Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

ini Daftar 68 Nama Paskibraka Nasional 2021

Kompas.com - 12/08/2021, 18:37 WIB
Fitria Chusna Farisa,
Krisiandi

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebanyak 68 pasukan pengibar bendera pusaka (Paskibraka) nasional 2021 dikukuhkan oleh Presiden Joko Widodo pada Kamis (12/8/2021).

Ke-68 anggota Paskibraka tersebut nantinya akan bertugas pada upacara peringatan HUT RI ke-76 di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa, 17 Agustus 2021.

Mereka merupakan putra-putri terpilih dari 34 provinsi di Tanah Air.

"Pada hari ini saya mengukuhkan saudara-saudara sebagai pasukan pengibar bendera pusaka yang akan bertugas di Istana Merdeka pada tanggal 17 Agustus 2021," kata Jokowi dalam upacara pengukuhan.

Baca juga: Jokowi Kukuhkan 68 Paskibraka yang Akan Bertugas dalam Upacara HUT Ke-76 RI

"Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa memberikan rahmat dan kemudahan dalam tugas negara," tuturnya.

Berikut daftar 68 nama Paskibraka nasional 2021 yang dikukuhkan Jokowi:

1. Aceh
Nisa Ulhusna, SMA N 1 Seunagan
Aldi Syahputra, SMA N 1 Simpang Kiri

2. Sumatera Utara
Ardelia Muthia Zahwa, SMA Harapan I Medan
Rifaldy Prayoga, SMA Shafiyyatul Amaliyyah

3. Sumatera Barat
Flora Flecia Tanjung, SMA N I Koto XI Tarusan
M. Bimantara Widyanto, SMA N 2 Payakumbuh

4. Riau
Hervi Shendykha, SMA N Tambilahan Hulu
Dwita Okta Amelia Herdian, SMA N Kunto Darrusalam

5. Kepulauan Riau
Syarifah Azwa Nafia, SMA N 2 Tanjungpinang
Bintang Erlangga Bagaskoro, SMA N 8 Bunguran Timur

6. Jambi
Winda Ratih Suidarlista, SMA N 3 Kota Jambi
Bintang Gustikha Pratama, MAN 2 Kerinci

7. Sumatera Selatan
M Farhan Pratama Susilo, SMA N Plus 17 Palembang
Anisa Takwarani, SMA N I Oku

8. Kepulauan Bangka Belitung
Via Tiara Ningrum, SMK Yeperbel 2 Tanjungpandan
Muhammad Agung Fakhri, SMA N I Sungailiat

9. Bengkulu
Alpiani Ulandari, SMA N 1 Bengkulu Tengah
Muhamad Husein Rifai, SMA N 3 Bengkulu Utara

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 17 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 17 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Putusan MK Diketok 2011, Kenapa DPR Baru Revisi UU Kementerian Negara Sekarang?

Putusan MK Diketok 2011, Kenapa DPR Baru Revisi UU Kementerian Negara Sekarang?

Nasional
Indikator Politik: 90,4 Persen Pemudik Puas dengan Penyelenggaraan Mudik Lebaran Tahun Ini

Indikator Politik: 90,4 Persen Pemudik Puas dengan Penyelenggaraan Mudik Lebaran Tahun Ini

Nasional
Di Sidang Tol MBZ, Pejabat Waskita Mengaku Bikin Proyek Fiktif untuk Penuhi Permintaan BPK Rp 10 Miliar

Di Sidang Tol MBZ, Pejabat Waskita Mengaku Bikin Proyek Fiktif untuk Penuhi Permintaan BPK Rp 10 Miliar

Nasional
Tiba-tiba Hampiri Jokowi, ASN di Konawe Adukan Soal Gaji yang Ditahan Selama 6 Tahun

Tiba-tiba Hampiri Jokowi, ASN di Konawe Adukan Soal Gaji yang Ditahan Selama 6 Tahun

Nasional
TKN Sebut Jokowi Tak Perlu Jadi Dewan Pertimbangan Agung: Beliau Akan Beri Nasihat Kapan pun Prabowo Minta

TKN Sebut Jokowi Tak Perlu Jadi Dewan Pertimbangan Agung: Beliau Akan Beri Nasihat Kapan pun Prabowo Minta

Nasional
ASN yang Tiba-Tiba Hampiri Jokowi di Konawe Ingin Mengadu Soal Status Kepegawaian

ASN yang Tiba-Tiba Hampiri Jokowi di Konawe Ingin Mengadu Soal Status Kepegawaian

Nasional
Khofifah Sebut Jokowi Minta Forum Rektor Bahas Percepatan Indonesia Emas 2045

Khofifah Sebut Jokowi Minta Forum Rektor Bahas Percepatan Indonesia Emas 2045

Nasional
Presiden Jokowi Serahkan Bantuan Pangan bagi Masyarakat di Kolaka Utara

Presiden Jokowi Serahkan Bantuan Pangan bagi Masyarakat di Kolaka Utara

Nasional
Ditanya Bakal Ikut Seleksi Capim KPK, Nawawi: Dijawab Enggak Ya?

Ditanya Bakal Ikut Seleksi Capim KPK, Nawawi: Dijawab Enggak Ya?

Nasional
Soal Revisi UU MK, Pengamat: Rapat Diam-diam adalah Siasat DPR Mengecoh Publik

Soal Revisi UU MK, Pengamat: Rapat Diam-diam adalah Siasat DPR Mengecoh Publik

Nasional
Pertamina Gandeng JCCP untuk Hadapi Tantangan Transisi Energi

Pertamina Gandeng JCCP untuk Hadapi Tantangan Transisi Energi

Nasional
Imbas Kecelakaan di Subang, Muhadjir: Jangan Menyewa Bus Kecuali Betul-betul Bisa Dipercaya

Imbas Kecelakaan di Subang, Muhadjir: Jangan Menyewa Bus Kecuali Betul-betul Bisa Dipercaya

Nasional
Antisipasi Rumor, Fahira Idris Minta Penyelenggara dan Legislator Klarifikasi Penerapan KRIS secara Komprehensif

Antisipasi Rumor, Fahira Idris Minta Penyelenggara dan Legislator Klarifikasi Penerapan KRIS secara Komprehensif

Nasional
Kenaikan Beras Tak Setinggi Negara Lain, Jokowi: Patut Disyukuri Lho...

Kenaikan Beras Tak Setinggi Negara Lain, Jokowi: Patut Disyukuri Lho...

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com