Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hatta Rajasa Pastikan Persamaan Persepsi Partai Pendukung

Kompas.com - 20/05/2009, 05:35 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketua tim pemenangan pasangan calon presiden dan wakil presiden SBY-Boediono, Hatta Rajasa menyatakan tidak ada lagi perbedaan persepsi dari partai pendukung untuk memenangkan pasangan tersebut. "Semua menyatukan langkah dan persepsi kita dalam konsep-konsep kita untuk memenangkan perjuangan SBY-Boediono, jadi tidak ada lagi perbedaan, tidak ada persepsi yang berbeda, semua satu langkah," katanya pada pertemuan ketua umum partai politik pendukung di media center pasangan tersebut, Jakarta, Selasa (19/5).
     
Menurut Hatta, pertemuan ini hanya menyiapkan seluruh infrastruktur ke-23 partai untuk menyamakan langkah untuk bergerak memenangkan pemilihan.
Ia menyatakan, platfrom yang diusung pasangan SBY-Boediono adalah kesejahteraan rakyat secara keseluruhan.
    
 "Apa yang disampaikan Budiono tadi bahwa pada dasarnya adalah bagaimana meningkatkan kesejahteraan rakyat kita," katanya. Ketika ditanya bagaimana dukungan Partai Amanat Nasional (PAN) kepada pasangan SBY-Boediono, ia menyatakan dalam rakernas PAN sudah sangat jelas bahwa PAN berkoalisi bersama partai Demokrat dan mengusung SBY.
     
"Bahkan Soetrisno Bachir juga sudah menandatangani hasil rakernas dan koalisi tersebut, oleh karena itu semua kader partai dimana pun dia berada harus tunduk pada kepututsan rakernas tersebut" katanya.  Sementara itu, Sekjen PAN, Zulkifli Hasan juga menegaskan bahwa rakernas PAN 2 Mei lalu yang menghasilkan keputusan untuk koalisi dengan Partai Demokrat dan mengusung Hatta Rajasa sebagai cawapres, merupakan keputusan final.
     
"Hasil raker adalah keputusan final untuk berkoalisi ke Demokrat dan tidak bisa diubah lagi, semua keputusan bulat ke Demokrat dan memenangkan SBY-Boediono," kata Zulkifli. Menurut Zulkifli, bisa dipastikan semua pengurus partai tentu mendukung tapi kalau simpatisan tidak dapat dipastikan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ngabalin: Revisi UU Kementerian Negara untuk Kebutuhan Masyarakat, Paten Itu Barang...

Ngabalin: Revisi UU Kementerian Negara untuk Kebutuhan Masyarakat, Paten Itu Barang...

Nasional
Soal Revisi UU Kementerian Negara, Golkar: Baleg Mewakili Partai-partai

Soal Revisi UU Kementerian Negara, Golkar: Baleg Mewakili Partai-partai

Nasional
Soal RUU Penyiaran, KIP: UU Pers Bilang Wartawan Tak Boleh Dihalangi

Soal RUU Penyiaran, KIP: UU Pers Bilang Wartawan Tak Boleh Dihalangi

Nasional
Temui Gubernur Jenderal Australia David Hurley, Prabowo Kenang Masa Jadi Kadet

Temui Gubernur Jenderal Australia David Hurley, Prabowo Kenang Masa Jadi Kadet

Nasional
Jemaah Haji Bersiap Menuju Makkah, Ketua PPIH Arab Saudi Pastikan Hak Jemaah Terpenuhi

Jemaah Haji Bersiap Menuju Makkah, Ketua PPIH Arab Saudi Pastikan Hak Jemaah Terpenuhi

Nasional
Soal RUU Penyiaran, Setara Institute: DPR dan Pemerintah Harus Perluas Partisipasi Publik

Soal RUU Penyiaran, Setara Institute: DPR dan Pemerintah Harus Perluas Partisipasi Publik

Nasional
PDI-P Bakal Jemput Bola Kader untuk Maju di Pilkada Sumut

PDI-P Bakal Jemput Bola Kader untuk Maju di Pilkada Sumut

Nasional
Jadi Perempuan Pertama Berpangkat Mayjen TNI AD, Dian Andriani Harap Kowad Lain Menyusul

Jadi Perempuan Pertama Berpangkat Mayjen TNI AD, Dian Andriani Harap Kowad Lain Menyusul

Nasional
Jokowi Bakal Tinjau Lokasi Banjir Lahar di Sumbar Pekan Depan

Jokowi Bakal Tinjau Lokasi Banjir Lahar di Sumbar Pekan Depan

Nasional
Nurul Ghufron Tak Hadir karena Belum Tuntas Siapkan Pembelaan, Dewas KPK Tunda Sidang Etik

Nurul Ghufron Tak Hadir karena Belum Tuntas Siapkan Pembelaan, Dewas KPK Tunda Sidang Etik

Nasional
PDI-P Tuding Jokowi Cawe-cawe Pilkada dengan Bansos Beras, Ngabalin: Segera Lah Move on

PDI-P Tuding Jokowi Cawe-cawe Pilkada dengan Bansos Beras, Ngabalin: Segera Lah Move on

Nasional
Soal Revisi UU Kementerian Negara, Ngabalin: Mudah-mudahan Cepat, Itu Arah Haluan Prabowo-Gibran

Soal Revisi UU Kementerian Negara, Ngabalin: Mudah-mudahan Cepat, Itu Arah Haluan Prabowo-Gibran

Nasional
Risma Relokasi 2 Posko Pengungsian Banjir Lahar Dingin di Sumbar yang Berada di Zona Merah

Risma Relokasi 2 Posko Pengungsian Banjir Lahar Dingin di Sumbar yang Berada di Zona Merah

Nasional
Ahok Masuk Bursa Bacagub Sumut, PDI-P: Prosesnya Masih Panjang

Ahok Masuk Bursa Bacagub Sumut, PDI-P: Prosesnya Masih Panjang

Nasional
Bantah PDI-P soal Jokowi Menyibukkan Diri, Ali Ngabalin: Jadwal Padat, Jangan Gitu Cara Ngomongnya...

Bantah PDI-P soal Jokowi Menyibukkan Diri, Ali Ngabalin: Jadwal Padat, Jangan Gitu Cara Ngomongnya...

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com