Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mau Foto Bareng Jokowi? Simak Trik Ini!

Kompas.com - 22/06/2017, 07:10 WIB
Fabian Januarius Kuwado

Penulis

SUKABUMI, KOMPAS.com - Kunjungan Presiden Joko Widodo ke berbagai daerah selalu mendapatkan perhatian warga.

Salah satu yang diincar adalah mendapatkan kesempatan swafoto atau foto bersama Presiden Jokowi.

Untuk urusan ini, Jokowi memang tidak terlalu sulit untuk diajak foto.

Warga dapat dengan mudah meminta langsung kepada Jokowi di tengah blusukan yang dilakukannya.

Dengan catatan, bersiaplah untuk berhadapan dengan belasan anggota Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) yang selalu mengikuti setiap langkah Presiden Jokowi.

Nah, untuk itu dibutuhkan trik untuk bisa foto bersama dengan orang nomor satu di Indonesia itu.

Trik Sintya (39), warga Bogor, ini mungkin bisa ditiru.

Baca: Jokowi Suka Cek Hasil Foto Selfie dengan Warga

Ia sukses foto bersama Jokowi yang tengah blusukan di Terminal Cibadak, Sukabumi, Jawa Barat, Rabu (21/6/2017) kemarin.

Sintya mengaku punya trik tersendiri untuk menarik perhatian Jokowi dan bisa foto bersama.

Awalnya, ia berada di dekat lokasi blusukan Jokowi karena sedang mengantarkan rekannya.

"Saya lagi nganter teman ke Cibadak. Terus ada yang bilang, Pak Jokowi ada di daerah sini. Sebetulnya saya tinggal di Bogor. Jadi saya dengar, saya turun saja sudah," ujar Sintya.

Sintya lalu menerobos kerumunan warga yang juga sedang berusaha mendekati Presiden.

"Saya masuk (kerumunan) saja, 'Pak, foto'. Gitu. Histeris. Soalnya tadi Paspampresnya bilang, 'Histeris saja, Mbak'. Ya sudah, saya panggil 'Pak, Pak, Pak'" lanjut dia.

Akhirnya, menurut Sintya, Jokowi terpancing melihat teriakan histerisnya.

Halaman:


Terkini Lainnya

KPK Sita Mobil Mercy di Makassar, Diduga Disembunyikan SYL

KPK Sita Mobil Mercy di Makassar, Diduga Disembunyikan SYL

Nasional
Anggota Komisi X Usul UKT Bisa Dicicil, Kemendikbud Janji Sampaikan ke Para Rektor

Anggota Komisi X Usul UKT Bisa Dicicil, Kemendikbud Janji Sampaikan ke Para Rektor

Nasional
PKB-PKS Jajaki Koalisi di Pilkada Jatim, Ada Keputusan dalam Waktu Dekat

PKB-PKS Jajaki Koalisi di Pilkada Jatim, Ada Keputusan dalam Waktu Dekat

Nasional
Amnesty Internasional: 26 Tahun Reformasi Malah Putar Balik

Amnesty Internasional: 26 Tahun Reformasi Malah Putar Balik

Nasional
Dilangsungkan di Bali, World Water Forum Ke-10 Dipuji Jadi Penyelenggaraan Terbaik Sepanjang Masa

Dilangsungkan di Bali, World Water Forum Ke-10 Dipuji Jadi Penyelenggaraan Terbaik Sepanjang Masa

Nasional
Kritik RUU Penyiaran, Usman Hamid: Negara Harusnya Jamin Pers yang Independen

Kritik RUU Penyiaran, Usman Hamid: Negara Harusnya Jamin Pers yang Independen

Nasional
Ahli Sebut Struktur Tol MBZ Sulit Diperkuat karena Material Beton Diganti Baja

Ahli Sebut Struktur Tol MBZ Sulit Diperkuat karena Material Beton Diganti Baja

Nasional
DKPP Panggil Desta soal Ketua KPU Diduga Rayu PPLN

DKPP Panggil Desta soal Ketua KPU Diduga Rayu PPLN

Nasional
Anggap Publikasikan Nama Calon Menteri Tidak Tepat, PAN: Tunggu Prabowo Minta Dulu

Anggap Publikasikan Nama Calon Menteri Tidak Tepat, PAN: Tunggu Prabowo Minta Dulu

Nasional
DKPP Gelar Sidang Perdana Ketua KPU Diduga Rayu PPLN Rabu Besok

DKPP Gelar Sidang Perdana Ketua KPU Diduga Rayu PPLN Rabu Besok

Nasional
4 Wilayah di Bali Jadi Kabupaten Lengkap, Menteri ATR/BPN AHY: Semoga dapat Perkuat Semangat Investasi

4 Wilayah di Bali Jadi Kabupaten Lengkap, Menteri ATR/BPN AHY: Semoga dapat Perkuat Semangat Investasi

Nasional
Kemenkes Ungkap Belum Semua Rumah Sakit Siap Terapkan KRIS

Kemenkes Ungkap Belum Semua Rumah Sakit Siap Terapkan KRIS

Nasional
Ahli Sebut Tol MBZ Masih Sesuai Standar, tapi Bikin Pengendara Tak Nyaman

Ahli Sebut Tol MBZ Masih Sesuai Standar, tapi Bikin Pengendara Tak Nyaman

Nasional
Ahli Yakin Tol MBZ Tak Akan Roboh Meski Kualitas Materialnya Dikurangi

Ahli Yakin Tol MBZ Tak Akan Roboh Meski Kualitas Materialnya Dikurangi

Nasional
Tol MBZ Diyakini Aman Dilintasi Meski Spek Material Dipangkas

Tol MBZ Diyakini Aman Dilintasi Meski Spek Material Dipangkas

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com