Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggal 4 Juni Memperingati Hari Apa?

Kompas.com - 01/06/2023, 02:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com – Tanggal 4 Juni 2023 jatuh pada hari Minggu. Tanggal ini diperingati sebagai Hari Anak Korban Perang Sedunia.

Selain itu, terdapat pula peringatan dan perayaan lain pada hari ini. Berikut beberapa peringatan yang jatuh pada 4 Juni 2023.

Hari Anak Korban Perang Sedunia

Setiap tanggal 4 Juni tiap tahunnya dirayakan Hari Anak Korban Perang Sedunia.

Adanya hari ini bertujuan untuk membuat mata dunia terbuka akan rasa sakit yang diderita oleh anak-anak di seluruh dunia yang menjadi korban perang. 

Hari ini dilatarbelakang oleh kejadian perang antara Israel dan Lebanon Selatan pada Juni 1982. Dari kejadian itu banyak anak-anak Palestina dan Lebanon yang tidak bersalah yang menjadi korban tindakan agresi Israel. 

Perang empat bulan tersebut membuat Majelis Umum PBB mengesahkan dan mengadopsi Resolusi Hak Anak pada tahun 1997.

Majelis PBB untuk Narkoba dan Kejahatan (UNODC) juga sepakat untuk mengakhiri kekerasan terhadap anak di wilayah yang dilanda konflik di dunia

Baca juga: Lagi, Israel Bunuh Warga Palestina di Tepi Barat, Kali Ini 3 Anggota Brigade Martir Al-Aqsa

Hari Keju Sedunia

Keju merupakan makanan yang kerap menjadi campuran makanan utama. Ternyata keju memiliki hari besarnya yakni Hari Keju Sedunia yang jatuh setiap tanggal 4 Juni. 

Hari Keju Sedunia ini dirayakan pertama kali di Winconsin, Amerika pada tahun 1914. Kecintaan orang terhadap keju membuat banyak negara ikut merayakannya.

Ada yang membuat perlombaan masak dengan bahan utama keju sampai seminar tentang keju.

Dalam perayaan ini, diharapkan bisa mengenal keju lebih dekat dan menikmati keju tanpa rasa khawatir.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com