Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
RILIS BIZ

Surya Paloh dan Prananda Paloh Berkurban 2 Ekor Sapi untuk PMI di Malaysia

Kompas.com - 18/06/2024, 13:23 WIB
Yakob Arfin Tyas Sasongko,
Sri Noviyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Momentum Lebaran Idul Adha 1445 H dimanfaatkan berbagai kalangan untuk berlomba-lomba menebar kebaikan dengan menyembelih hewan kurban untuk dibagikan kepada sesama.

Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Nasional Demokrat (NasDem), Surya Paloh, bersama Ketua Bappilu NasDem Prananda Paloh melalui Perwakilan Luar Negeri Partai NasDem di Malaysia melaksanakan penyembelihan hewan kurban.

Adapun hewan ternak yang dikurbankan sebanyak dua ekor sapi untuk pekerja migran Indonesia (PMI) yang dilaksanakan di Kampung Sungai Penchala, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (18/6/2024).

Tampak hadir dilokasi penyembelihan Ketua Partai NasDem Malaysia Tengku Adnan, para kader partai NasDem, serta warga sekitar.

Baca juga: Jelang Pilkada Sumedang dan Jabar, Nasdem Desak DPW Bentuk Kepengurusan Baru di Kabupaten

Daging kurban dibagikan kepada para PMI dengan melakukan membagikan 300 kupon untuk pengambilan daging.

Tengku Adnan mengatakan, penyembelihan hewan kurban di Hari Raya Idhul Adha merupakan agenda rutin yang dilaksanakan setiap tahun oleh Partai NasDem.

“Alhamdulillah, tahun ini kami berkurban dua ekor sapi sehingga dapat berbagi daging kurban (untuk PMI). Satu ekor sapi dari Surya Paloh dan satu lagi dari Prananda Surya Paloh,” ujar Tengku Adnan dalam keterangan resmi yang diterima Kompas.com, Selasa.

Tengku Adnan melanjutkan, kegiatan tersebut sekaligus wujud eksistensi Partai NasDem di Malaysia yang konsisten dan senantiasa hadir di tengah-tengah masyarakat untuk berbagi keberkahan.

Baca juga: Masjid Istiqlal Bagikan Hewan Kurban ke 25.000 Penerima, Utamanya ke Rumah Tahfidz dan Anak Yatim

Menurutnya, semangat berkurban sejatinya bisa dikaitkan dengan kondisi sosial kemasyarakatan pascapemilu 2024.

“Hal ini sejalan dengan tema yang kami usung pada kegiatan Idul Adha kali ini, yaitu ‘Merajut Kebangsaan, Merawat Kemanusiaan’,” katanya.

Pada kesempatan sama, tokoh masyarakat masyarakat di Kampung Sungai Penchala Suhardi mengapresiasi upaya NasDem Malaysia dalam berkurban.

“Terima kasih kepada Partai NasDem Malaysia yang selalu berusaha memberikan yang terbaik serta manfaat sebesar-besarnya kepada masyarakat melalui pelaksanaan kurban. Insya Allah, momen berbagi kurban ini menjadi amal jariyah di kemudian hari dan dibalas Allah dengan pahala berlipat ganda,” tutur Suhardi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pakar Sebut Penyitaan Aset Judi Online Bisa Lebih Mudah jika Ada UU Perampasan Aset

Pakar Sebut Penyitaan Aset Judi Online Bisa Lebih Mudah jika Ada UU Perampasan Aset

Nasional
Eks Pejabat Kemenkes Sebut Harga APD Covid-19 Ditentukan BNPB

Eks Pejabat Kemenkes Sebut Harga APD Covid-19 Ditentukan BNPB

Nasional
Transaksi Judi 'Online' Meningkat, Kuartal I 2024 Tembus Rp 101 Triliun

Transaksi Judi "Online" Meningkat, Kuartal I 2024 Tembus Rp 101 Triliun

Nasional
Hari Ini, Gaspol Ft Sudirman Said: Pisah Jalan, Siap Jadi Penantang Anies

Hari Ini, Gaspol Ft Sudirman Said: Pisah Jalan, Siap Jadi Penantang Anies

Nasional
Habiburokhman: Judi 'Online' Meresahkan, Hampir Tiap Institusi Negara Jadi Pemainnya

Habiburokhman: Judi "Online" Meresahkan, Hampir Tiap Institusi Negara Jadi Pemainnya

Nasional
Baru 5 dari 282 Layanan Publik Pulih Usai PDN Diretas

Baru 5 dari 282 Layanan Publik Pulih Usai PDN Diretas

Nasional
Penerbangan Garuda Indonesia Tertunda 12 Jam, Jemaah Haji Kecewa

Penerbangan Garuda Indonesia Tertunda 12 Jam, Jemaah Haji Kecewa

Nasional
Perdalam Pengoperasian Jet Tempur Rafale, KSAU Kunjungi Pabrik Dassault Aviation

Perdalam Pengoperasian Jet Tempur Rafale, KSAU Kunjungi Pabrik Dassault Aviation

Nasional
Cek Harga di Pasar Pata Kalteng, Jokowi: Harga Sama, Malah di Sini Lebih Murah

Cek Harga di Pasar Pata Kalteng, Jokowi: Harga Sama, Malah di Sini Lebih Murah

Nasional
Kasus Korupsi Pengadaan Lahan JTTS, KPK Sita 54 Bidang Tanah dan Periksa Sejumlah Saksi

Kasus Korupsi Pengadaan Lahan JTTS, KPK Sita 54 Bidang Tanah dan Periksa Sejumlah Saksi

Nasional
Jokowi Klaim Program Bantuan Pompa Sudah Mampu Menambah Hasil Panen Padi

Jokowi Klaim Program Bantuan Pompa Sudah Mampu Menambah Hasil Panen Padi

Nasional
Soal Izin Usaha Tambang Ormas Keagamaan, Pimpinan Komisi VII Ingatkan Prinsip Kehati-hatian dan Kepatutan

Soal Izin Usaha Tambang Ormas Keagamaan, Pimpinan Komisi VII Ingatkan Prinsip Kehati-hatian dan Kepatutan

Nasional
Jokowi Pastikan Beras Bansos Berkualitas Premium, Tak Berwarna Kuning dan Hitam

Jokowi Pastikan Beras Bansos Berkualitas Premium, Tak Berwarna Kuning dan Hitam

Nasional
Minta Pemerintah Tetapkan Jadwal Pelantikan Kepala Daerah, Ketua KPU: Kalau Tak Ada, Bakal Repot

Minta Pemerintah Tetapkan Jadwal Pelantikan Kepala Daerah, Ketua KPU: Kalau Tak Ada, Bakal Repot

Nasional
Terima Kunjungan Delegasi Jepang, Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

Terima Kunjungan Delegasi Jepang, Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com