Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Khofifah: Pekan Ini PPP dan Golkar Serahkan Surat Rekomendasi Dukungan

Kompas.com - 02/01/2018, 23:20 WIB
Moh. Nadlir

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Golkar akan menyerahkan surat rekomendasi dukungan kepada pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elistianto Dardak.

Penyerahan surat rekomendasi B1-KWK kepada Khofifah-Emil yang akan bertarung pada Pilkada Jawa Timur 2018 akan dilaksanakan pada Jumat (5/1/2017).

"Golkar sebetulnya sudah B1-KWK. Menurut konfirmasi Insya Allah tanggal 5 Januari siang," ujar Khofifah di kantor DPP Partai NasDem, Gondangdia, Jakarta, Selasa (2/1/2018).

Usai itu, pada hari dan tanggal yang sama giliran PPP yang akan menyerahkan surat rekomendasi dukungannya kepada Khofifah-Emil.

"Insya allah tanggal 5 Januari malam kami dapat konfirmasi untuk penyerahan B1-KWK di Harlah PPP," kata Khofifah.

(Baca juga: Nasdem Resmi Serahkan Rekomendasi Dukungan untuk Khofifah-Emil Dardak)

Menteri Sosial RI tersebut juga mengatakan bahwa Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) akan segera mendeklarasikan dukungannya kepada ia dan Emil.

"Insya Allah ada yang non kursi, PKPI Insya Allah juga akan mendukung. Tapi karena kursi di DPRD provinsi belum ada, jadi tidak bisa B1-KWK. Tapi mereka juga akan deklarasi," ujar Khofifah.

Total ada lima partai politik yang mendukung Khofifah-Emil pada Pilkada Jatim 2018, yaitu Partai Nasdem, Partai Demokrat, Partai Golkar, PPP, dan Partai Hanura.

Tiga partai politik diketahui sudah memberikan surat rekomendasi dukungannya, yakni Partai Demokrat, Partai Nasdem, dan Partai Hanura.

Partai Golkar sendiri sejatinya sudah menyerahkan surat rekomendasi dukungannya kepada Khofifah-Emil. Akan tetapi, surat tersebut direvisi lantaran ada pergantian ketua umum dan baru akan kembali diserahkan pekan ini.

Kompas TV Partai Nasdem secara resmi mengusung pasangan Khofifah Indar Parawansa dan Emil Dardak di pemilihan Gubernur Jawa Timur 2018.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jemaah Haji dengan Risiko Tinggi dan Lansia Diimbau Badal Lontar Jumrah

Jemaah Haji dengan Risiko Tinggi dan Lansia Diimbau Badal Lontar Jumrah

Nasional
Idul Adha, Puan Maharani: Tingkatkan Kepedulian dan Gotong Royong

Idul Adha, Puan Maharani: Tingkatkan Kepedulian dan Gotong Royong

Nasional
Timwas Haji DPR: Tenda Jemaah Haji Indonesia Tidak Sesuai Maktab, Banyak yang Terusir

Timwas Haji DPR: Tenda Jemaah Haji Indonesia Tidak Sesuai Maktab, Banyak yang Terusir

Nasional
Sikap Golkar Ingin Ridwan Kamil Maju di Pilkada Jabar Ketimbang Jakarta Dinilai Realistis

Sikap Golkar Ingin Ridwan Kamil Maju di Pilkada Jabar Ketimbang Jakarta Dinilai Realistis

Nasional
Masalah Haji Terus Berulang, Timwas Haji DPR Usulkan Penbentukan Pansus

Masalah Haji Terus Berulang, Timwas Haji DPR Usulkan Penbentukan Pansus

Nasional
Cuaca Panas Ekstrem di Arab Saudi, Jemaah Haji Diimbau Tak Lontar Jumrah Sebelum Pukul 16.00

Cuaca Panas Ekstrem di Arab Saudi, Jemaah Haji Diimbau Tak Lontar Jumrah Sebelum Pukul 16.00

Nasional
Wapres Ma'ruf Dorong Kegiatan Kurban Terus Dijaga, Sebut Warga Non-Muslim Ikut Berkurban di Masjid Istiqlal

Wapres Ma'ruf Dorong Kegiatan Kurban Terus Dijaga, Sebut Warga Non-Muslim Ikut Berkurban di Masjid Istiqlal

Nasional
Semarak Perayaan Idul Adha 1445 H, DPC PDIP di 38 Daerah Jatim Sembelih Hewan Kurban

Semarak Perayaan Idul Adha 1445 H, DPC PDIP di 38 Daerah Jatim Sembelih Hewan Kurban

Nasional
Pelindo Petikemas Salurkan 215 Hewan Kurban untuk Masyarakat

Pelindo Petikemas Salurkan 215 Hewan Kurban untuk Masyarakat

Nasional
Gus Muhaimin: Timwas Haji DPR Sampaikan Penyelenggaraan Haji 2024 Alami Berbagai Masalah

Gus Muhaimin: Timwas Haji DPR Sampaikan Penyelenggaraan Haji 2024 Alami Berbagai Masalah

Nasional
DPD PDI-P Usulkan Nama Anies di Pilkada Jakarta, Ganjar: Seandainya Tidak Cocok, Tak Usah Dipaksakan

DPD PDI-P Usulkan Nama Anies di Pilkada Jakarta, Ganjar: Seandainya Tidak Cocok, Tak Usah Dipaksakan

Nasional
Kolaborasi Pertamax Turbo dan Sean Gelael Berhasil Antarkan Team WRT 31 Naik Podium di Le Mans

Kolaborasi Pertamax Turbo dan Sean Gelael Berhasil Antarkan Team WRT 31 Naik Podium di Le Mans

Nasional
Dorong Pembentukan Pansus, Anggota Timwas Haji DPR RI Soroti Alih Kuota Tambahan Haji

Dorong Pembentukan Pansus, Anggota Timwas Haji DPR RI Soroti Alih Kuota Tambahan Haji

Nasional
Timwas Haji DPR Desak Pembentukan Pansus untuk Evaluasi Penyelenggaraan Haji secara Menyeluruh

Timwas Haji DPR Desak Pembentukan Pansus untuk Evaluasi Penyelenggaraan Haji secara Menyeluruh

Nasional
Puan Sebut DPR Akan Bentuk Pansus Haji, Evaluasi Penyelenggaraan Ibadah Haji 2024

Puan Sebut DPR Akan Bentuk Pansus Haji, Evaluasi Penyelenggaraan Ibadah Haji 2024

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com