Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gelombang Laut 6 Meter Hingga 19 Februari

Kompas.com - 17/02/2008, 09:20 WIB

JAKARTA, MINGGU - Badan Meteorologi dan Geofisika (BMG) mengeluarkan peringatan dini tentang tinggi gelombang hingga 6 meter (M) di perairan Indonesia yang berpotensi terjadi hingga Selasa pekan depan (19/2).

Data BMG yang berlaku dari tanggal 16 hingga 19 Februari 2008 menunjukkan tinggi gelombang yang berbahaya bagi perahu nelayan, tongkang, ferry dengan ketinggian 2,5 hingga 3 M. Potensi tinggi gelombang tersebut terdapat di perairan Barat Lampung, Selat Sunda, Selat Bali, Laut Lombok, Selat Lombok, perairan Kalimantan Barat, Selat Makassar bagian Selatan, perairan Selatan Sulawesi, laut Banda bagian Selatan, perairan Sangihe Talaud, perairan Utara Halmahera, laut Halmahera, laut Aru.

Tinggi gelombang antara 3 hingga 4 M yang berbahaya bagi semua jenis kapal berpeluang terjadi di perairan Selatan Jawa hingga NTT, laut Timor, Selat Karimata, perairan Timur kepulauan Riau, perairan Utara Pangkal Pinang hingga Utara Bangka Belitung,laut Jawa Tengah dan Timur, laut Flores, laut Arafuru.

Tinggi gelombang antara 4 hingga 6 M yang juga berbahaya bagi semua jenis kapal berpeluang terjadi di Samudera Hindia Selatan NTB hingga Selatan NTT, laut Cina Selatan, serta laut Natuna.

Sementara pasang air laut di Teluk Jakarta Minggu ini (17/2) telah terjadi mulai pukul 02.00 WIB dan berlangsung hingga pukul 12.00 WIB. Data Jawatan Hidro-Oseanografi TNI Angkatan Laut menunjukkan puncak pasang air laut terjadi pada pukul 08.00 dengan ketinggian 20 sentimeter dari tinggi air normal di Teluk Jakarta. (BMG/Janhidros TNI-AL)  

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Masuk Bursa Gubernur DKI, Risma Mengaku Takut dan Tak Punya Uang

Masuk Bursa Gubernur DKI, Risma Mengaku Takut dan Tak Punya Uang

Nasional
Sambut PKB dalam Barisan Pendukung Prabowo-Gibran, PAN: Itu CLBK

Sambut PKB dalam Barisan Pendukung Prabowo-Gibran, PAN: Itu CLBK

Nasional
Dewas KPK Minta Keterangan SYL dalam Dugaan Pelanggaran Etik Nurul Ghufron

Dewas KPK Minta Keterangan SYL dalam Dugaan Pelanggaran Etik Nurul Ghufron

Nasional
Soal Jatah Menteri PSI, Sekjen: Kami Tahu Ukuran Baju, Tahu Kapasitas

Soal Jatah Menteri PSI, Sekjen: Kami Tahu Ukuran Baju, Tahu Kapasitas

Nasional
Cinta Bumi, PIS Sukses Tekan Emisi 25.445 Ton Setara CO2

Cinta Bumi, PIS Sukses Tekan Emisi 25.445 Ton Setara CO2

Nasional
Menpan-RB Anas Bertemu Wapres Ma’ruf Amin Bahas Penguatan Kelembagaan KNEKS

Menpan-RB Anas Bertemu Wapres Ma’ruf Amin Bahas Penguatan Kelembagaan KNEKS

Nasional
Banyak Caleg Muda Terpilih di DPR Terindikasi Dinasti Politik, Pengamat: Kaderisasi Partai Cuma Kamuflase

Banyak Caleg Muda Terpilih di DPR Terindikasi Dinasti Politik, Pengamat: Kaderisasi Partai Cuma Kamuflase

Nasional
PKB Sebut Pertemuan Cak Imin dan Prabowo Tak Bahas Bagi-bagi Kursi Menteri

PKB Sebut Pertemuan Cak Imin dan Prabowo Tak Bahas Bagi-bagi Kursi Menteri

Nasional
Fokus Pilkada, PKB Belum Pikirkan 'Nasib' Cak Imin ke Depan

Fokus Pilkada, PKB Belum Pikirkan "Nasib" Cak Imin ke Depan

Nasional
Kritik Dukungan Nasdem ke Prabowo, Pengamat: Kalau Setia pada Jargon “Perubahan” Harusnya Oposisi

Kritik Dukungan Nasdem ke Prabowo, Pengamat: Kalau Setia pada Jargon “Perubahan” Harusnya Oposisi

Nasional
Megawati Tekankan Syarat Kader PDI-P Maju Pilkada, Harus Disiplin, Jujur, dan Turun ke Rakyat

Megawati Tekankan Syarat Kader PDI-P Maju Pilkada, Harus Disiplin, Jujur, dan Turun ke Rakyat

Nasional
Langkah PDI-P Tak Lakukan Pertemuan Politik Usai Pemilu Dinilai Tepat

Langkah PDI-P Tak Lakukan Pertemuan Politik Usai Pemilu Dinilai Tepat

Nasional
PSI Buka Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Pilkada 2024

PSI Buka Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Pilkada 2024

Nasional
PKB: Semua Partai Terima Penetapan Prabowo-Gibran, kecuali yang Gugat ke PTUN

PKB: Semua Partai Terima Penetapan Prabowo-Gibran, kecuali yang Gugat ke PTUN

Nasional
Ukir Sejarah, Walkot Surabaya Terima Penghargaan Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha

Ukir Sejarah, Walkot Surabaya Terima Penghargaan Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha

BrandzView
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com