Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, Ini Hotline Rumah Sakit Rujukan Covid-19 di Jakarta

Kompas.com - 04/02/2021, 12:58 WIB
Rindi Nuris Velarosdela

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta Widyastuti mengatakan, Pemprov DKI telah menambah 5 rumah sakit rujukan baru bagi pasien Covid-19.

Artinya, kini sudah ada 106 rumah sakit rujukan Covid-19 di Ibu Kota.

"Dari awal 8 (RS rujukan), kemudian 13, lalu 15, nambah lagi 101. Lalu sudah nambah 5 rumah sakit lagi jadi 106," tutur Widyastuti seperti dikutip Tribun Jakarta, Rabu (3/1/2021).

Widyastuti menjelaskan keterisian tempat tidur isolasi maupun ICU bagi pasien Covid-19 di Ibu Kota mulai menunjukkan tren penurunan. Hal ini tidak terlepas dari upaya Dinkes DKI untuk menambah jumlah rumah sakit rujukan.

Baca juga: Kala Anies Infokan Kunjungannya ke Beberapa RS Rujukan Covid-19 Lewat Medsos...

Dari total rumah sakit rujukan di Jakarta, sebanyak 63 persen kapasitas tempat tidur sudah digunakan untuk pasien Covid-19. Bahkan, sebanyak 13 dari 32 RSUD di Jakarta telah sepenuhnya menangani Covid-19.

Lantas, adakah hotline rumah sakit rujukan Covid-19 yang bisa dihubungi?

Dinkes DKI Jakarta telah membuka hotline Covid-19 yang bisa dihubungi masyarakat. Untuk informasi mengenai lokasi rumah sakit rujukan Covid-19, maka masyarakat bisa menghubungi nomor telepon maupun WhatsApp 081 112 112 112, atau 081 388 376 955.

Adapun untuk keadaan gawat darurat, nomor yang bisa dihubungi adalah 112 maupun 119.

Sementara itu, masyarakat juga bisa menghubungi hotline rumah sakit rujukan Covid-19 di Jakarta untuk mengetahui ketersediaan tempat tidur isolasi maupun ICU.

Berikut nomor telepon (hotline) rumah sakit rujukan Covid-19 di Jakarta yang dirangkum Kompas.com dari situs Dinkes DKI Jakarta.

  • RS Ukrida Jakarta Barat (021) 690 9893 - 690 6788
  • RS Antam Medika Jakarta Timur 08111785772
  • RS Harapan Jayakarta Jakarta Timur 081388390063
  • RSPI Sulianti Saroso (021) 650 6559, 0821 1266 2622
  • RSUP Persahabatan (021) 489 1708, (021) 4786 9945
  • RSUP Fatmawati (021) 750 1524
  • RSUD Cengkareng (021) 5437 2874
  • RSUD Pasar Minggu (021) 2905 9999, 0878 2686 1686
  • RSPAD Gatot Subroto (021) 344 0693, (021) 3840 0702
  • RSAL Mintoharjo (021) 570 3081, (021) 573 2036
  • RS Umum Bhayangkara Tk. I R.Said Sukanto (021) 809 3288, (021) 809 0559

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi 'Penindakan'

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi "Penindakan"

Megapolitan
Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Megapolitan
Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Megapolitan
Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Megapolitan
Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Megapolitan
Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Megapolitan
Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Megapolitan
Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Megapolitan
Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Megapolitan
Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Usul Heru Budi Bangun “Jogging Track” di RTH Tubagus Angke Dinilai Tak Tepat dan Buang Anggaran

Usul Heru Budi Bangun “Jogging Track” di RTH Tubagus Angke Dinilai Tak Tepat dan Buang Anggaran

Megapolitan
Polisi Sebut Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Berniat Ambil Uang Kantor yang Dibawa Korban

Polisi Sebut Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Berniat Ambil Uang Kantor yang Dibawa Korban

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com