Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spesifikasi Maung Pindad "Custom" yang Ingin Dipesan KPU untuk Suplai Logistik Pemilu ke Wilayah Terpencil

Kompas.com - 26/10/2022, 12:04 WIB
Vitorio Mantalean,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI disebut sedang mengkaji pengadaan mobil dobel gardan (4x4) untuk suplai logistik Pemilu 2024 ke daerah terpencil atau wilayah dengan akses jalan yang buruk.

Sekretaris Jenderal KPU RI Bernard Darmawan mengonfirmasi, jenis mobil yang akan dibeli adalah kendaraan taktis Maung pabrikan PT Pindad, namun spesifikasinya akan disesuaikan (custom) sesuai kebutuhan KPU.

Rencana pengadaan kendaraan ini disebut berkaca dari pengalaman Pemilu 2019 dan Pilkada 2020, namun KPU RI mengeklaim bahwa mereka masih memetakan jumlah dan anggaran yang dibutuhkan untuk diusulkan pada 2023 nanti.

Baca juga: KPU Kaji Pembelian Maung Modifikasi dari Pindad untuk Suplai Logistik Pemilu ke Daerah Terpencil

Berikut spesifikasi Maung 4x4 modifikasi versi logistik pemilu, disampaikan Sekretaris Jenderal KPU RI Bernard Darmawan kepada Kompas.com, Selasa (25/10/2022):

1. Bermuatan 3 penumpang single cabin model pick up dengan bak semi terbuka (custom)

2. Total Dimensi : P. 5.200 mm x L 1.640 mm x T 1.150 mm (Custom Dimensi Bertambah Panjang)

3. Volume Bak : P. 3000 mm x L.1640 mm x T.1.150 mm (Custom dengan muatan lebih lebar)

4. Volume Angkut : 3.000 kg

5. Mesin : Diesel 1500 cc Plus Turbo (Lebih efisien dengan tambahan turbo)

6. Transmisi : Manual 6 speed

7. Daya Maksimal : 149 tk, 400 Nm

8.Bahan Bakar : Solar

9. Jarak Tempuh : 1.200 Km (Jarak tempuh lebih jauh ±400km)

10. Kapasitas BBM : 80 liter

Baca juga: Sederet Alutsista yang Dibeli Prabowo Semasa Menjabat Menhan, dari Maung Pindad hingga Airbus A400M

11. Kaki-Kaki :

- Suspensi Depan (independent, coilover shock, link arm)

- Suspensi Belakang (rigid, coilover shock, four link arm)

12. Velg : R17

13. Kecepatan : 120 Km/Jam

14. Radius Putar : Maks 13.7 m

15. Daya Tanjak : 60% (± 31?)

16. Kemiringan : 30% (± 17?)

17. Kelengkapan : Winch 4.5 ton, Lampu Black

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com