Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PAN: Kasus Rasyid Rajasa Berdampak Positif

Kompas.com - 07/01/2013, 20:38 WIB
Sabrina Asril

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Partai Amanat Nasional (PAN) menampik tudingan kasus kecelakaan yang melibatkan Rasyid Rajasa, anak bungsu Ketua Umum PAN Hatta Rajasa, akan berdampak buruk. PAN justru menilai kasus itu memberikan efek yang baik bagi keberlangsung partai yang kini tengah mempersiapkan Pemilu 2014 mendatang.

Demikian disampaikan Wakil Sekretaris Jenderal PAN Teguh Juwarno, Senin (7/1/2013), di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta. "Ini justru baik buat PAN karena saya terima laporan teman-teman di daerah banyak yang mengapresiasi tindakan Pak Hatta," ujar Teguh.

Menurut Teguh, sikap Hatta yang menyerahkan sepenuhnya ke proses penegakkan hukum terkait pengusutan kasus kecelakaan itu patut diacungi jempol. Ia melihat kasus ini adalah ujian bagi Hatta. "Namanya juga ujian, cobaan. Katanya orang akan di atas, setelah dijatuhkan dulu baru nanti diangkat. Semoga saja ada hikmahnya ini semua," imbuh Sekretaris Fraksi PAN di parlemen ini.

Diberitakan sebelumnya, Rasyid Rajasa (22) ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus kecelakaan yang terjadi pada Selasa (1/1/2013) lalu. Saat itu, mobil BMW X5 B 272 HR yang dikemudikan Rasyid menabrak bagian belakang Daihatsu Luxio F 1622 CY di ruas tok Jagorawi 3+350 KM. Akhirnya, dua orang tewas dalam kecelakaan itu yakni Harun, warga Cibodas Sari, Tangerang, dan M Raihan (14 bulan), Mekarjaya, Sukabumi.

Tak lama setelah kejadian itu, Hatta, yang juga Menteri Koordinator Perekonomian, menggelar jumpa pers di kediamannya di kawasan Fatmawati, Jakarta Selatan. Hatta mengaku keluarganya terpukul dan menyampaikan permohonan maaf kepada pihak keluarga korban. Hatta pun menyatakan tidak akan mengintervensi kasus ini dan menyerahkan penyelidikan sepenuhnya ke aparat penegak hukum.

Pernyataan Hatta ini untuk membantah dugaan intervensi pihak keluarga kepada penyidik kepolisian lantaran identitas anak Hatta yang sempat terkesan disembunyikan pascakejadian.

Selengkapnya, ikuti di topik pilihan:
INSIDEN BMW MAUT DI JAGORAWI

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

    Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

    Nasional
    Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

    Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

    Nasional
    Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

    Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

    Nasional
    Nasdem: Anies 'Top Priority' Jadi Cagub DKI

    Nasdem: Anies "Top Priority" Jadi Cagub DKI

    Nasional
    Sekjen PDI-P: Banyak Pengurus Ranting Minta Pertemuan Megawati-Jokowi Tak Terjadi

    Sekjen PDI-P: Banyak Pengurus Ranting Minta Pertemuan Megawati-Jokowi Tak Terjadi

    Nasional
    Bisa Tingkatkan Kualitas dan Kuantitas Hakim Perempuan, Ketua MA Apresiasi Penyelenggaraan Seminar Internasional oleh BPHPI

    Bisa Tingkatkan Kualitas dan Kuantitas Hakim Perempuan, Ketua MA Apresiasi Penyelenggaraan Seminar Internasional oleh BPHPI

    Nasional
    Jelang Pemberangkatan Haji, Fahira Idris: Kebijakan Haji Ramah Lansia Harap Diimplementasikan secara Optimal

    Jelang Pemberangkatan Haji, Fahira Idris: Kebijakan Haji Ramah Lansia Harap Diimplementasikan secara Optimal

    Nasional
    Anies Tak Mau Berandai-andai Ditawari Kursi Menteri oleh Prabowo-Gibran

    Anies Tak Mau Berandai-andai Ditawari Kursi Menteri oleh Prabowo-Gibran

    Nasional
    PKS Siapkan 3 Kadernya Maju Pilkada DKI, Bagaimana dengan Anies?

    PKS Siapkan 3 Kadernya Maju Pilkada DKI, Bagaimana dengan Anies?

    Nasional
    Anies Mengaku Ingin Rehat Setelah Rangkaian Pilpres Selesai

    Anies Mengaku Ingin Rehat Setelah Rangkaian Pilpres Selesai

    Nasional
    Koalisi Gemuk Prabowo-Gibran ibarat Pisau Bermata Dua

    Koalisi Gemuk Prabowo-Gibran ibarat Pisau Bermata Dua

    Nasional
    Tawaran Posisi Penting untuk Jokowi Setelah Tak Lagi Dianggap Kader oleh PDI-P

    Tawaran Posisi Penting untuk Jokowi Setelah Tak Lagi Dianggap Kader oleh PDI-P

    Nasional
    Diminta Mundur oleh TKN, Berikut 6 Menteri PDI-P dalam Periode Kedua Jokowi

    Diminta Mundur oleh TKN, Berikut 6 Menteri PDI-P dalam Periode Kedua Jokowi

    Nasional
    Nasdem Tunggu Jawaban Anies Soal Tawaran Jadi Cagub DKI

    Nasdem Tunggu Jawaban Anies Soal Tawaran Jadi Cagub DKI

    Nasional
    Minimalisasi Risiko Bencana Alam, DMC Dompet Dhuafa dan BNPB Tanam 1.220 Bibit Pohon di Bandung Barat

    Minimalisasi Risiko Bencana Alam, DMC Dompet Dhuafa dan BNPB Tanam 1.220 Bibit Pohon di Bandung Barat

    Nasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com