Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Surakarta Jadi Tuan Rumah Pekan Paralimpiade Nasional 2024

Kompas.com - 13/06/2024, 17:50 WIB
Fika Nurul Ulya,
Ihsanuddin

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo memastikan Surakarta, Jawa Tengah, akan menjadi tuan rumah Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) 2024.

Keputusan ini disampaikan dalam rapat terbatas membahas Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara dan Peparnas Tahun 2024 bersama Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Kamis (13/6/2024).

"Kami sudah sampaikan dalam rapat tadi, memutuskan menyetujui terkait dengan pelaksanaan Peparnas 2024 sesuai dengan permohonan dan permintaan, kami setuju untuk tuan rumah Peparnas 2024 dilaksanakan di Surakarta, Jawa Tengah," kata Dito, Kamis.

Baca juga: Cita-cita Fajar Tri Hadi, Atlet Renang Tunanetra Ingin Ikut Paralimpiade

Dito menuturkan, hal itu merupakan aspirasi dari Nasional Paralympic Commite usai melakukan rapat kerja nasional.

Pasalnya, Surakarta pernah menjadi tuan rumah ASEAN Para Games 2022 sehingga seluruh fasilitas pun tersedia di sana.

"Seluruh venue dan peralatan terkait olahraga disabilitas atau paralimpiade semuanya tersedia di Surakarta. Dan juga terkait dengan fasilitas penginapan dan hotel, di Surakarta sudah seluruhnya standar untuk disabilitas dan paralimpiade," tutur Dito.

Baca juga: Paralimpiade dan Sejarah Medali Angkat Berat Indonesia

Usai keputusan ini, pihaknya akan mengebut persiapan sebelum Peparnas dilaksanakan pada 6-13 Oktober 2024, termasuk kebutuhan anggaran.

Dito bilang, anggaran akan berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) maupun Anggapan Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).

Sesuai permintaan Presiden, PON dan Peparnas 2024 harus sukses secara administrasi, secara penyelenggaraan, dan secara prestasi.

"Insya Allah semua sesuai kebutuhan yang dibutuhkan, dan semua yang dibutuhkan untuk penyelenggaraan baik dari PON dan Peparnas. Bapak Presiden memberikan arahan untuk segera dieksekusi sesuai dengan aturan dan review yang berlaku," jelasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pakar Sebut Penyitaan Aset Judi Online Bisa Lebih Mudah jika Ada UU Perampasan Aset

Pakar Sebut Penyitaan Aset Judi Online Bisa Lebih Mudah jika Ada UU Perampasan Aset

Nasional
Eks Pejabat Kemenkes Sebut Harga APD Covid-19 Ditentukan BNPB

Eks Pejabat Kemenkes Sebut Harga APD Covid-19 Ditentukan BNPB

Nasional
Transaksi Judi 'Online' Meningkat, Kuartal I 2024 Tembus Rp 101 Triliun

Transaksi Judi "Online" Meningkat, Kuartal I 2024 Tembus Rp 101 Triliun

Nasional
Hari Ini, Gaspol Ft Sudirman Said: Pisah Jalan, Siap Jadi Penantang Anies

Hari Ini, Gaspol Ft Sudirman Said: Pisah Jalan, Siap Jadi Penantang Anies

Nasional
Habiburokhman: Judi 'Online' Meresahkan, Hampir Tiap Institusi Negara Jadi Pemainnya

Habiburokhman: Judi "Online" Meresahkan, Hampir Tiap Institusi Negara Jadi Pemainnya

Nasional
Baru 5 dari 282 Layanan Publik Pulih Usai PDN Diretas

Baru 5 dari 282 Layanan Publik Pulih Usai PDN Diretas

Nasional
Penerbangan Garuda Indonesia Tertunda 12 Jam, Jemaah Haji Kecewa

Penerbangan Garuda Indonesia Tertunda 12 Jam, Jemaah Haji Kecewa

Nasional
Perdalam Pengoperasian Jet Tempur Rafale, KSAU Kunjungi Pabrik Dassault Aviation

Perdalam Pengoperasian Jet Tempur Rafale, KSAU Kunjungi Pabrik Dassault Aviation

Nasional
Cek Harga di Pasar Pata Kalteng, Jokowi: Harga Sama, Malah di Sini Lebih Murah

Cek Harga di Pasar Pata Kalteng, Jokowi: Harga Sama, Malah di Sini Lebih Murah

Nasional
Kasus Korupsi Pengadaan Lahan JTTS, KPK Sita 54 Bidang Tanah dan Periksa Sejumlah Saksi

Kasus Korupsi Pengadaan Lahan JTTS, KPK Sita 54 Bidang Tanah dan Periksa Sejumlah Saksi

Nasional
Jokowi Klaim Program Bantuan Pompa Sudah Mampu Menambah Hasil Panen Padi

Jokowi Klaim Program Bantuan Pompa Sudah Mampu Menambah Hasil Panen Padi

Nasional
Soal Izin Usaha Tambang Ormas Keagamaan, Pimpinan Komisi VII Ingatkan Prinsip Kehati-hatian dan Kepatutan

Soal Izin Usaha Tambang Ormas Keagamaan, Pimpinan Komisi VII Ingatkan Prinsip Kehati-hatian dan Kepatutan

Nasional
Jokowi Pastikan Beras Bansos Berkualitas Premium, Tak Berwarna Kuning dan Hitam

Jokowi Pastikan Beras Bansos Berkualitas Premium, Tak Berwarna Kuning dan Hitam

Nasional
Minta Pemerintah Tetapkan Jadwal Pelantikan Kepala Daerah, Ketua KPU: Kalau Tak Ada, Bakal Repot

Minta Pemerintah Tetapkan Jadwal Pelantikan Kepala Daerah, Ketua KPU: Kalau Tak Ada, Bakal Repot

Nasional
Terima Kunjungan Delegasi Jepang, Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

Terima Kunjungan Delegasi Jepang, Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com