Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Berita Populer di Akhir Pekan: Elektabilitas Ahok-Djarot vs Anies-Sandi dan Kisah Paskah yang Terlambat Datang

Kompas.com - 17/04/2017, 06:18 WIB

1. Elektabilitas Cagub-Cawagub DKI Menurut Survei 5 Lembaga

Sejumlah lembaga melakukan survei terkait elektabilitas atau tingkat keterpilihan dua pasangan calon gubernur-calon wakil gubernur pada putaran kedua Pilkada DKI Jakarta 2017. 

Catatan Kompas.com, ada lima lembaga survei terdaftar di KPU DKI Jakarta yang menyampaikan hasil survei mengenai elektabilitas kedua pasangan calon.

Kelima lembaga itu adalah Saiful Mujani Research and Consulting ( SMRC), Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA, Media Survei nasional (Median), Charta Politika, dan Indikator Politik.

Kelima lembaga itu mendapatkan temuan yang berbeda. Bagaimana detailnya? Selengkapnya baca di sini.

Baca juga: 
Program DP 0 Rupiah dalam Hasil Survei Dua Lembaga 
Anies Anggap Survei Charta Politika Lucu-lucuan  
Tim Ahok-Djarot: Bagaimana Kami Percaya Lembaga Survei yang Salah Prediksinya?

 

 

2. Nani Wijaya dan Ajip Rosidi Menikah

KOMPAS/DANU KUSWORO/RONY ARIANTO NUGROHO Sastrawan Ajip Rosidi (kiri) dan aktris Nani Wijaya
Aktris Nani Wijaya (72) dan sastrawan Ajip Rosidi (79) menjalani akad nikah yang dilangsungkan di Masjid Agung Sang Ciptarasa, Keraton Kesepuhan, Cirebon, Jawa Barat, Minggu (16/4/2017). Warga ramai berdatangan menyaksikan pernikahan pasangan senior ini.

Nani mengaku nyaris pingsan karena sulit masuk ke dalam mesjid. Sementara, Ajip sempat "hilang", terpisah dari Nani.

Setelah akad nikah, Nani dan Ajip mengadakan pesta pernikahan di Bangsal Pagelaran, Keraton Kasepuhan, Cirebon. Selengkapnya baca di sini

Baca juga: 
Dibilang Cantik oleh Ajip Rosidi, Nani Wijaya Tersipu Malu  
50 Gram Perhiasan Emas Jadi Mas Kawin Ajip Rosidi untuk Nani Wijaya
Ajip Rosidi Kisahkan Pertemuannya Kembali dengan Nani Wijaya

3. Galang Dana untuk Jupe

KOMPAS.com/ANDI MUTTYA KETENG Eko Patrio bersama rekan-rekan artis lain dalam konferensi pers Peduli Sahabat Jupe di warung Komando, Tebet, Jakarta Selatan, Kamis (13/4/2017) sore.
Sejumlah selebriti menggalang dana bertajuk 'Peduli Sahabat Jupe' untuk penyanyi dangdut dan artis peran Julia Perez alias Jupe, Minggu (16/4/2017).

Penggagas acara tersebut, artis komedi dan pembawa acara Eko Patrio mengatakan, penggalangan dana ini dilakukan untuk membantu meringankan biaya pengobatan Jupe.

Jupe terbaring di kamar rawat inap RS Cipto Mangunkusumo (RSCM) karena menderita kanker serviks stadium empat selama dua bulan.

Bagi yang ingin menyumbangkan dana untuk Jupe, kata Eko, bisa mengirim bantuan lewat nomor rekening BRI 039001000811301 atas nama Peduli Sahabat.

Selengkapnya baca di sini. Ikuti perkembangan berita soal Jupe dalam topik: Julia Perez Melawan Kanker Serviks. 

 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gerindra Jelaskan Maksud Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Tak Mau Kerja Sama

Gerindra Jelaskan Maksud Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Tak Mau Kerja Sama

Nasional
[POPULER NASIONAL] Prabowo Minta yang Tak Mau Kerja Sama Jangan Ganggu | Yusril Sebut Ide Tambah Kementerian Bukan Bagi-bagi Kekuasaan

[POPULER NASIONAL] Prabowo Minta yang Tak Mau Kerja Sama Jangan Ganggu | Yusril Sebut Ide Tambah Kementerian Bukan Bagi-bagi Kekuasaan

Nasional
Tanggal 13 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 13 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kesiapan Infrastruktur Haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina Sudah 75 Persen

Kesiapan Infrastruktur Haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina Sudah 75 Persen

Nasional
Cek Pelabuhan Ketapang, Kabaharkam Pastikan Kesiapan Pengamanan World Water Forum 2024

Cek Pelabuhan Ketapang, Kabaharkam Pastikan Kesiapan Pengamanan World Water Forum 2024

Nasional
Prabowo Sebut Soekarno Milik Bangsa Indonesia, Ini Respons PDI-P

Prabowo Sebut Soekarno Milik Bangsa Indonesia, Ini Respons PDI-P

Nasional
Ganjar Serahkan ke PDI-P soal Nama yang Bakal Maju Pilkada Jateng

Ganjar Serahkan ke PDI-P soal Nama yang Bakal Maju Pilkada Jateng

Nasional
Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Ini Kata Ganjar

Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Ini Kata Ganjar

Nasional
Bertemu Calon-calon Kepala Daerah, Zulhas Minta Mereka Tiru Semangat Jokowi dan Prabowo

Bertemu Calon-calon Kepala Daerah, Zulhas Minta Mereka Tiru Semangat Jokowi dan Prabowo

Nasional
7 Jenis Obat-obatan yang Disarankan Dibawa Jamaah Haji Asal Indonesia

7 Jenis Obat-obatan yang Disarankan Dibawa Jamaah Haji Asal Indonesia

Nasional
Visa Terbit, 213.079 Jemaah Haji Indonesia Siap Berangkat 12 Mei

Visa Terbit, 213.079 Jemaah Haji Indonesia Siap Berangkat 12 Mei

Nasional
Soal Usulan Yandri Susanto Jadi Menteri, Ketum PAN: Itu Hak Prerogatif Presiden

Soal Usulan Yandri Susanto Jadi Menteri, Ketum PAN: Itu Hak Prerogatif Presiden

Nasional
Di Australia, TNI AU Bahas Latihan Bersama Angkatan Udara Jepang

Di Australia, TNI AU Bahas Latihan Bersama Angkatan Udara Jepang

Nasional
BPK Buka Suara usai Auditornya Disebut Peras Kementan Rp 12 Miliar

BPK Buka Suara usai Auditornya Disebut Peras Kementan Rp 12 Miliar

Nasional
Chappy Hakim: Semua Garis Batas NKRI Punya Potensi Ancaman, Paling Kritis di Selat Malaka

Chappy Hakim: Semua Garis Batas NKRI Punya Potensi Ancaman, Paling Kritis di Selat Malaka

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com