Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Kenalkan Aplikasi C-Access, KAI Commuter Siap Gelar "MANGKUNEGARAN Garden Orchestra"

Kompas.com - 25/11/2023, 19:47 WIB
Inang Sh ,
Yohanes Enggar Harususilo

Tim Redaksi

KOMPAS.com - PT Kereta Api Indonesia (Persero) melalui KAI Commuter terus berinovasi dalam pengembangan teknologi layanan kepada pengguna. 

Salah satu inovasi tersebut adalah aplikasi C-Access yang akan diluncurkan pada Sabtu 2 Desember 2023 mendatang di Stasiun Yogyakarta.

Untuk lebih memperkenalkan C-Access kepada masyarakat, KAI Commuter berkolaborasi dengan pihak-pihak lain, salah satunya adalah Bank Mandiri.

Pengenalan tersebut dikemas dengan pergelaran Orkestra oleh Twilite Orchestra di bawah konduktor ternama Indonesia Addie MS yang bertajuk “MANGKUNEGARAN Garden Orchestra”.

Acara tersebut akan digelar pada Minggu 3 Desember 2023 di area Pura Mangkunegaran Surakarta, tepatnya di Pracima Tuin.

Direktur Utama KAI Commuter Asdo Artrivianto menyampaikan, pergelaran musik orkestra tersebut merupakan apresiasi yang diberikan KAI Commuter kepada pengguna commuter line

Baca juga: KAI Jamin Data Penumpang di Layanan Face Recognition Aman

“MANGKUNEGARAN Garden Orchestra merupakan salah satu bentuk apresiasi dari KAI Commuter kepada warga masyarakat Surakarta khususnya para pengguna Commuter Line yang ada di kota Surakarta dan sekitarnya,” katanya dalam siaran pers, Sabtu (25/11/2023). 

Asdo berharap, pergelaran orkestra itu bisa menciptakan ekosistem lifestyle dalam menggunakan transportasi publik khususnya transportasi kereta api. 

“Pergelaran Twilite Orchestra ini merupakan kolaborasi kedua kali nya yang sebelumnya juga digelar pada tahun 2019 lalu di Jakarta.” tutup Asdo.

Pracima Tuin di area Pura Mangkunegaran dipilih sebagai tempat pergelaran orkestra karena visi Mangkunegaran yang selaras dengan visi dan misi KAI Group. 

Dalam hal ini, Mangkunegaran memiliki identitas sebagai Kerajaan Jawa yang progresif dan inovatif serta berperan menjawab tantangan untuk berkembang seiring berjalannya waktu.

Baca juga: Sukses Hadirkan Produk di Stasiun LRT, KAI, dan Istana Bogor, Coway Buka Program Free Trial untuk Pelanggan Individu dan Korporasi

Di sisi lain, Pracima merupakan wadah realisasi Mangkunegaran dalam membentuk kebudayaan agar tetap berkembang terus melakukan berbagai bentuk kolaborasi budaya bersama masyarakat. 

Executive Vice President (EVP) of Corporate Secretary PT KAI (persero) Raden Agus Dwinanto Budiadji menambahkan, penyelenggaraan MANGKUNEGARAN Garden Orchestra merupakan salah satu bentuk apresiasi, inovasi, dan peningkatan layanan KAI Group.

Kegiatan itu juga menjadi wujud nyata sinergi Badan Usaha Milik Negara (BUMN) guna memberikan nilai lebih kepada masyarakat pengguna transportasi kereta api.  

Dengan kegiatan itu, kata dia, masyarakat dapat semakin mudah dalam mengakses layanan KAI Group yang serba digital.

Halaman:


Terkini Lainnya

PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

Nasional
Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Nasional
Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Nasional
Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Nasional
PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

Nasional
Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Nasional
Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Nasional
Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Nasional
Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Nasional
Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Nasional
Nasdem: Anies 'Top Priority' Jadi Cagub DKI

Nasdem: Anies "Top Priority" Jadi Cagub DKI

Nasional
Sekjen PDI-P: Banyak Pengurus Ranting Minta Pertemuan Megawati-Jokowi Tak Terjadi

Sekjen PDI-P: Banyak Pengurus Ranting Minta Pertemuan Megawati-Jokowi Tak Terjadi

Nasional
Bisa Tingkatkan Kualitas dan Kuantitas Hakim Perempuan, Ketua MA Apresiasi Penyelenggaraan Seminar Internasional oleh BPHPI

Bisa Tingkatkan Kualitas dan Kuantitas Hakim Perempuan, Ketua MA Apresiasi Penyelenggaraan Seminar Internasional oleh BPHPI

Nasional
Jelang Pemberangkatan Haji, Fahira Idris: Kebijakan Haji Ramah Lansia Harap Diimplementasikan secara Optimal

Jelang Pemberangkatan Haji, Fahira Idris: Kebijakan Haji Ramah Lansia Harap Diimplementasikan secara Optimal

Nasional
Anies Tak Mau Berandai-andai Ditawari Kursi Menteri oleh Prabowo-Gibran

Anies Tak Mau Berandai-andai Ditawari Kursi Menteri oleh Prabowo-Gibran

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com