Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hari Ini 18 Juni, Kirim Buku Gratis Melalui Kantor Pos Indonesia

Kompas.com - 18/06/2018, 10:41 WIB
Mela Arnani,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Pos Indonesia memberikan fasilitas pengiriman buku gratis ke seluruh wilayah Indonesia setiap tanggal 17 di setiap bulannya.

Program pengiriman buku gratis ini dinamai Donasi Buku untuk Masyarakat.

Pelaksanaan pengiriman buku gratis bulan Juni dilaksanakan pada hari ini, Senin (18/6/2018) karena 17 Juni 2018 bertepatan dengan hari libur.

Pengiriman buku bebas biaya ini dilakukan di seluruh kantor pos, kecuali agen pos.

PT Pos Indonesia membebaskan biaya pengiriman buku dengan berat kiriman maksimal 10 kilogram untuk sekali pengiriman.

Baca juga: Mereka yang Menyebar Buku hingga ke Pelosok Negeri...

Pembebasan biaya ini berlaku bagi pengirim yang merupakan pegiat literasi dan donatur buku yang akan menyumbangkan buku kepada pengelola Taman Bacaan Masyarakat dan Jaringan Pustaka Bergerak Indonesia serta Sekolah di seluruh Indonesia.

Dari situs resmi www.posindonesia.co.id, terdapat 205 kantor pos pemeriksa di berbagai daerah yang menyediakan fasilitas ini.

Selain itu, terdapat 216.752 sekolah yang terdaftar dalam program ini.

Taman Bacaan Masyarakat (TBM)

Dari situs resmi PT Pos Indonesia, Pengurus Pusat Forum TBM bekerj asama dengan Bindiktra Kemendikbud saat ini sedang melakukan pendataan TBM secara online.

Hasil pendataan ini akan digunakan untuk data program pengiriman buku gratis melalui Pos Indonesia setiap bulannya pada tanggal 17.

Untuk ikut program ini, pengurus TBM bisa mengakses informasinya melalui situsweb donasibuku.kemendikbud.go.id, kemudian melakukan registrasi.

Baca juga: Peringati Hari Buku Sedunia, Kopral Bagyo Bagi-bagi Buku Gratis untuk Warga

Jika mengalami kesulitan mendaftar melalui situsweb, pengurus dapat mengirimkan kelengkapan data TBM melalui email yang telah disediakan.

Data yang dibutuhkan berupa nama TBM, alamat lengkap, alamat email, dan kontak yang bisa dihubungi.

Dari situsweb donasibuku.kemendikbud.go.id, terdapat lebih dari 2000 taman bacaan masyarakat yang terbagi di seluruh Indonesia.

Kompas TV Komunitas Perkumpulan Literasi Sulawesi Utara bersama PT Pos Indonesia menggelar Ngabuburead di awal ramadan.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Nasional
Kapolri Bentuk Unit Khusus Tindak Pidana Ketenagakerjaan, Tangani Masalah Sengketa Buruh

Kapolri Bentuk Unit Khusus Tindak Pidana Ketenagakerjaan, Tangani Masalah Sengketa Buruh

Nasional
Kapolri Buka Peluang Kasus Tewasnya Brigadir RAT Dibuka Kembali

Kapolri Buka Peluang Kasus Tewasnya Brigadir RAT Dibuka Kembali

Nasional
May Day 2024, Kapolri Tunjuk Andi Gani Jadi Staf Khusus Ketenagakerjaan

May Day 2024, Kapolri Tunjuk Andi Gani Jadi Staf Khusus Ketenagakerjaan

Nasional
Jumlah Menteri dari Partai di Kabinet Prabowo-Gibran Diprediksi Lebih Banyak Dibanding Jokowi

Jumlah Menteri dari Partai di Kabinet Prabowo-Gibran Diprediksi Lebih Banyak Dibanding Jokowi

Nasional
Menparekraf Ikut Kaji Pemblokiran 'Game Online' Mengandung Kekerasan

Menparekraf Ikut Kaji Pemblokiran "Game Online" Mengandung Kekerasan

Nasional
Jokowi di NTB Saat Buruh Aksi 'May Day', Istana: Kunker Dirancang Jauh-jauh Hari

Jokowi di NTB Saat Buruh Aksi "May Day", Istana: Kunker Dirancang Jauh-jauh Hari

Nasional
Jokowi di NTB Saat Massa Buruh Aksi 'May Day' di Istana

Jokowi di NTB Saat Massa Buruh Aksi "May Day" di Istana

Nasional
Seorang WNI Meninggal Dunia Saat Mendaki Gunung Everest

Seorang WNI Meninggal Dunia Saat Mendaki Gunung Everest

Nasional
Kasus Korupsi SYL Rp 44,5 Miliar, Bukti Tumpulnya Pengawasan Kementerian

Kasus Korupsi SYL Rp 44,5 Miliar, Bukti Tumpulnya Pengawasan Kementerian

Nasional
Keterangan Istri Brigadir RAT Beda dari Polisi, Kompolnas Tagih Penjelasan ke Polda Sulut

Keterangan Istri Brigadir RAT Beda dari Polisi, Kompolnas Tagih Penjelasan ke Polda Sulut

Nasional
Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Nasional
Pakai Dana Kementan untuk Pribadi dan Keluarga, Kasus Korupsi SYL Disebut Sangat Banal

Pakai Dana Kementan untuk Pribadi dan Keluarga, Kasus Korupsi SYL Disebut Sangat Banal

Nasional
'Brigadir RAT Sudah Kawal Pengusaha 2 Tahun, Masa Atasan Tidak Tahu Apa-Apa?'

"Brigadir RAT Sudah Kawal Pengusaha 2 Tahun, Masa Atasan Tidak Tahu Apa-Apa?"

Nasional
Prabowo: Selamat Hari Buruh, Semoga Semua Pekerja Semakin Sejahtera

Prabowo: Selamat Hari Buruh, Semoga Semua Pekerja Semakin Sejahtera

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com