Salin Artikel

Tanggal 8 Maret 2024 Memperingati Hari Apa?

KOMPAS.com - Tanggal 8 Maret 2024 jatuh pada hari Jumat. Setiap tanggal 8 Maret ditetapkan sebagai Hari Peristiwa Perjanjian Kalijati.

Selain itu, tanggal 8 Maret juga diperingati sebagai hari lain. Berikut peringatan dan perayaan yang jatuh pada tanggal 8 Maret 2024:

Hari Peristiwa Perjanjian Kalijati

Tanggal 8 Maret 1942 silam terdapat peristiwa hadirnya Perjanjian Kalijati. 

Perjanjian Kalijati merupakan perjanjian yang dilakukan di Kalijati, Subang, Jawa Barat. Perjanjian ini dibuat sebagai tanda Belanda menyerah kepada Jepang atas Indonesia. 

Dengan ditandatanganinya perjanjian ini maka Jepang mulai menjajah Indonesia. Perjanjian ini dilatar belakangi kejadian saat Jepang menyerang Pearl Harbor sebagai markas angkatan Belanda pada 7 Desember 1941.

Kehancuran Belanda juga mulai melanda di Indonesia ketika pasukan AL Jepang berhasil mendarat di Pantai Eretan, Indramayu pada tanggal 1 Maret 1942. Jepang berhasil merebut satu per satu benteng pertahanan Belanda di Indonesia.

Karena sudah tidak mampu melawan Jepang, Belanda terpaksa menerima perjanjian yang diberi nama perjanjian Kalijati yang isinya Belanda menyerah kepada Jepang. 

Hari Perempuan Internasional

Hari Perempuan Internasional atau International Women's Day merupakan perayaan untuk kaum perempuan di seluruh dunia atas pencapaiannya di segala bidang seperti bidang sosial, ekonomi, budaya, politik dan lainnya.

Melansir situs National Today, Hari Perempuan Internasional dicetuskan oleh seorang anggota organisasi peremuan dan sekaligus pemimpin di kantor wanita Jerman yang bernama Clara Zetkin.

Pada tahun 1910, Zetkin menyerukan dalam Konferensi Wanita Internasional untuk menetapkan Hari Perempuan Internasional digelar setiap tahun.

Kilas balik perayaan ini mulanya terjadi pada tahun 1908 dimana sebanyak 15.000 perempuan melakukan aksi demonstrasi di New York, Amerika Serikat untuk menyuarakan hak mereka tentang peningkatan standar upah dan pemangkasan jam kerja.

Di masa saat ini, Hari Perempuan Internasional bisa dirayakan dengan berbagai cara mulai dari menyejahterakan kaum perempuan di semua sektor, menghargai perempuan dimanapun berada dan tidak adanya diskriminasi.

Referensi: 

Andriansyah, Taufiqurokhman dan Ismail Suardi Wekke. (2022). Kepemimpinan Transformatif dan Progesif. Jawa Barat: Penerbit Adab

https://nasional.kompas.com/read/2024/03/06/00000051/tanggal-8-maret-2024-memperingati-hari-apa-

Terkini Lainnya

Tanggal 14 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 14 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Soal Prabowo Tak Ingin Diganggu Pemerintahannya, Zulhas: Beliau Prioritaskan Bangsa

Soal Prabowo Tak Ingin Diganggu Pemerintahannya, Zulhas: Beliau Prioritaskan Bangsa

Nasional
Kemendesa PDTT Apresiasi Konsistensi Pertamina Dukung Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat Wilayah Transmigrasi

Kemendesa PDTT Apresiasi Konsistensi Pertamina Dukung Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat Wilayah Transmigrasi

Nasional
Pospek Kinerja Membaik, Bank Mandiri Raih Peringkat AAA dengan Outlook Stabil dari Fitch Ratings

Pospek Kinerja Membaik, Bank Mandiri Raih Peringkat AAA dengan Outlook Stabil dari Fitch Ratings

Nasional
Refly Harun Anggap PKB dan Nasdem 'Mualaf Oposisi'

Refly Harun Anggap PKB dan Nasdem "Mualaf Oposisi"

Nasional
Berharap Anies Tak Maju Pilkada, Refly Harun: Levelnya Harus Naik, Jadi 'King Maker'

Berharap Anies Tak Maju Pilkada, Refly Harun: Levelnya Harus Naik, Jadi "King Maker"

Nasional
Perkara Besar di Masa Jampidum Fadil Zumhana, Kasus Sambo dan Panji Gumilang

Perkara Besar di Masa Jampidum Fadil Zumhana, Kasus Sambo dan Panji Gumilang

Nasional
Refly Harun: Anies Tak Punya Kontrol Terhadap Parpol di Koalisi Perubahan

Refly Harun: Anies Tak Punya Kontrol Terhadap Parpol di Koalisi Perubahan

Nasional
Verifikasi Bukti Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai, Warga Akan Didatangi Satu-satu

Verifikasi Bukti Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai, Warga Akan Didatangi Satu-satu

Nasional
Indonesia Dorong Pemberian Hak Istimewa ke Palestina di Sidang PBB

Indonesia Dorong Pemberian Hak Istimewa ke Palestina di Sidang PBB

Nasional
Beban Melonjak, KPU Libatkan PPK dan PPS Verifikasi Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai

Beban Melonjak, KPU Libatkan PPK dan PPS Verifikasi Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai

Nasional
Peran Kritis Bea Cukai dalam Mendukung Kesejahteraan Ekonomi Negara

Peran Kritis Bea Cukai dalam Mendukung Kesejahteraan Ekonomi Negara

Nasional
Refly Harun Ungkap Bendera Nasdem Hampir Diturunkan Relawan Amin Setelah Paloh Ucapkan Selamat ke Prabowo

Refly Harun Ungkap Bendera Nasdem Hampir Diturunkan Relawan Amin Setelah Paloh Ucapkan Selamat ke Prabowo

Nasional
UU Pilkada Tak Izinkan Eks Gubernur Jadi Cawagub, Wacana Duet Anies-Ahok Buyar

UU Pilkada Tak Izinkan Eks Gubernur Jadi Cawagub, Wacana Duet Anies-Ahok Buyar

Nasional
Jemaah Haji Tak Punya 'Smart Card' Terancam Deportasi dan Denda

Jemaah Haji Tak Punya "Smart Card" Terancam Deportasi dan Denda

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke