Salin Artikel

Pasangan Ganjar-Sandiaga Dinilai Menjanjikan untuk Bertarung di Pilpres 2024

Diketahui, Ganjar memang sudah dideklarasikan menjadi capres oleh PDI-P.

Sementara itu, Sandiaga Uno juga terus menjadi salah satu sosok yang kuat di survei untuk menjadi cawapres.

"Berdasarkan pembacaan kita dari hasil-hasil survei yang sudah ada, ya memang pasangan ini cukup menjanjikan," ujar Firman saat dihubungi, Jumat (28/4/2023).

Menurutnya, Ganjar dan Sandiaga menjanjikan lantaran keduanya terus menjadi penghuni di tiga besar dalam berbagai lembaga survei.

Ia memprediksi bahwa pasangan Ganjar-Sandi bisa menembus putaran kedua apabila Pilpres 2024 menyajikan lebih dari dua pasangan.

"Jadi, kalau dikombinasikan, peluangnya cukup ada ya, untuk mungkin nanti sampai round 2. Kalau enggak ada yang penuhi 50 persen," katanya.

Kemudian, Firman menyinggung wilayah Jawa Timur (Jatim), Jawa Barat (Jabar), dan Jawa Tengah (Jateng), yang disebutkan akan menjadi "tempat perang" sesungguhnya di Pilpres 2024.

Ia lantas mengingatkan semua pasangan calon agar bisa menguasai suara di ketiga provinsi tersebut.

"Bukan berarti yang di luar (3 provinsi) itu tidak signifikan. Tetap harus digarap, karena akan turut membantu ya untuk menambah suara. Tapi memang kemenangan besar atau signifikan di 3 provinsi ini, saya kira itu penting," ujar Firman.

Meskipun Sandiaga Uno tidak seperti Ganjar yang merepresentasikan sebuah provinsi, tetapi Firman yakin eks kader Gerindra tersebut memiliki peluang yang besar secara umum.

"Memang Sandi enggak spesifik diidentikkan dengan satu provinsi. Beda dengan Khofifah yang diidentikkan dengan Jatim. Tapi mungkin karena memang Ganjar sudah punya basis di Jateng, dan juga sebagian di Jatim," katanya.

"Mengenai Sandi sendiri, memang tidak merepresentasikan apakah Jatim atau Jateng ya. Tapi saya kira kalau dari hasil survei sebelumnya mengingat keduanya 3-5 besar, mungkin dilihatnya dari situ. Punya peluang secara umum," ujar Firman lagi.

https://nasional.kompas.com/read/2023/04/28/16331891/pasangan-ganjar-sandiaga-dinilai-menjanjikan-untuk-bertarung-di-pilpres-2024

Terkini Lainnya

ICW Dorong Dewas KPK Jatuhkan Sanksi Berat, Perintahkan Nurul Ghufron Mundur dari Wakil Ketua KPK

ICW Dorong Dewas KPK Jatuhkan Sanksi Berat, Perintahkan Nurul Ghufron Mundur dari Wakil Ketua KPK

Nasional
Prabowo Disebut Punya Tim Khusus untuk Telusuri Rekam Jejak Calon Menteri

Prabowo Disebut Punya Tim Khusus untuk Telusuri Rekam Jejak Calon Menteri

Nasional
Reformasi yang Semakin Setengah Hati

Reformasi yang Semakin Setengah Hati

Nasional
Lemhannas Dorong Reaktualisasi Ketahanan Nasional Lewat 'Geo Crybernetic'

Lemhannas Dorong Reaktualisasi Ketahanan Nasional Lewat "Geo Crybernetic"

Nasional
Dewas KPK Tetap Bacakan Putusan Sidang Etik Nurul Ghufron Hari Ini

Dewas KPK Tetap Bacakan Putusan Sidang Etik Nurul Ghufron Hari Ini

Nasional
Sukseskan WWF 2024, Pertamina Group Paparkan Aksi Dukung Keberlanjutan Air Bersih

Sukseskan WWF 2024, Pertamina Group Paparkan Aksi Dukung Keberlanjutan Air Bersih

Nasional
ICW Dorong Dewas KPK Tetap Bacakan Putusan Kasus Nurul Ghufron, Sebut Putusan Sela PTUN Bermasalah

ICW Dorong Dewas KPK Tetap Bacakan Putusan Kasus Nurul Ghufron, Sebut Putusan Sela PTUN Bermasalah

Nasional
Anies Dinilai Sulit Cari Partai yang Mau Mengusungnya sebagai Cagub DKI Jakarta

Anies Dinilai Sulit Cari Partai yang Mau Mengusungnya sebagai Cagub DKI Jakarta

Nasional
PAN Klaim Dapat Jatah 4 Menteri, Zulkifli hingga Viva Yoga Mauladi

PAN Klaim Dapat Jatah 4 Menteri, Zulkifli hingga Viva Yoga Mauladi

Nasional
SYL Klaim Tak Pernah 'Cawe-cawe' soal Teknis Perjalanan Dinas

SYL Klaim Tak Pernah "Cawe-cawe" soal Teknis Perjalanan Dinas

Nasional
Ribut dengan Dewas KPK, Nurul Ghufron: Konflik Itu Bukan Saya yang Menghendaki

Ribut dengan Dewas KPK, Nurul Ghufron: Konflik Itu Bukan Saya yang Menghendaki

Nasional
Kemenag Kecewa 47,5 Persen Penerbangan Haji yang Gunakan Garuda Indonesia Alami Keterlambatan

Kemenag Kecewa 47,5 Persen Penerbangan Haji yang Gunakan Garuda Indonesia Alami Keterlambatan

Nasional
Klarifikasi Korps Marinir soal Kematian Lettu Eko, Akui Awalnya Tak Jujur demi Jaga Marwah

Klarifikasi Korps Marinir soal Kematian Lettu Eko, Akui Awalnya Tak Jujur demi Jaga Marwah

Nasional
Anies dan Sudirman Said Sama-sama Ingin Maju Pilkada DKI, Siapa yang Mengalah?

Anies dan Sudirman Said Sama-sama Ingin Maju Pilkada DKI, Siapa yang Mengalah?

Nasional
Bertolak ke Sumbar, Jokowi dan Iriana Akan Tinjau Lokasi Banjir Bandang

Bertolak ke Sumbar, Jokowi dan Iriana Akan Tinjau Lokasi Banjir Bandang

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke