Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komisi Kejaksaan Harusnya Bentuk Tim Independen

Kompas.com - 18/06/2008, 15:30 WIB

JAKARTA,RABU - Komisi Kejaksaan harusnya membentuk tim independen untuk melakukan pemeriksaan kepada beberapa orang jaksa yang disebut-sebut terlibat dalam rekaman percakapan yang diperdengarkan pada persidangan Artalyta Suryani.

Hal ini disampaikan Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia Boyamin Saiman di Kantor Kejagung, Rabu (18/6). "Tujuan saya ke sini? Ngecek aja, apakah lima orang (anggota) Komisi Kejaksaan benar ke sini? Tadi di sana (kantor Komisi Kejaksaan) kosong melompong. Ternyata benar ke sini semua. Lagi ngapain di sini? Dia seharusnya kan membentuk tim independen," ujar Boyamin.

Boyamin mengaku datang ke Kantor Kejagung karena tidak menemukan seorang pun anggota Komisi Kejaksaan di kantornya ketika hendak menyampaikan surat pengaduan terhadap tiga orang jaksa, yaitu Untung Udji Santosa, Wisnu Subroto dan M. Salim, yang dinilai telah melakukan penyimpangan etika kejaksaan dan kesalahan prosedur terkait skenario upaya penangkapan Artalyta Suryani yang bertentangan dengan Pasal 17 KUHAP.

"Kenapa mereka dalam pemeriksaan ini malah menggabungkan diri atau memantau. Ini kan ga sesuai dengan fungsinya," tandas Boyamin. Bagi Boyamin, pemeriksaan internal terhadap tiga jaksa ini yang dilakukan oleh Jamwas sama sekali tidak masuk akal dan malah menimbulkan pertanyaan. "Saya nggak tahu ini pemeriksaan internal maksudnya apa, penyelamatan jilid ke dua apa?" ujar Boyamin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Yusril Disebut Mundur dari PBB karena Akan Masuk Pemerintahan Prabowo, Gerindra: Belum Tahu Ditempatkan di Mana

Yusril Disebut Mundur dari PBB karena Akan Masuk Pemerintahan Prabowo, Gerindra: Belum Tahu Ditempatkan di Mana

Nasional
Cerita Pejabat Kementan Terpaksa Penuhi Permintaan SYL saat Tak Ada Anggaran

Cerita Pejabat Kementan Terpaksa Penuhi Permintaan SYL saat Tak Ada Anggaran

Nasional
Pertamina Renjana Cita Srikandi, Wujud Komitmen Majukan Perempuan Indonesia

Pertamina Renjana Cita Srikandi, Wujud Komitmen Majukan Perempuan Indonesia

Nasional
Pilkada Jakarta Punya Daya Tarik Politik Setara Pilpres, Pengamat: Itu Sebabnya Anies Tertarik

Pilkada Jakarta Punya Daya Tarik Politik Setara Pilpres, Pengamat: Itu Sebabnya Anies Tertarik

Nasional
Pejabat Kementan Sempat Tolak Permintaan Rp 450 Juta dan iPhone untuk SYL

Pejabat Kementan Sempat Tolak Permintaan Rp 450 Juta dan iPhone untuk SYL

Nasional
Hadiri WWF 2024, Puan Tegaskan Komitmen Parlemen Dunia dalam Entaskan Persoalan Air

Hadiri WWF 2024, Puan Tegaskan Komitmen Parlemen Dunia dalam Entaskan Persoalan Air

Nasional
Helikopter Presiden Iran Ebrahim Raisi Jatuh, Pemerintah RI Ucapkan Keprihatinan

Helikopter Presiden Iran Ebrahim Raisi Jatuh, Pemerintah RI Ucapkan Keprihatinan

Nasional
Mulai Safari Kebangsaan, Tiga Pimpinan MPR Temui Try Sutrisno

Mulai Safari Kebangsaan, Tiga Pimpinan MPR Temui Try Sutrisno

Nasional
Memulihkan Demokrasi yang Sakit

Memulihkan Demokrasi yang Sakit

Nasional
Jokowi Wanti-wanti Kekurangan Air Perlambat Pertumbuhan Ekonomi hingga 6 Persen

Jokowi Wanti-wanti Kekurangan Air Perlambat Pertumbuhan Ekonomi hingga 6 Persen

Nasional
Keberhasilan Pertamina Kelola Blok Migas Raksasa, Simbol Kebangkitan untuk Kedaulatan Energi Nasional

Keberhasilan Pertamina Kelola Blok Migas Raksasa, Simbol Kebangkitan untuk Kedaulatan Energi Nasional

Nasional
Momen Jokowi Sambut Para Pemimpin Delegasi di KTT World Water Forum

Momen Jokowi Sambut Para Pemimpin Delegasi di KTT World Water Forum

Nasional
Buka WWF Ke-10 di Bali, Jokowi Singgung 500 Juta Petani Kecil Rentan Kekeringan

Buka WWF Ke-10 di Bali, Jokowi Singgung 500 Juta Petani Kecil Rentan Kekeringan

Nasional
Klarifikasi Harta, KPK Panggil Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta

Klarifikasi Harta, KPK Panggil Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta

Nasional
Kematian Janggal Lettu Eko, Keluarga Surati Panglima TNI hingga Jokowi, Minta Otopsi dan Penyelidikan

Kematian Janggal Lettu Eko, Keluarga Surati Panglima TNI hingga Jokowi, Minta Otopsi dan Penyelidikan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com