Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
ADVERTORIAL

Minuman Bersoda Picu Gagal Ginjal, Benarkah?

Kompas.com - 16/01/2015, 18:23 WIB
advertorial

Penulis

KESEHATAN – Kabarnya angka penderita kerusakan ginjal di Indonesia semakin meningkat setiap tahunnya. Berbagai faktor diklaim sebagai penyebab timbulnya penyakit ginjal, salah satunya yang sedang marak dibicarakan adalah minuman bersoda. Namun seberapa besar kontribusi minuman bersoda pada resiko penyakit ginjal? Dr.dr. Ari Fahrial Syam, SpPD-KGEH., MMB, seorang pakar penyakit dalam, memaparkan pandangannya terhadap hal ini.

Menurut beliau, kerusakan ginjal merupakan kondisi kompleks yang tidak dapat disebabkan oleh faktor tunggal. Penyebab kerusakan ginjal selalu dipengaruhi oleh berbagai faktor, mulai dari faktor sederhana seperti seperti kurang minum, sering menahan buang air kecil, sering konsumsi obat, hingga faktor pendukung lainnya seperti hipertensi, asam urat, dan diabetes. “Kita tidak bisa mengerucutkan penyebabnya ke satu faktor saja, seperti halnya konsumsi minuman bersoda. Disamping itu masih banyak faktor atau kebiasaan yang lebih membahayakan fungsi ginjal, misalnya konsumsi suplemen dan obat-obatan yang berlebihan,” ungkapnya.

Beliau pun menambahkan masyarakat harus dapat menanggapi secara bijak informasi-informasi yang beredar tentang isu kesehatan, “Masyarakat harus cermat dalam memilah informasi yang benar, komprehensif dan teruji validitasnya serta diakui oleh jurnal-jurnal internasional, apalagi terkait dengan kesehatan.”

Berkenaan dengan hal ini, Asosiasi Industri Minuman Ringan (ASRIM) pun menyatakan keprihatinannya terhadap beberapa pernyataan yang  beredar tentang kaitan antara minuman berkarbonasi  dengan mengkatnya resiko penyakit ginjal kronis. ASRIM menilai klaim tersebut masih terlalu dini dan perlu dikaji lebih dalam.

Menjaga kecukupan asupan cairan merupakan salah satu solusi penting dan sederhana yang sangat direkomendasikan untuk menghindari penyakit ginjal. Bagi orang yang memiliki gangguan ginjal atau memiliki kecenderungan mengidap batu ginjal dihimbau untuk berkonsultasi dengan dokter untuk memastikan asupan makanan dan minuman yang baik dan sesuai dengan kebutuhan masing-masing individu. (adv)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pimpinan Komisi X Bantah Pernyataan Stafsus Jokowi soal Banyak Keluarga dan Orang Dekat DPR Menerima KIP Kuliah

Pimpinan Komisi X Bantah Pernyataan Stafsus Jokowi soal Banyak Keluarga dan Orang Dekat DPR Menerima KIP Kuliah

Nasional
Gerindra Siapkan 4 Kader Maju Pilkada DKI, Ada Riza Patria, Budi Satrio, dan Sara

Gerindra Siapkan 4 Kader Maju Pilkada DKI, Ada Riza Patria, Budi Satrio, dan Sara

Nasional
Partai Negoro Resmi Diluncurkan, Diinisiasi Faizal Assegaf

Partai Negoro Resmi Diluncurkan, Diinisiasi Faizal Assegaf

Nasional
Tinjau TKP Kecelakaan Bus di Ciater Subang, Kakorlantas: Tak Ditemukan Jejak Rem

Tinjau TKP Kecelakaan Bus di Ciater Subang, Kakorlantas: Tak Ditemukan Jejak Rem

Nasional
Kunker ke Sultra, Presiden Jokowi Tiba di Pangkalan TNI AU Haluoleo

Kunker ke Sultra, Presiden Jokowi Tiba di Pangkalan TNI AU Haluoleo

Nasional
ICW Kritik Komposisi Pansel Capim KPK: Rentan Disusupi Konflik Kepentingan

ICW Kritik Komposisi Pansel Capim KPK: Rentan Disusupi Konflik Kepentingan

Nasional
Sekjen Gerindra Sebut Ada Nama Eksternal Dikaji untuk Bacagub DKI 2024

Sekjen Gerindra Sebut Ada Nama Eksternal Dikaji untuk Bacagub DKI 2024

Nasional
Soal Rencana Pertemuan Prabowo-Megawati, Sekjen Gerindra: Tak Ada Komunikasi yang Mandek

Soal Rencana Pertemuan Prabowo-Megawati, Sekjen Gerindra: Tak Ada Komunikasi yang Mandek

Nasional
KPK Diharapkan Tetap Ada meski Dilanda Isu Negatif

KPK Diharapkan Tetap Ada meski Dilanda Isu Negatif

Nasional
Tren Pemberantasan Korupsi Buruk, Jokowi Diwanti-wanti soal Komposisi Pansel Capim KPK

Tren Pemberantasan Korupsi Buruk, Jokowi Diwanti-wanti soal Komposisi Pansel Capim KPK

Nasional
Burhanuddin Muhtadi: KPK Ibarat Anak Tak Diharapkan, Maka Butuh Dukungan Publik

Burhanuddin Muhtadi: KPK Ibarat Anak Tak Diharapkan, Maka Butuh Dukungan Publik

Nasional
Gerindra Kaji Sejumlah Nama untuk Dijadikan Bacagub Sumut, Termasuk Bobby Nasution

Gerindra Kaji Sejumlah Nama untuk Dijadikan Bacagub Sumut, Termasuk Bobby Nasution

Nasional
Presiden Jokowi Bertolak ke Sultra, Resmikan Inpres Jalan Daerah dan Bendungan Ameroro

Presiden Jokowi Bertolak ke Sultra, Resmikan Inpres Jalan Daerah dan Bendungan Ameroro

Nasional
Jokowi Bersepeda di CFD Sudirman-Thamrin sambil Menyapa Warga Jakarta

Jokowi Bersepeda di CFD Sudirman-Thamrin sambil Menyapa Warga Jakarta

Nasional
KPK Kantongi Data Kerugian Ratusan Miliar dalam Kasus PT Taspen, tapi Masih Tunggu BPK dan BPKP

KPK Kantongi Data Kerugian Ratusan Miliar dalam Kasus PT Taspen, tapi Masih Tunggu BPK dan BPKP

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com