyebutkan bahwa Indonesia memiliki keterbatasan dalam kepemilikan alat pengujian dan fasilitas pengendali infeksi.

"Perawatan kritis untuk orang Australia yang sakit parah, termasuk di Bali, jauh di bawah standar yang tersedia di Australia. Evakuasi medis untuk pasien Covid-19 tidak akan diizinkan," tulis imbauan tersebut.

"Kami sekarang menyarankan Anda untuk Jangan bepergian ke Indonesia, termasuk Bali," lanjutnya.

https://nasional.kompas.com/read/2020/03/27/09574311/pemerintah-australia-minta-warganya-di-indonesia-untuk-segera-pulang

Terkini Lainnya

Jokowi Akan Resmikan Bendungan dan Panen Jagung di NTB Hari ini

Jokowi Akan Resmikan Bendungan dan Panen Jagung di NTB Hari ini

Nasional
Meski Isyaratkan Merapat ke KIM, Cak Imin Tetap Ingin Mendebat Prabowo soal 'Food Estate'

Meski Isyaratkan Merapat ke KIM, Cak Imin Tetap Ingin Mendebat Prabowo soal "Food Estate"

Nasional
Setelah Jokowi Tak Lagi Dianggap sebagai Kader PDI-P...

Setelah Jokowi Tak Lagi Dianggap sebagai Kader PDI-P...

Nasional
Pengertian Lembaga Sosial Desa dan Jenisnya

Pengertian Lembaga Sosial Desa dan Jenisnya

Nasional
Prediksi soal Kabinet Prabowo-Gibran: Menteri Triumvirat Tak Diberi ke Parpol

Prediksi soal Kabinet Prabowo-Gibran: Menteri Triumvirat Tak Diberi ke Parpol

Nasional
Jokowi Dianggap Jadi Tembok Tebal yang Halangi PDI-P ke Prabowo, Gerindra Bantah

Jokowi Dianggap Jadi Tembok Tebal yang Halangi PDI-P ke Prabowo, Gerindra Bantah

Nasional
Soal Kemungkinan Ajak Megawati Susun Kabinet, TKN: Pak Prabowo dan Mas Gibran Tahu yang Terbaik

Soal Kemungkinan Ajak Megawati Susun Kabinet, TKN: Pak Prabowo dan Mas Gibran Tahu yang Terbaik

Nasional
PKS Siap Gabung, Gerindra Tegaskan Prabowo Selalu Buka Pintu

PKS Siap Gabung, Gerindra Tegaskan Prabowo Selalu Buka Pintu

Nasional
PKB Jaring Bakal Calon Kepala Daerah untuk Pilkada 2024, Salah Satunya Edy Rahmayadi

PKB Jaring Bakal Calon Kepala Daerah untuk Pilkada 2024, Salah Satunya Edy Rahmayadi

Nasional
Saat Cak Imin Berkelakar soal Hanif Dhakiri Jadi Menteri di Kabinet Prabowo...

Saat Cak Imin Berkelakar soal Hanif Dhakiri Jadi Menteri di Kabinet Prabowo...

Nasional
Prabowo Ngaku Disiapkan Jadi Penerus, TKN Bantah Jokowi Cawe-cawe

Prabowo Ngaku Disiapkan Jadi Penerus, TKN Bantah Jokowi Cawe-cawe

Nasional
Orang Dekat Prabowo-Jokowi Diprediksi Isi Kabinet: Sjafrie Sjamsoeddin, Dasco, dan Maruarar Sirait

Orang Dekat Prabowo-Jokowi Diprediksi Isi Kabinet: Sjafrie Sjamsoeddin, Dasco, dan Maruarar Sirait

Nasional
Prabowo Diisukan Akan Nikahi Mertua Kaesang, Jubir Bilang 'Hoaks'

Prabowo Diisukan Akan Nikahi Mertua Kaesang, Jubir Bilang "Hoaks"

Nasional
Momen Jokowi dan Menteri Basuki Santap Mie Gacoan, Mentok 'Kepedasan' di Level 2

Momen Jokowi dan Menteri Basuki Santap Mie Gacoan, Mentok "Kepedasan" di Level 2

Nasional
Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke