Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satgas Beri Penghargaan untuk Pejuang Penanganan Covid-19 Indonesia

Kompas.com - 17/08/2021, 18:37 WIB
Wahyuni Sahara

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Indonesia memberikan penghargaan kepada para pejuang penanganan Covid-19 yang selama 17 bulan terakhir berjibaku melawan pandemi.

Para pejuang itu adalah seluruh tenaga kesehatan, relawan, duta perubahan perilaku dan tenaga pendukung lainnya.

“Atas nama BNPB dan Satgas Penanganan Covid-19, saya ingin menyampaikan penghargaan
setinggi-tingginya atas peran aktif dan kerja keras yang diberikan para pejuang kemanusiaan,” ujar Ketua Satgas Covid-19 yang juga Kepala BNPB, Letjen TNI Ganip Warsito, dalam keterangan pers yang diterima Kompas.com, Selasa (17/8/2021).

Baca juga: Satgas Covid-19: Kepatuhan Warga Terapkan Prokes Terus Meningkat di Jawa-Bali

Kepala BNPB Ganip Warsito berikan penghargaan kepada pejuang penanganan Covid-19Satgas Covid-19 Kepala BNPB Ganip Warsito berikan penghargaan kepada pejuang penanganan Covid-19

Penghargaan ini diberikan bersamaan dengan peringatan kemerdekaan ke-76 RI sebagai simbol rasa bangga, hormat dan terima kasih atas kerja keras dan pantang menyerah para pejuang mengatasi pandemi Covid-19.

“Peringatan kemerdekaan Republik Indonesia merupakan momen yang tepat untuk kita semua
menghargai jasa para pahlawan, dan di masa sekarang menghargai para pejuang penanganan
Covid-19 yang berjuang membebaskan kita semua dari pandemi,” kata Ganip.

Penghargaan diberikan secara simbolis kepada 10 perwakilan perwakilan profesi tenaga kesehatan baik itu dokter, perawat, radiologi, ahli teknologi labolatorium medis (ATLM), dan apoteker.

Para penerima penghargaan tersebut akan mendapatkan sertifikat dan pin pejuang penanganan Covid-19. 

Baca juga: Satgas Covid-19: 60 Persen Warga Punya Kesadaran Tinggi Pentingnya Prokes

Menurut Ganip, perjuangan melawan Covid-19 belum selesai. Oleh karena itu, ia mengajak semua pihak memperkuat dan meningkatkan solidaritas serta dedikasi nyata dalam perjuangan melawan pandemi Covid-19 sesuai peran dan fungsi masing-masing.

Penanganan pandemi Covid-19 juga menurutnya harus dilakukan dengan strategi perang semesta melibatkan seluruh lapisan masyarakat. Sehingga ia juga menyerukan perlunya seluruh elemen bangsa bersatu padu sebagaimana para pejuang merebut kemerdekaan Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 1 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 1 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 30 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 30 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Nasional
Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Nasional
TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

Nasional
Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Nasional
PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

Nasional
Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Nasional
Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Nasional
Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Nasional
PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

Nasional
Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Nasional
Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Nasional
Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Nasional
Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com